Tekuk Dortmund, Arsenal Lolos ke Babak 16 Besar

Reporter

Kamis, 27 November 2014 04:42 WIB

Yaya Sanogo (kanan) mencetak gol pertama untuk Arsenal ke gawang Borrusia Dortmund, dalam pertandingan Liga Champions Grup D di London, 27 November 2014. Arsenal menang 2-0. REUTERS/Dylan Martinez

TEMPO.CO, Jakarta - Arsenal memastikan diri lolos ke babak 16 besar Liga Champions. Tiket itu dipastikan tim asuhan Arsene Wenger setelah mengalahkan Borussia Dortmund 2-0 dalam pertandingan di Emirates Stadium, Kamis dinihari, 27 November 2014.

Arsenal melaju dari Grup D setelah mengemas nilai 10 dari 5 laga. The Gunners tertinggal 2 poin dari Dortmund yang sudah lebih dahulu lolos dan unggul lima angka dari Anderlecht (Belgia) yang menempati posisi ketiga.

Pelatih Arsenal Arsene Wenger memasang Yaya Sanogo, yang baru pulih dari cedera, sebagai starter di laga ini. Pemain asal Prancis ini pun langsung menggebrak dan menyumbang gol saat laga baru berlansung dua menit. Ia meneruskan umpan Santi Cazorla.

Keunggulan Arsenal diperbesar Alexis Sanchez pada menit ke-57. Pemain sayap asal Cile itu mencetak gol setelah memanfaatkan umpan Cazorla.

Pada pertandingan ini, Arsenal, yang sebelumnya ditekuk Dortmund 2-0, sebenarnya kalah dominan. Tapi, dalam hal serangan mereka lebih efektif. The Gunners melakukan 9 tembakan, yang 3 di antaranya terarah ke gawang lawan. Adapun Dortmund melakukan 7 tembakan dan hanya 3 yang terarah.

Berikut susunan pemain kedua tim:

Arsenal (4-2-3-1): Martinez; Chambers, Mertesacker, Monreal, Gibbs; Arteta (Flamini 67), Ramsey; Cazorla, Oxlade-Chamberlain (Campbell 90), Sanchez; Sanogo (Podolski 79).

Dortmund (4-3-3): Weidenfeller; Piszczek, Subotic, Ginter, Schmelzer; Gundogan, Bender, Grosskreutz (Jojic 78); Aubameyang (Ramos 61), Mkhitaryan, Immobile (Kagawa 61).

BBC | NS




Berita Lain
Timnas Tampil Buruk di AFF, Apa Sikap PSSI?
Penyebab Utama Timnas Tampil Buruk di Piala AFF
Cukur Schalke 5-0, Chelsea Lolos ke 16 Besar
AS Roma Ditahan Imbang 1-1 oleh CSKA Moskow
Aguero Bawa Manchester City tekuk Muenchen 3-2







Berita terkait

Jadwal Liga Inggris Pekan Terakhir Minggu Malam 19 Mei 2024: Simak Hal-hal Menarik untuk Dinantikan

15 menit lalu

Jadwal Liga Inggris Pekan Terakhir Minggu Malam 19 Mei 2024: Simak Hal-hal Menarik untuk Dinantikan

Jadwal Liga Inggris pekan terakhir atau pekan ke-38 akan hadir pada Minggu, 19 Mei 2024. Seluruh pertandingan akan berlangsung serentak mulai 22.00.

Baca Selengkapnya

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

2 jam lalu

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

Borussia Dortmund dan Real Madrid akan berhadapan di final Liga Champions 2023-2024. Ini 3 pemain bintang yang pernah berperan besar di kedua klub.

Baca Selengkapnya

Mengenal Joel Matip yang akan Hengkang dari Liverpool

3 jam lalu

Mengenal Joel Matip yang akan Hengkang dari Liverpool

Bek Liverpool Joel Matip akan hengkang dari Liverpool setelah delapan tahun bermarkas di Anfield

Baca Selengkapnya

Kepergian Jurgen Klopp dari Liverpool dan Warisannya di Anfield

8 jam lalu

Kepergian Jurgen Klopp dari Liverpool dan Warisannya di Anfield

Bagaimana Jurgen Klopp menjadi begitu berpengaruh untuk pendukung Liverpool dan Kota Merseyside?

Baca Selengkapnya

Manajer West Ham David Moyes Tidak Akan Bantu Manchester City dan Arsenal Berburu Gelar Liga Inggris

10 jam lalu

Manajer West Ham David Moyes Tidak Akan Bantu Manchester City dan Arsenal Berburu Gelar Liga Inggris

West Ham United punya pengaruh besar dalam perebutan gelar juara Liga Inggris pekan ini. Bagaimana pengaruhnya?

Baca Selengkapnya

Prediksi Arsenal vs Everton di Liga Inggris Pekan Terakhir: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

15 jam lalu

Prediksi Arsenal vs Everton di Liga Inggris Pekan Terakhir: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Arsenal vs Everton akan tersaji pada pekan terakhir Liga Inggris 2023-2024. Kemenangan tak cukup membawa Arsenal menjadi juara.

Baca Selengkapnya

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

1 hari lalu

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

Carlo Ancelotti menjadi satu-satunya pelatih yang memenangkan Liga Champions sebanyak empat kali. Simak capaian selengkapnya.

Baca Selengkapnya

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

1 hari lalu

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

Siapa saja daftar klub paling banyak gelar Liga Champions sepanjang sejarah?

Baca Selengkapnya

Jadwal dan Preview Liga Inggris Pekan Terakhir, Mengapa Manchester City Lebih Difavoritkan Meraih Gelar?

1 hari lalu

Jadwal dan Preview Liga Inggris Pekan Terakhir, Mengapa Manchester City Lebih Difavoritkan Meraih Gelar?

Arsenal setidaknya telah membawa perburuan gelar Liga Inggris musim ini hingga pekan terakhir. Bagaimana peluangnya?

Baca Selengkapnya

Liga Champions 2024-2025 Pakai Format Baru, Ini Daftar 29 Tim yang Sudah Lolos ke Babak Utama

2 hari lalu

Liga Champions 2024-2025 Pakai Format Baru, Ini Daftar 29 Tim yang Sudah Lolos ke Babak Utama

Kompetisi sepak bola antarklub kasta tertinggi di Eropa musim depan, Liga Champions 2024-2025, akan memakai format baru.

Baca Selengkapnya