Dukung Timnas, Bambang Pamungkas Dihukum Persija

Reporter

Editor

Senin, 6 Agustus 2012 11:08 WIB

Kapten Persija Jakarta Bambang Pamungkas terpaksa turun langsung dan memberi himbauan kepada ribuan suporter Persija Jakarta yang sebelumnya terlibat rusuh dengan pendukung Persipura Jayapura dalam laga lanjutan Liga Super Indonesia di Stadion Mandala Krida Yogyakarta, Selasa (7/2). TEMPO/Pribadi Wicaksono

TEMPO.CO, Jakarta - Klub sepak bola Persija Jakarta sedang mempertimbangkan untuk memberi sanksi kepada kapten mereka, Bambang Pamungkas, yang nekat membela tim nasional walaupun sudah dilarang oleh manajemen klub. Persija bahkan siap melepasnya jika ada klub lain yang berminat.

"Kami tidak pernah terpengaruh dengan pemain yang ada. Kami juga tidak pernah mengagungkan pemain mana pun meskipun orang itu adalah Bambang Pamungkas. Manajemen akan mengevaluasi," kata Ketua Umum Persija Jakarta, Ferry Paulus, di kawasan Gelora Bung Karno, Minggu, 5 Agustus 2012.

Bepe, panggilan untuk Bambang Pamungkas, memenuhi panggilan untuk memperkuat tim nasional untuk melawan tim asal Spanyol, Valencia FC, Sabtu malam, 4 Agustus 2012 kemarin. Keputusan Bepe ini membuat manajemen klub Persija Jakarta berang. "Keputusan manajemen jelas melarang dia bermain," katanya.

Persija, Ferry melanjutkan, bahkan tak masalah jika harus melepas Bambang Pamungkas jika memang ada klub yang mau menawarnya. "Kalau ada yang mau, ya, silakan. Dia masih terikat dengan Persija sampai dua tahun ke depan," katanya.

Ferry menilai Persija Jakarta tak pernah bergantung hanya pada satu orang pemain. Karena, kata dia, "Pemain tidak pernah membesarkan klub, tapi klub yang membesarkan pemain."

DWI RIYANTO AGUSTIAR


Berita Populer:
La Nyalla Minta Bambang Pamungkas cs Bertobat
La Nyalla Bentuk Timnas Tandingan untuk AFF
Nekat Bela Timnas, Pemain LSI Dipuji
Agenda Komite Bersama PSSI Makin Tak Jelas
10 Penginapan di Thailand yang Sesuai Kantung
Tujuan Wisata yang Bikin Gemuk
8 Cara Menghindari Kepinding di Hotel

Berita terkait

Tiket Pertandingan Timnas Indonesia Vs Irak dan Indonesia Vs Filipina Dianggap Mahal, Berapa Harga Tiket Terusan?

5 jam lalu

Tiket Pertandingan Timnas Indonesia Vs Irak dan Indonesia Vs Filipina Dianggap Mahal, Berapa Harga Tiket Terusan?

Penjualan tiket pertandingan timnas Indonesia Vs Irak dan Filipina telah dibuka. Namun banyak protes karena harga tiket dianggap mahal. Ini kata PSSI.

Baca Selengkapnya

Kisah Perjuangan Bisa Lakukan Ibadah Haji, dari Kuli Panggul dan Penjual Keset hingga Witan Sulaeman

18 jam lalu

Kisah Perjuangan Bisa Lakukan Ibadah Haji, dari Kuli Panggul dan Penjual Keset hingga Witan Sulaeman

Memasuki musim haji, terdapat kisah-kisah keberangkatan ibadah haji yang menarik dari calon jemaah, mulai dari kuli panggul sampai Witan Sulaiman.

Baca Selengkapnya

Profil Tanzania, Lawan Timnas Indonesia dalam Uji Coba Sebelum Kualifikasi Piala Dunia 2026

23 jam lalu

Profil Tanzania, Lawan Timnas Indonesia dalam Uji Coba Sebelum Kualifikasi Piala Dunia 2026

Duel Timnas Indonesia vs Tanzania nanti akan menjadi pertemuan kedua mereka sepanjang sejarah. Bagaimana profil tim asal benua Afrika tersebut?

Baca Selengkapnya

Ragam Reaksi Warganet soal Kenaikan Harga Tiket Timnas Indonesia Lawan Irak dan Filipina

1 hari lalu

Ragam Reaksi Warganet soal Kenaikan Harga Tiket Timnas Indonesia Lawan Irak dan Filipina

Kenaikkan harga tiket Timnas Indonesia memicu amarah netizen yang melontarkan berbagai komentar unik di akun Instagram resmi @timnas.Indonesia.

Baca Selengkapnya

7 Pemain Langganan Timnas Indonesia yang Tak Dipanggil Shin Tae-yong untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

1 hari lalu

7 Pemain Langganan Timnas Indonesia yang Tak Dipanggil Shin Tae-yong untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Shin Tae-yong merombak komposisi skuad Timnas Indonesia menjelang dua laga terakhir putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Baca Selengkapnya

Tiket Timnas Indonesia Naik 2 Kali Lipat, PSSI Ungkap Penjualan Sudah Mencapai 50 Ribu Lembar

1 hari lalu

Tiket Timnas Indonesia Naik 2 Kali Lipat, PSSI Ungkap Penjualan Sudah Mencapai 50 Ribu Lembar

PSSI menaikkan harga tiket timnas Indonesia untuk dua laga kualifikasi Piala Dunia 2026 hingga dua kali lipat. Minat suporter tetap tinggi.

Baca Selengkapnya

Bersiap Hadapi 2 Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Akan Beruji Coba Melawan Tanzania

1 hari lalu

Bersiap Hadapi 2 Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Akan Beruji Coba Melawan Tanzania

Timnas Indonesia akan menjalani uji coba melawan Tanzania pada 2 Juni mendatang di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Jakarta.

Baca Selengkapnya

Cara Beli Tiket Timnas Indonesia vs Irak, Harga Termurah Rp 250.000

1 hari lalu

Cara Beli Tiket Timnas Indonesia vs Irak, Harga Termurah Rp 250.000

Simak cara beli tiket Timnas Indonesia vs Irak Juni 2024 beserta harganya.

Baca Selengkapnya

PSSI Umumkan Daftar Pemain Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Simak 22 Nama Berikut

1 hari lalu

PSSI Umumkan Daftar Pemain Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Simak 22 Nama Berikut

Dari daftar pemain Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Juni ini, terdapat beberapa yang bermain di luar neger.

Baca Selengkapnya

Harga Tiket Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Naik, Ini Penjelasan PSSI

1 hari lalu

Harga Tiket Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Naik, Ini Penjelasan PSSI

Harga tiket pertandingan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Juni ini naik signifikan dibandingkan sebelumnya pada Maret lalu.

Baca Selengkapnya