Lampard Berambisi Tampil di Piala Dunia 2014  

Reporter

Jumat, 8 Februari 2013 14:58 WIB

Frank Lampard. AP/Vadim Ghirda

TEMPO.CO, London - Pemain gaek Chelsea, Frank Lampard, belum berpikiran pensiun dari level internasional. Meski sudah berkepala tiga, Lampard bahkan memiliki ambisi untuk berlaga di Piala Dunia 2014 bersama The Three Lions.

Pemain jebolan akademi West Ham United itu membuktikan diri masih mampu memberikan kontribusi buat Inggris ketika melawan Brasil pada 7 Februari lalu. Tampil sebagai pemain pengganti, Lampard mencetak gol kemenangan Inggris.

Meski begitu, masa depan Lampard bersama Chelsea belum jelas. Kontraknya akan berakhir pada musim ini. Terlepas dari masa depannya di klub, Lampard tetap mematok target untuk tampil di ajang paling akbar di dunia itu.

“Saya sangat memahami posisi saya dalam karier sepak bola. Namun, jika saya terus bermain untuk Chelsea dan memberikan kontribusi, apakah tampil sebagai starter atau pengganti, Piala Dunia akan semakin dekat,” kata Lampard.

“Saya tidak akan pensiun dari timnas sebelum Piala Dunia 2014. Itu adalah target saya,” pemain 34 tahun ini menambahkan. “Saya akan mencoba untuk tetap bermain pada tingkat yang bagus menjelang Piala Dunia bergulir.”

Lampard sendiri akan menginjak usia 35 tahun pada Piala Dunia tahun depan. Artinya, Lampard berada di pengujung karier. Selain itu, Lampard harus berjuang keras untuk mendapatkan tempat karena Inggris memiliki gelandang muda potensial dalam diri Jack Wilshere dan Tom Cleverley.

Sejak melakoni debut pada Oktober 1999, Lampard sudah tampil sebanyak 94 kali dan mencetak 27 gol buat Inggris. Andai dia terus dipanggil dalam laga kualifikasi Piala Dunia dan tampil di Brasil, Lampard berpeluang menggenapi penampilannya menjadi 100 kali. Sebuah prestasi yang baru saja dicapai rekan setimnya, Ashley Cole, ketika melawan Brasil.

SKY SPORTS | ANTONIUS WISHNU

Berita terpopuler:

Kepengurusan Tidak Sejalan, PSSI Pecah?

Ini Jejak Pelatih Baru Luis Blanco

Ini Jurus Blanco Gembleng Timnas

PSSI Tak Kompak Soal Blanco

Inilah Program Pelatih Baru Timnas

Gascoigne Direhabilitasi, Tottenham Siap Membantu

Del Bosque Berharap Performa Llorente Membaik

Luiz Optimistis Brasil Juara Piala Dunia 2014

Demi Posisi di Timnas, Wilshere Berlatih Keras

Del Bosque Sanjung Pedro Setinggi Langit

Berita terkait

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

53 menit lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

5 jam lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

5 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

11 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

18 jam lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

21 jam lalu

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

1 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

1 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

1 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Ditekuk Newcastle, Sheffield Jadi Tim Pertama yang Terdegradasi

1 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Ditekuk Newcastle, Sheffield Jadi Tim Pertama yang Terdegradasi

Sheffield United dipastikan menjadi tim pertama yang terdegradasi dari Liga Inggris (Premier League) musim 2023/24.

Baca Selengkapnya