Inter Milan Ditahan Cagliari

Reporter

Editor

Sabtu, 7 April 2012 22:12 WIB

Pemain Cagliari Radja Nainggolan dan Pemain FC Inter Milan Diego Forlan sedang berebut bola dalam pertandingan loga Seri A di satdion Nereo Rocco, Trieste, Italia, Sabtu, 07-04, 2012. (AP Photo/Paolo Giovannini)

TEMPO.CO, Trieste - Internazionale Milan gagal meraup poin penuh usai ditahan Cagliari dalam lanjutan kompetisi Seri-A di Stadio Nereo Roco, Sabtu 7 April 2012. Kedua tim bermain sama kuat 2-2.

Inter langsung mendapat kejutan di awal babak pertama. Berawal dari aksi Andrea Cossu yang melepas umpan silang dari sayap kiri ke dalam kotak penalti, Davide Astori pun berhasil memaksimalkannya dengan sepakan kaki kiri.

Namun tak butuh waktu lama bagi Inter utuk bisa menyamakan kedudukan. Semenit berselang Diego Milito sukses memanfaatkan umpan terobosan Mauro Zarate dari dalam kotak penalti.

Setelah gol tersebut permainan kedua tim jadi lebih berimbang. Inter pun baru bisa mengancam lagi di menit ke-25. Umpan silang Zanetti menemui Esteban Cambiasso di pinggir kotak penalti. Sundulan kepala sang gelandang memaksa Andrea Agazzi melakukan penyematan.

Menit ke-37 giliran Cagliari mengancam lewat Radja Nainggolan di luar kotak penalti. Namun sepakan pemain keturunan Indonesia itu masih melambung di atas mistar gawang. Hingga turun minum skor 1-1 bertahan.

Menit ke-61 Mauricio Pinilla membawa Cagliari unggul. Sundulan kepala Pinila yang sempat membentur tanah tak mampu diamankan Luca Castelazzi. 2-1 untuk keunggulan tuan rumah.

Setelah mencetak gol, tiga menit berselang Pinilla justru menjadi penyakit usai diusir keluar lapangan karena mendpat kartu kuning kedua. Alhasil keunggulan jumlah pemain berhasil dimanfaatkan Inter. Cambiasso sukses memanfaatkan umpan silang Forlan dengan menendang menggunakan kaki kirinya. Skor pun sama kuat 2-2. Hingga peluit akhir dibunyikan skor tetap tak berubah.

Susunan pemain:
Cagliari:
Agazzi; Pisano, Astori, Canini, Agostini; Ekdal (Perico 83’), Conti, Nainggolan; Cossu (Nenè 86’); Thiago Ribeiro (Ibarbo 71’), Pinilla.
Cadangan
Avramov, Bovi, , Ariaudo, Larrivey.

Inter:
Castellazzi; Zanetti, Ranocchia, Samuel, Chivu; Guarin (Poli 56’), Stankovic (Obi 83’), Cambiasso; Zarate, Milito, Forlan (Pazzini 77’).
Cadangan:
Orlandoni, Cordoba, Nagatomo, Palombo.

SOCCERNET | IRVAN SAPUTRA

Berita terkait

Jadwal Bola Sabtu 18 Mei 2024: Persib vs Bali United di Semifinal Liga 1, Juga Ada Liga Jerman dan Liga Italia

1 hari lalu

Jadwal Bola Sabtu 18 Mei 2024: Persib vs Bali United di Semifinal Liga 1, Juga Ada Liga Jerman dan Liga Italia

Jadwal bola pada Sabtu, 18 Mei 2024, akan menampilkan Championship Series Liga 1, Liga Italia, dan Liga Jerman.

Baca Selengkapnya

Juventus Pecat Massimiliano Allegri Sehari setelah Juarai Coppa Italia 2023/2024

1 hari lalu

Juventus Pecat Massimiliano Allegri Sehari setelah Juarai Coppa Italia 2023/2024

Juventus telah resmi memecat pelatih Massimiliano Allegri hanya selang sehari setelah mereka menjadi juara Coppa Italia 2023/2024.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Italia Pekan Ke-36: Juventus Raih Tiket Liga Champions, Siapa Lagi yang Lolos?

6 hari lalu

Klasemen Liga Italia Pekan Ke-36: Juventus Raih Tiket Liga Champions, Siapa Lagi yang Lolos?

Juventus dipastikan lolos ke Liga Champions musim depan meski bermain imbang 1-1 saat menjamu Salernitana dalam pekan ke-36 Liga Italia.

Baca Selengkapnya

Hartono Bersaudara, Sosok Penting di Balik Kesuksesan Como 1907 Promosi ke Serie A Italia

7 hari lalu

Hartono Bersaudara, Sosok Penting di Balik Kesuksesan Como 1907 Promosi ke Serie A Italia

Bagaimana Hartono Bersaudara bisa berperan penting dalam keberhasilan Como 1907 promosi ke Serie A Italia?

Baca Selengkapnya

Cesc Fabregas Minta Pemain Como 1907 Langsung Latihan Sehari Setelah Promosi ke Liga Serie A Italia

7 hari lalu

Cesc Fabregas Minta Pemain Como 1907 Langsung Latihan Sehari Setelah Promosi ke Liga Serie A Italia

Asisten pelatih Como 1907 Cesc Fabregas mengingatkan para pemain untuk tak terlena dengan keberhasilan mereka promosi ke Liga Serie A Italia 2024-2025.

Baca Selengkapnya

Jatuh Bangun Como 1907 yang Dimiliki Konglomerat Indonesia: Sempat Hampir Bangkrut hingga Promosi ke Serie A Liga Italia

7 hari lalu

Jatuh Bangun Como 1907 yang Dimiliki Konglomerat Indonesia: Sempat Hampir Bangkrut hingga Promosi ke Serie A Liga Italia

Keberhasilan Como 1907 promosi ke Serie A Liga Italia diraih dengan perjalanan panjang yang tak mudah.

Baca Selengkapnya

Como 1907 Dampingi Parma Promosi ke Serie A Liga Italia, Venezia yang Diperkuat Jay Idzes Harus Jalani Playoff

8 hari lalu

Como 1907 Dampingi Parma Promosi ke Serie A Liga Italia, Venezia yang Diperkuat Jay Idzes Harus Jalani Playoff

Como 1907 mendampingi Parma untuk promosi secara otomatis ke Serie A Liga Italia. Venezia yang diperkuat Jay Idzes harus jalani playoff.

Baca Selengkapnya

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Tampil saat Venezia Menang dan Dekati Tiket Promosi ke Serie A Liga Italia

13 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Tampil saat Venezia Menang dan Dekati Tiket Promosi ke Serie A Liga Italia

Pemain timnas Indonesia Jay Idzes kembali tampil saaat timnya, Venezia, mengalahkan Feralpi Salo 2-1 pada pekan ke-37 Serie B Liga Italia.

Baca Selengkapnya

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

17 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

Pemain timnas Indonesia Jay Idzes mencetak dua gol saat timnya, Venezia, kalah 2-3 dari Catanzaro dalam pertandingan Serie B Liga Italia.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

20 hari lalu

Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

Dua gol Hakan Calhanoglu mengantarkan Inter Milan meraih kemenangan atas Torino dengan skor 2-0 pada pekan ke-34 Liga Italia.

Baca Selengkapnya