Jika Tekuk Atletico, Martino: Itu Tak Menentukan  

Reporter

Sabtu, 11 Januari 2014 22:49 WIB

Pemain Barcelona Neymar melakukan selebrasi atas golnya bersama pelatih Gerardo "Tata" Martino saat pertandingan Piala Super Spanyol melawan Atletico de Madrid di satadion Vicente Calderon, Madrid (21/8). (AP Photo/Andres Kudacki)

TEMPO.CO, Madrid -- Pelatih Barcelona, Gerardo Martino, mengatakan pertandingan timnya melawan Atletico Madrid tidak akan menentukan untuk hasil La Liga Spanyol musim ini. Blaugrana akan bertandang ke markas Los Rojiblancos di Vicente Calderon, Minggu, 12 Januari 2014.

Saat ini Barcelona berada di puncak klasemen sementara La Liga dengan hanya unggul selisih gol atas Atletico. Pasalnya, Atletico menempel ketat Barcelona dengan perolehan poin sama, 49, dari 18 pertandingan.

"Saya tidak percaya hasil pertandingan melawan Atletico menentukan siapa yang akan menjadi juara," kata pelatih asal Argentina itu.

"Kami masih memiliki setengah musim yang belum dijalankan. Namun saya pikir laga nanti adalah ujian besar untuk tidak hanya mengukur kami di La Liga, tapi juga di Liga Champions, karena kedua tim bermain di sana," ujar Martino.

Artinya, jika Barcelona bisa mengalahkan Atletico pada nanti malam, Martino percaya tim asuhan Diego Simeone itu masih berpeluang menjadi juara. "Tim yang kalah nanti masih punya banyak waktu untuk memulihkan kondisi mereka, bahkan jika itu bukan situasi yang ideal," kata Martino.

Meskipun tidak menentukan, bukan berarti Martino menganggap remeh pertandingan melawan Atletico. Martino percaya Barcelona bisa mengalahkan Atletico untuk pertama kalinya pada musim ini. "Saat ini, saya merasa para pemain berada dalam bentuk terbaik pada musim ini. Menurut saya, kami berada dalam momen terbaik kami musim ini," dia mengungkapkan.

FOUR FOUR TWO | JOKO SEDAYU

Baca Juga:
Liga Inggris | Liga Spanyol | Liga Italia | Liga Champions | Piala Dunia 2014 | Transfer Pemain

Berita Terpopuler:
Nasri: Negredo, Transfer Terbaik Musim Ini
City Lebih Khawatirkan Arsenal-Chelsea daripada MU
Filipe Luis Tak Menyesal Tolak Barcelona
Kiper Milan Ini Minta Dijual
Bertahan di Madrid, Alonso: Saya Seperti di Rumah

Berita terkait

Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

20 jam lalu

Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

Real Madrid selangkah lagi menjadi juara Liga Spanyol 2023-2024. Pelatih Carlo Ancelotti segera bisa melewati catatan prestasi Zinedine Zidane.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Spanyol: Kalahkan Sociedad 1-0, Kapan Real Madrid Juara?

1 hari lalu

Klasemen Liga Spanyol: Kalahkan Sociedad 1-0, Kapan Real Madrid Juara?

Real Madrid kian kokoh di puncak klasemen Liga Spanyol setelah mengalahkan Real Sociedad 1-0 pada pekan ke-33. Simak skenario juara dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

3 hari lalu

Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

Xavi Hernandez berubah pikiran dan memutuskan untuk tetap menjadi pelatih Barcelona pada musim depan.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

6 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

Real Madrid memenangi laga El Clasico melawan Barcelona pada pekan ke-32 Liga Spanyol. Mereka mengalahkan rivalnya dengan skor 3-2.

Baca Selengkapnya

Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

7 hari lalu

Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

Duel Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico pekan ke-32 ini akan jadi laga penting dalam penentuan gelar juara Liga Spanyol musim ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

7 hari lalu

Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

Real Madrid akan menghadapi rival abadi mereka, Barcelona, pada pertandingan El Clasico pekan ke-32 Liga Spanyol. Ancelotti targetkan kemenangan.

Baca Selengkapnya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Peta Online, Ini Alasannya

8 hari lalu

Barcelona Hapus Rute Bus dari Peta Online, Ini Alasannya

Selama bertahun-tahun, penduduk lingkungan La Salut di Barcelona harus berebut bus dengan banyak wisatawan.

Baca Selengkapnya

5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

8 hari lalu

5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

Pertandingan pekan ke-32 La Liga atau Liga Spanyol akan mempertemukan dua tim raksasa, Real Madrid vs Barcelona, dalam laga bertajuk El Clasico.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

8 hari lalu

Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol pekan ke-32 pada akhir minggu ini akan menampilkan laga besar: El Clasico antara Real Madrid dan Barcelona.

Baca Selengkapnya

Kandas di Perempat Final Liga Champions, Mengapa Atletico Madrid Bisa Lolos ke FIFA Club World Cup 2025?

11 hari lalu

Kandas di Perempat Final Liga Champions, Mengapa Atletico Madrid Bisa Lolos ke FIFA Club World Cup 2025?

Klub Spanyol, Atletico Madrid, berhasil mengamankan tempat di Piala Dunia Antar Klub atau FIFA Club World Cup edisi 2025.

Baca Selengkapnya