Gagal di Piala Konfederasi, Spanyol Tetap Nomor 1

Reporter

Kamis, 4 Juli 2013 18:55 WIB

Sejumlah pemain Timnas Spanyol bergembira bersama setelah berhasil mengalahkan tuan rumah Panama 1-5 dalam pertandingan Persahabatan di stadion Rommel Fernandez di Panama City, (14-11). (AP Photo/Arnulfo Franco)

TEMPO.CO, Nyon - Kegagalan Spanyol di Piala Konfederasi 2013 tidak mempengaruhi peringkat mereka dalam daftar ranking FIFA. Dalam rilis yang dikeluarkan Juli ini, La Furia Roja tetap kokoh di urutan pertama.

Spanyol berada di peringkat pertama dengan perolehan 1532 poin. Namun,perolehan tersebut masih kalah jauh bila dibandingkan dengan bulan sebelumnya. Juni lalu, mereka meraup 1614 poin.

Sementara tempat kedua tetap dihuni Jerman. Pasukan Joachim Loew ini memperoleh 1273 poin. Sama seperti Spanyol, perolehan poin Jerman tak sebagus di Juni lalu yang menyentuh 1416 poin.

Kejutan terjadi di peringkat ketiga. Argentina yang sebelumnya berada di nomor ketiga turun satu tingkat ke urutan empat. Posisi Lionel Messi dkk disalip Kolombia yang mengumpulkan 1264 poin.

Sedangkan Brasil, yang sebelumnya berada di urutan ke-22, kini menempati peringkat sembilan. Hal ini dapat terjadi berkat lima kemenangan secara beruntun yang mereka buat di Piala Konfederasi.

Adapun negara-negara besar seperti Inggris, Rusia, dan Prancis, tidak masuk dalam sepuluh besar. Inggris dan Rusia hanya menghuni posisi ke-15 dan ke-17, sementara Prancis di peringkat ke-23.

Berikut ini peringkat 10 besar per Juli 2013:


1. Spanyol - 1532 poin
2. Jerman - 1273 poin
3. Kolombia - 1206 poin
4. Argentina - 1204 poin
5. Belanda - 1180 poin
6. Italia - 1142 poin
7. Portugal - 1099 poin
8. Kroasia - 10998 poin
9. Brazil - 1095 poin
10. Belgia - 1079 poin

FIFA | FOOTBALL ESPANA | SINGGIH SOARES


Baca Juga:

Flamini Ogah Perpanjang Kontrak di Milan

PSG: Thiago Silva `Not For Sale!`

Neville Anggap Komentator Bola Tak Bermutu

Berita terkait

6 Pelatih Hebat yang Pernah Melatih Xabi Alonso

10 hari lalu

6 Pelatih Hebat yang Pernah Melatih Xabi Alonso

Saat masih aktif bermain, Xabi Alonso pernah ditangani sejumlah pelatih hebat. Siapa saja mereka?

Baca Selengkapnya

Profil Pau Cubarsi, Bek Masa Depan Barcelonan dan Timnas Spanyol

29 hari lalu

Profil Pau Cubarsi, Bek Masa Depan Barcelonan dan Timnas Spanyol

Pau Cubarsi, bersama pemain muda Barcelona Lamine Yamal, dinilai memiliki potensi untuk menentukan sebuah era di klub dan timnas.

Baca Selengkapnya

Alvaro Morata Dicemooh Saat Laga Spanyol vs Brasil di Bernabeu, Pelatih Luis de la Fuente Sakit Hati

32 hari lalu

Alvaro Morata Dicemooh Saat Laga Spanyol vs Brasil di Bernabeu, Pelatih Luis de la Fuente Sakit Hati

Pelatih timnas Spanyol, Luis de la Fuente, mengungkapkan dirinya sakit hati melihat Alvaro Morata dicemooh penonton saat bermain di negaranya sendiri.

Baca Selengkapnya

Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

34 hari lalu

Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

Timnas U-20 Indonesia akan kembali menjajal kekuatannya dengan melawan Cina U-20 pada pertandingan uji coba internasional, Senin malam, 25 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

35 hari lalu

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

Timnas Italia berhasil mengalahkan Ekuador dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.

Baca Selengkapnya

Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

36 hari lalu

Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

Timnas Jerman berhasil mengalahkan Prancis dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.

Baca Selengkapnya

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

36 hari lalu

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Brasil berhasil mengalahkan Timnas Inggris dengan skor 1-0 dalam pertandingan persahabatan.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

36 hari lalu

Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

Jadwal bola pada Minggu dinihari, 24 Maret 2024, akan menampilkan rangkaian laga persahabatan, termasuk Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman.

Baca Selengkapnya

Selidiki Korupsi, Polisi Spanyol Geledah Markas Federasi Sepak Bola Spanyol RFEF dan Luis Rubiales

39 hari lalu

Selidiki Korupsi, Polisi Spanyol Geledah Markas Federasi Sepak Bola Spanyol RFEF dan Luis Rubiales

Kepolisian Spanyol menggeledah markas besar Federasi Sepak bola Spanyol (RFEF) dan rumah mantan presidennya Luis Rubiales dalam kasus korupsi.

Baca Selengkapnya

Pemain Barcelona Aitana Bonmati, Pesepak Bola Wanita Spanyol dengan Deretan Penghargaan

21 Januari 2024

Pemain Barcelona Aitana Bonmati, Pesepak Bola Wanita Spanyol dengan Deretan Penghargaan

Pesepak bola Barcelona dan timnas Spanyol, Aitana Bonmati dinobatkan sebagai Pemain Sepak Bola Wanita FIFA Terbaik 2023

Baca Selengkapnya