Lawan Bilbao, MU Targetkan Cetak Banyak Gol  

Reporter

Editor

Rabu, 7 Maret 2012 21:15 WIB

Danny Welbeck. REUTERS/Phil Noble

TEMPO.CO, Manchester - Penyerang Manchester United, Danny Welbeck ingin timnya bisa mencetak banyak gol saat berhadapan dengan Athletic Bilbao di Old Trafford pada babak perdelapan final Liga Europa, Jumat dinihari 8 Maret 2012 mendatang.

Sejak tersingkir dari Liga Champions, tim asuhan Sir Alex Ferguson itu baru mencetak tiga gol dari dua laga. Tapi Welbeck merasa jumlah tersebut masih kurang untuk tim sekelas MU. “Kami tidak hanya membdiik kemenangan,” kata Welbeck kepada situs resmi klub.

Welbeck beranggapan dengan mencetak banyak gol pada pertemuan pertama, maka laga berikutnya di kandang Bilbao bakal berjalan lebih mudah. “Kami ingin mencetak gol sebanyak mungkin agar lebih aman saat memainkan partai kedua nanti,” ujar penyerang berusia 21 tahun itu.

Ia juga mengatakan kini skuad arahan Alex Ferguson ini punya motivasi tinggi di Liga Europa. Terlebih usai tersingkir dari Liga Champions. “Terlempar dari Liga Champions merupakan pukulan telak bagi kami. Tapi kami sekarang di Liga Europa dan ingin menjuarainya,” kata jebolan akademi MU itu.

Meski begitu Welbeck berharap Bilbao bisa memberi perlawanan sengit ke MU. Apalagi skuad asuhan Marcelo Bielsa kini sedang naik daun. Terbukti Los Leones saat ini berada di peringkat keempat klasemen sementara Liga Spanyol. “Saya tidak mengharapakn setiap tim Liga Europa datang dan dikalahkan dengan mudah,” tuturnya.

MANUTD.COM | IRVAN SAPUTRA

Berita terpopuler:
FIFA Selidiki Bandar Judi di Balik Laga Bahrain

Menang 3-0 dari Milan, Arsenal Tetap Tersingkir

Tersinggung Karni Ilyas, Bonek Demo TV One

Berita terkait

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

6 jam lalu

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

Kapten Manchester United Bruno Fernandes mengalami cedera untuk pertama kali sepanjang kariernya saat MU dipermalukan Palace di Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

7 jam lalu

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

Simak komentar Erik ten Hag setelah Manchester United dipermalukan 0-4 di markas Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

7 jam lalu

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

Manchester United terancam tak lolos ke kompetisi Eropa musim depan setelah kalah 0-4 dari Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

8 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

Manchester United mendapat malu dan kalah 0-4 di kandang Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

20 jam lalu

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

Dalam wawancara dengan DAZN pekan lalu, Bruno Fernandes mengatakan dia akan mempertimbangkan masa depannya di Manchester United setelah Euro 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Pertandingan Crystal Palace vs Manchester United akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris atau Premier League musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

9 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

9 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

10 hari lalu

Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

Ethan Wheatley debut pertamanya di bawah asuhan Erik ten Hag dalam tim senior Manchester United menghadapi Sheffield Rabu, 24 April 2024

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

12 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.

Baca Selengkapnya