Stamford Bridge, Tempat yang Angker untuk Spurs  

Reporter

Editor

Sabtu, 24 Maret 2012 16:29 WIB

Frank Lampard (kanan) dan John Terry merayakan keberhasilan Chelsea menyingkirkan Napoli dalam babak 16 besar Liga Champions di London (15/3). Chelsea menang 4-1. REUTERS/Toby Melville

TEMPO.CO, London - Upaya Tottenham Hotspur untuk menjaga posisi mereka di empat besar bakal menemui hadangan sulit kala berhadapan dengan Chelsea di Stamford Bridge dalam lanjutan Liga Primer Inggris, Sabtu 24 Maret 2012. Rekor The Lilywhites di Bridge jadi salah satu penghambatnya.

Sejak 1990 Tottenham tak pernah mampu menaklukkan The Blues. Total dari 21 laga kandang terakhirnya itu Chelsea selalu jadi tim yang keluar dengan raut wajah bahagia. Chelsea mampu menang 15 kali dan ditahan enam kali. Selain itu Chelsea juga tak terkalahkan di kandang sejak pergantian tahun.

Pelatih interim Chelsea, Roberto di Matteo, pun sadar timnya punya keuntungan yang harus dimaksimalkan untuk bisa menjaga asa mereka finis di posisi empat besar. Saat ini Chelsea berada posis kelima dengan raihan 49 poin, atau berjarak enam poin dari Spurs yang berada satu anak tangga di atasnya. Kemenangan bakal memangkas jarak dengan Spurs.

“Kemenanan akan mengangkat moral kami,” kata Di Matteo di situs resmi Chelsea. “Kami akan mencoba, performa kandang kami sangat bagus.”

Spurs bakal semakin terpojokkan karena performa menukik mereka akhir-akhir ini. Dalam empat laga terakhirnya di Liga Primer Inggris, tim asuhan Harry Redknapp itu tak pernah meraih kemenangan. Mereka menelan tiga kekalahan beruntun sebelum akhirnya ditahan imbang Stoke City tengah pekan lalu.

Meski begitu Harry Redknapp mengatakan anak asuhnya tidak terpengaruh dengan situasi itu dan juga rekor kandang Chelsea. “Kami memang tidak punya rekor bagus, tapi itu hanya masalah waktu sampai kami bisa melakukannya nanti,” ujar Redknapp.

CHELSEAFC.COM | GUARDIAN | IRVAN SAPUTRA

Berita terpopuler:
RD Pertimbangkan Tawaran KPSI Jadi Pelatih Timnas

Robinho Masih Kesal pada Madrid

Barca Kejar Madrid di Mallorca

Saatnya City Salip United

Milan Pertanyakan Rekor Tak Terkalahkan Juventus

Berita terkait

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

5 jam lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

Chelsea mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 2-0 dalam laga tunda Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

23 jam lalu

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.

Baca Selengkapnya

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

3 hari lalu

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?

Baca Selengkapnya

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

4 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

4 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

4 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

4 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

4 hari lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

4 hari lalu

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

5 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya