Modric Beraksi ala Kapten Tsubasa Bersama Madrid  

Reporter

Senin, 10 Februari 2014 08:36 WIB

Foto atas: Luka Modric (19) dalam pertandingan antara Real Madrid dan Villarreal. Foto bawah: film kartun Captai Tsubasa. marca.com

TEMPO.CO, Madrid - Luca Modric kian mencorong di Santiago Bernabeu. Musim ini, gelandang asal Kroasia itu terus menjadi motor kecemerlangan Real Madrid sehingga mampu kembali bersaing dalam perebutan gelar La Liga Spanyol.

Aksi Modric yang paling akhir bahkan menjadi pembicaraan luas. Saat Madrid mengalahkan Villarreal 4-2 di Santiago Bernabeu, Sabtu lalu, 8 Februari 2014, ia beraksi ala Kapten Tsubasa, tokoh komik Jepang. Ia saat itu dikepung empat pemain Villarreal, tapi mampu melepaskan diri dengan indah. Aksinya pada akhir pertandingan itu sontak mendapat standing ovation (tepukan sambil berdiri) dari penonton.

Kapten Tsubasa merupakan tokoh fiksi yang pandai bermain bola. Dalam cerita kartun asal Jepang ini, Tsubasa mampu melakukan trik-trik luar biasa di lapangan sehingga kerap jadi inspirasi para pemain bola. Salah satu aksinya yang terkenal dan kerap dijadikan perbandingan adalah kemampuan melepaskan diri saat dikepung empat pemain dari berbagai penjuru.

Banyak aksi pemain di lapangan yang kerap dibandingkan dengan trik Tsubasa ini. Andres Iniesta sebelumnya pernah jadi bahan berita karena melakukan aksi serupa.

Modric sendiri tak berkomentar khusus tentang aksinya yang mirip Kapten Tsubasa itu. Namun ia mengaku senang dengan sambutan penonton dalam laga itu. "Sangat senang bahwa suporter di Bernabey meneriakkan nama saya," kata pemain berusia 28 tahun ini. "Saya sangat berterima kasih. Saya berada dalam momen bagus, seperti juga tim ini. Itulah yang paling penting. Saya sangat bangga dan berterima kasih pada penggemar."

Mantan pemain Tottenham Hotspur itu sedang menjalani musim keduanya di Madrid. Musim ini, ia sudah tampil 31 kali dengan menyumbang satu gol dan tujuh assist. (Baca juga: Ronaldo Absen, Trio Penyerang Madrid Dipuji)

MARCA | GOAL | NURDIN




Berita Lain
Hasil Pertandingan Liga Primer Inggris
Menang 4-1, Barcelona Geser Real Madrid
Inter Milan Susah Payah Kalahkan Sassuolo
Juventus Tertahan di Kandang Verona

Berita terkait

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

16 jam lalu

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

Carlo Ancelotti berhasil mengantar Real Madrid menjuarai Liga Spanyol 2023-2024. Incar rekor setelah lewati catatan Zidane.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

18 jam lalu

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

Jadwal Liga Champions akan memasuki leg kedua semifinal. Bayern Munchen mendapat pukulan menjelang tampil di markas Real Madrid.

Baca Selengkapnya

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

1 hari lalu

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

Bek Bayern Munchen Raphael Guerreiro diragukan tampil pada pertandingan leg kedua semifinal Liga Champions melawan Real Madrid pada Rabu nanti.

Baca Selengkapnya

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

1 hari lalu

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

Pelatih Michel Sanchez memuji para pemain Girona yang telah mencetak sejarah karena untuk pertama kalinya berhasil lolos ke Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

1 hari lalu

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

Barcelona dipastikan tanpa gelar musim ini setelah Real Madrid menjuarai La Liga 2023/2024 dengan empat laga tersisa. Apa kata Xavi Hernandez?

Baca Selengkapnya

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

1 hari lalu

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

Real Madrid berhasil merebut gelar juara Liga Spanyol (La Liga) ke-36, Sabtu, 4 Mei 2024. Ini lima faktor kunci penentu keberhasilan mereka.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

1 hari lalu

Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

Real Madrid dipastikan menjadi juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona kalah 2-4 dari Girona dalam dalam laga ke-34.

Baca Selengkapnya

Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

1 hari lalu

Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

Klub raksasa Liga Spanyol, Real Madrid, kembali dikaitkan pemain muda berbakat (wonderkid), yakni Franco Mastantuono asal Argentina.

Baca Selengkapnya

Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

5 hari lalu

Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

Penyerang Bayern Munchen, Harry Kane, mengungkapkan kekecewaannya setelah timnya hanya bermain imbang di leg pertama semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

5 hari lalu

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

Real Madrid mampu menahan imbang Bayern Munchen dengan skor 2-2 leg pertama semifinal Liga Champions. Carlo Ancelotti kecewa dengan permainan timnya.

Baca Selengkapnya