Sterling Berharap Liverpool ke Liga Champions

Senin, 10 Juni 2013 15:49 WIB

Manager baru Liverpool Brendan Rodgers mengangkat baju tim Liverpool saat mengadakan konfrensi pers dan sesi foto di Anfield, Liverpool, Inggris, 1-6, Juni 2012. REUTERS/Nigel Roddis

TEMPO.CO, Liverpool-Pemain gelandang Liverpool, Raheem Sterling sangat yakin Brendan Rodgers, selaku manajer Liverpool, bisa membawa The Reds bermain di Liga Champions untuk musim depan. Sterling juga yakin klubnya bisa meraih peringkat empat besar pada klasemen Liga Primer untuk musim depan.

The Reds
, julukan Liverpool sudah tidak pernah bermain di kualifikasi Liga Champions sejak musim 2009-2010. Akan tetapi Sterling dengan semangat mudanya, yakin dan bisa memberikan penampilan terbaiknya untuk prestasi Liverpool.

“Kami hanya perlu untuk mendapatkan awal yang baik di kompetisi musim depan,” kata Sterling, seperti dikutip Sky Sports, Senin, 10 Juni 2013. “Jika diawali dengan baik dan sering mendapat kemenangan, mudah-mudahan ke depannya kami bisa mempertahankan dan finish di peringkat empat besar demi menuju Liga Champions.”

Brendan Rogders, masih menurut Sterling, adalah sosok yang sangat dekat kepada semua pemain Liverpool. Dia selalu bisa menjadikan pemain kawan berdiskusi dan bertukar pikiran dengan baik.

Sterling menilai Rodgers selalu berlaku adil kepada semua pemain. Baik pemain muda, tua, bagus, jelek Rodgers berusaha untuk tidak membeda-bedakan itu semua. Itu semua tidak menjadi masalah asal para pemain bertanggung jawab ketika latihan untuk meningkatkan performanya.

“Liverpool harus benar-benar bersyukur punya seorang manajer seperti Rodgers,” ujar Sterling. “Kami harus tampil maksimal untuk kompetisi musim depan, aku yakin 100 persen The Reds akan bangkit.”

SKY SPORTS | REZA ADITYA RAMADHAN

Topik Terhangat
Priyo Budi Santoso |Rusuh KJRI Jeddah |Taufiq Kiemas| Cinta Soeharto Bangkit? |Pemukulan Pramugari Sriwijaya

Berita Lainnya

Keputusan Sir Alex Membuat Van Persie Kaget
Pelatih Timnas: Indonesia Kalah Postur
Thiago Silva Akan Sambut Rooney
Mourinho: Aku Akan Tetap dan Selalu Spesial
Nani Akan Pertimbangkan Masa Depannya di MU

Berita terkait

Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

11 jam lalu

Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp sangat puas dengan kemenangan 4-2 yang diraih timnya dari Tottenham Hotspur dalam lanjutan Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2

12 jam lalu

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2

Liverpool mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 4-2 dalam matchday ke-36 Liga Inggris 2023/24.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

8 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

8 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

8 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

Liverpool ditahan imbang 2-2 oleh West Ham dalam pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

9 hari lalu

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

Pelatih Feyenoord Arne Slot dikabarkan akan menjadi pengganti Jurgen Klopp di Liverpool untuk musim depan.

Baca Selengkapnya

Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

11 hari lalu

Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

Liverpool melirik pelatih Feyenoord Arne Slot untuk menggantikan Jurgen Klopp

Baca Selengkapnya

Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

11 hari lalu

Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

Kapten Liverpool Virgil van Dijk mendesak para pemain untuk segera bangkit setelah kekalahan Derby Merseyside melawan Everton.

Baca Selengkapnya

Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

11 hari lalu

Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

Manajer Liverpool Jurgen Klopp meminta maaf kepada para penggemar setelah kekalahan 2-0 dari Everton dalam Derby Merseyside.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

11 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, meminta maaf kepada para penggemar setelah timnya kalah 2-0 dari Everton dalam derby Merseyside Liga Inggris.

Baca Selengkapnya