Pique Berharap Keajaiban di Camp Nou

Reporter

Kamis, 21 Februari 2013 08:50 WIB

Gerard Pique. sport.es

TEMPO.CO, Milan - Bek Barcelona Gerard Pique menyerukan kepada rekan-rekan setimnya untuk banyak memanjatkan doa kepada Tuhan. Pasalnya, Blaugrana membutuhkan sedikit keajaiban untuk menyingkirkan AC Milan dari Liga Champions dengan selisih dari tiga gol pada leg kedua di Camp Nou.

Keperkasaan Barcelona musim ini seakan dibuat tidak berdaya oleh semangat juang bermain pemain Milan. Klub asal Catalan tersebut takluk 2-0 di San Siro. Namun, Pique optimistis timnya bisa meraih kemenangan di leg kedua. "Kami jelas akan mencoba untuk memenangkan pertandingan kembali," kata Pique.

Pique mengatakan, selain berusaha untuk memenangkan leg kedua, bek berusia 26 tahun itu percaya timnya butuh keajaiban untuk lolos ke fase berikutnya. "Kami harus memperbaiki dan belajar dari malam ini. Kami akan menantikan pembalasan pada satu malam ajaib di Camp Nou," kata kekasih dari penyanyi Shakira itu.

Meskipun Barcelona menguasai jalannya pertandingan dengan pengusaan bola hampir 65 persen, disiplinya pemain Milan dalam mengawal pergerakan Lionel Messi dan kawan-kawan membuat permainan tim asuhan Tito Vilanova itu tidak berkembang. "Ini hasil yang sangat buruk. Kami bermain buruk dan tidak ada yang harus disalahkan, tidak untuk lapangan atau wasit," kata Pique.

Milan membuka skor melalui gol Kevin-Prince Boateng pada menit 57 dan digandakan oleh Sulley Muntari pada menit 81. Pique mengaku bahwa gol pertama Rossoneri membuat mental timnya runtuh. "Ketika mereka mencetak gol pertama, kami kehilangan kendali. Ini adalah tempat yang sulit untuk bermain dan Milan adalah klub dengan sejarah besar," ucap mantan pemain Manchester United itu.

Leg kedua babak 16 besar Liga Champions antara Barcelona melawan Milan di Camp Nou akan dilangsungkan pada Rabu dinihari, 13 Maret 2013 WIB.

FOOTBALL-ESPANA | JOKO SEDAYU

Terpopuler:
Daftar Calon Pengganti Ronaldo di Madrid

Wenger Puji Keberhasilan Munchen

Heynckes Tidak Kaget Munchen Bisa Kalahkan Arsenal

Fakta-fakta Menarik Milan Vs Barcelona

Prediksi Media Bikin Allegri Gerah

Berita terkait

Jadwal Liga Champions Pekan Ini: 4 Hal Menarik untuk Dinantikan dari Leg Kedua Semifinal

2 jam lalu

Jadwal Liga Champions Pekan Ini: 4 Hal Menarik untuk Dinantikan dari Leg Kedua Semifinal

Jadwal Liga Champions akan kembali hadir tengah pekan ini. Dua pertandingan leg kedua semifinal menampilkan banyak hal menarik.

Baca Selengkapnya

Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

8 jam lalu

Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

Penampilan Arsenal yang moncer musim ini tak lepas dari kontribusi David Raya, kiper yang baru mendapat penghargaan sarung tangan emas

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

23 jam lalu

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

Jadwal Liga Champions akan memasuki leg kedua semifinal. Bayern Munchen mendapat pukulan menjelang tampil di markas Real Madrid.

Baca Selengkapnya

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

1 hari lalu

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

Bek Bayern Munchen Raphael Guerreiro diragukan tampil pada pertandingan leg kedua semifinal Liga Champions melawan Real Madrid pada Rabu nanti.

Baca Selengkapnya

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

1 hari lalu

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

Pelatih Michel Sanchez memuji para pemain Girona yang telah mencetak sejarah karena untuk pertama kalinya berhasil lolos ke Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

1 hari lalu

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

Barcelona dipastikan tanpa gelar musim ini setelah Real Madrid menjuarai La Liga 2023/2024 dengan empat laga tersisa. Apa kata Xavi Hernandez?

Baca Selengkapnya

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

1 hari lalu

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

Real Madrid berhasil merebut gelar juara Liga Spanyol (La Liga) ke-36, Sabtu, 4 Mei 2024. Ini lima faktor kunci penentu keberhasilan mereka.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

1 hari lalu

Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

Real Madrid dipastikan menjadi juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona kalah 2-4 dari Girona dalam dalam laga ke-34.

Baca Selengkapnya

Borussia Dortmund dan Marco Reus Sepakat Berpisah Akhir Musim Ini

2 hari lalu

Borussia Dortmund dan Marco Reus Sepakat Berpisah Akhir Musim Ini

Borussia Dortmund telah mengumumkan bahwa Marco Reus akan meninggalkan klub akhir musim ini dan berstatus bebas transfer.

Baca Selengkapnya

Liga Champions: PSG Kalah 0-1 di Markas Dortmund, Luis Enrique Masih Optimistis Bisa Lolos

4 hari lalu

Liga Champions: PSG Kalah 0-1 di Markas Dortmund, Luis Enrique Masih Optimistis Bisa Lolos

Paris Saint-Germain (PSG) kalah 0-1 dalam leg pertama semifinal Liga Champions. Luis Enrique masih optimistis bisa lolos.

Baca Selengkapnya