Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi Sudah Mendarat di Riyadh untuk Laga Bertajuk 'Tarian Terakhir'

Reporter

Editor

Sapto Yunus

Sabtu, 27 Januari 2024 15:58 WIB

Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi. FOTO. REUTERS/Ahmed Yosri dan Sam Navarro-USA TODAY Sports

TEMPO.CO, Jakarta - Inter Mimai sedang berada di Arab Saudi untuk menghadapi Al Hilal dan Al Nassr dalam laga persahabatan. Lionel Messi dan kawan-kawan dijadwalkan menghadapi Al Hilal pada Selasa, 30 Januari 2024, dan melawan Al Nassr yang diperkuat Cristiano Ronaldo pada Jumat, 2 Februari. Kedua pertandingan digelar di Kingdom Arena, Riyadh.

Laga Messi vs Ronaldo dijuluki sebagai "Tarian Terakhir”. Kedua pemain secara resmi berada di Riyadh saat Messi dan Inter Miami mendarat pada Kamis lalu.

Meski Messi pasti akan bermain, Ronaldo masih diragukan. Al Nassr harus membatalkan pertandingan persahabatannya di China karena bintang asal Portugal itu cedera, meski para pemain lain tetap terbang ke sana dan berlatih.

Al Nassr sekarang kembali ke rumah di Riyadh, di mana mereka menunggu Messi dan Inter Miami. Ronaldo telah menjalani rehabilitasi, tetapi belum ada kepastian apakah ia akan fit meski hanya beberapa menit untuk laga persahabatan tersebut.

Advertising
Advertising

Dengan musim MLS 2024 yang tinggal kurang dari sebulan lagi, tim berada dalam mode pramusim penuh saat mereka bersiap untuk musim reguler yang panjang. Inter Miami harus mempersiapkan diri untuk Piala Liga, Piala AS Terbuka, dan Piala Champions CONCACAF.

Dengan memikirkan keempat kompetisi tersebut, tim telah memulai tur pramusimnya dengan pertandingan di El Salvador dan Dallas, Texas. Berikutnya adalah pertandingan melawan Al Hilal dan Al Nassr.

MARCA

Pilihan editor: Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Tak akan Rekrut Striker karena Financial Fair Play

Berita terkait

Saingi Dubai, Neom di Arab Saudi Bangun Infinity Pool Sepanjang 450 Meter

21 jam lalu

Saingi Dubai, Neom di Arab Saudi Bangun Infinity Pool Sepanjang 450 Meter

Kolam megah ini disebut akan memberikan sensasi mengambang di atas air tenang yang membentang hingga ke cakrawala di Neom, Arab Saudi.

Baca Selengkapnya

Al Hilal Juarai Liga Arab Saudi, Cristiano Ronaldo dan Al Nassr Masih Berpeluang Raih Trofi Lain

1 hari lalu

Al Hilal Juarai Liga Arab Saudi, Cristiano Ronaldo dan Al Nassr Masih Berpeluang Raih Trofi Lain

Al Hilal berhasil menjuara Liga Arab Saudi (Saydi Pro League) setelah menang 4-1 atas Al Hazm. Ronaldo dan Al Nassr masih berpeluang raih trofi.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Umat Islam Indonesia Berangkat Haji Zaman Dulu

1 hari lalu

Begini Cara Umat Islam Indonesia Berangkat Haji Zaman Dulu

Bagaimana perjalanan umat muslim Nusantara dahulu berangkat ke Mekah untuk menjalankan ibadah haji?

Baca Selengkapnya

Kemenag Perpendek Masa Tugas Sebagian Petugas Haji, Apa Alasannya?

2 hari lalu

Kemenag Perpendek Masa Tugas Sebagian Petugas Haji, Apa Alasannya?

Arab Saudi kirim 70 petugas ke Bandara Soekarno-Hatta untuk membantu memeriksa administrasi keberangkatan jemaah calon haji.

Baca Selengkapnya

554 Kloter Jemaah Calon Haji Siap Berangkat ke Tanah Suci Mulai 12 Mei, Kemenag Siapkan Ini

2 hari lalu

554 Kloter Jemaah Calon Haji Siap Berangkat ke Tanah Suci Mulai 12 Mei, Kemenag Siapkan Ini

Proses pemberangkatan Jemaah calon haji ke Arab Saudi akan berlangsung hingga 10 Juni 2024.

Baca Selengkapnya

Arab Saudi Luncurkan Kartu Pintar "Nusuk" untuk Jamaah Haji

2 hari lalu

Arab Saudi Luncurkan Kartu Pintar "Nusuk" untuk Jamaah Haji

Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi meluncurkan kartu pintar "Nusuk" yang wajib dibawa oleh jamaah haji

Baca Selengkapnya

Menag Yaqut Ingatkan Jemaah Haji Antisipasi Cuaca Panas di Arab Saudi: Bisa Capai 50 Derajat

4 hari lalu

Menag Yaqut Ingatkan Jemaah Haji Antisipasi Cuaca Panas di Arab Saudi: Bisa Capai 50 Derajat

Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas, mengimbau jemaah haji menjaga kesehatan untuk mengantisipasi cuaca panas di Arab Saudi.

Baca Selengkapnya

Catat Ini Penempatan Hotel Jemaah Haji Indonesia di Makkah dan Madinah

4 hari lalu

Catat Ini Penempatan Hotel Jemaah Haji Indonesia di Makkah dan Madinah

Penempatan akomodasi jemaah haji Indonesia di Madinah berada pada wilayah Markaziyah Syimaliyah, Markaziyah Gharbiyah, dan Markaziyah Janubiyah.

Baca Selengkapnya

Cek Persiapan Layanan Haji, Menag Terbang ke Arab Saudi Hari ini

5 hari lalu

Cek Persiapan Layanan Haji, Menag Terbang ke Arab Saudi Hari ini

Tahun ini, Indonesia mendapat 241.000 kuota haji, terdiri atas 213.320 jemaah haji reguler dan 27.680 jemaah haji khusus.

Baca Selengkapnya

Keras, Arab Saudi Ultimatum Israel Agar Tak Serang Rafah

5 hari lalu

Keras, Arab Saudi Ultimatum Israel Agar Tak Serang Rafah

Arab Saudi menekan Israel agar tak menyerang Rafah.

Baca Selengkapnya