Sudah Dihukum FIFA, Blatter Masih Terima Gaji  

Reporter

Selasa, 19 Januari 2016 10:43 WIB

Sepp Blatter setelah terpilih menjadi presiiden FIFA untuk kelima kalinya di Zurich, Swiss, 30 Mei 2015. Blatter mengundurkan diri setelah tujuh pengurus teras lembaga yang dipimpinnya ditangkap dengan tuduhan korupsi. REUTERS/Arnd Wiegmann

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan Presiden Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) Sepp Blatter masih menerima gaji meski telah terkena hukuman larangan beraktivitas di dunia sepak bola.

FIFA menyatakan Blatter bersama petinggi sepak bola Eropa, Michel Platini, tersangkut kasus pelanggaran etik berkaitan dengan pembayaran dana jutaan dolar Amerika Serikat yang tak jelas peruntukannya.

Blatter, pria Swiss yang menjabat Presiden FIFA sejak 1998, akan tetap menerima bayaran sampai pemilihan Presiden FIFA pada 26 Februari 2016, seperti dilansir laman Staff.co.nz.

Ini artinya Blatter masih menerima gaji sekurangnya selama lima bulan setelah tidak lagi menjabat dan menjalankan tugas-tugas Presiden FIFA. Selama kursi Presiden FIFA kosong, telah dipilih pejabat sementara dari Afrika, Issa Hayatou.

Subkomite badan audit keuangan FIFA belakangan ini memutuskan menghentikan segala bentuk pemberian bonus kepada Blatter, sebagaimana dituangkan dalam kontrak. Tapi untuk gaji tetap diberikan.

"Sampai pemilihan Presiden FIFA baru yang digelar pada 26 Februari 2016, Blatter masih menjabat sebagai presiden terpilih, sebagaimana bunyi kontrak. Karena itu, ia berhak menerima remunerasi," kata pejabat FIFA, Bantel. Pengacara dan juru bicara Blatter belum bersedia berkomentar.

ANTARA




Berita terkait

Sepp Blatter Mengaku Gagal Melindungi Sepak Bola dari Intervensi Politik dan Bisnis

21 Desember 2022

Sepp Blatter Mengaku Gagal Melindungi Sepak Bola dari Intervensi Politik dan Bisnis

Sepp Blatter mengatakan telah mencoba mengendalikan bisnis tetapi telah berulang kali gagal.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Pemilihan Qatar sebagai Tuan Rumah Piala Dunia 2022 dan Skandal Suap FIFA

12 November 2022

Kilas Balik Pemilihan Qatar sebagai Tuan Rumah Piala Dunia 2022 dan Skandal Suap FIFA

The Guardian merilis laporan adanya dugaan suap kepada para pejabat FIFA untuk memilih Qatar sebagai tuan rumah Piala Dunia 2022.

Baca Selengkapnya

Sepp Blatter Sebut Qatar Sebagai Pilihan Buruk untuk Piala Dunia 2022

9 November 2022

Sepp Blatter Sebut Qatar Sebagai Pilihan Buruk untuk Piala Dunia 2022

Mantan Presiden FIFA, Sepp Blatter, mengatakan seharusnya yang menjadi tuan rumah Piala Dunia 2022 adalah Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Profil Gianni Infantino, Presiden FIFA yang Bertemu Presiden Jokowi

19 Oktober 2022

Profil Gianni Infantino, Presiden FIFA yang Bertemu Presiden Jokowi

Gianni Infantino bertemu Presiden Jokowi bicarakan persepakbolaan nasional setelah Tragedi Kanjuruhan. Ini profil Presiden FIFA.

Baca Selengkapnya

Korupsi di FIFA, Sepp Blatter dan Michel Platini Mulai Disidang

8 Juni 2022

Korupsi di FIFA, Sepp Blatter dan Michel Platini Mulai Disidang

Mantan Presiden FIFA Sepp Blatter dan mantan Presiden UEFA Michel Platini dijadwalkan menghadiri persidangan di pengadilan Swiss, Rabu, 8 Juni 2022.

Baca Selengkapnya

FIFA Ajukan Gugatan Kriminal pada Mantan Presidennya, Sepp Blatter

22 Desember 2020

FIFA Ajukan Gugatan Kriminal pada Mantan Presidennya, Sepp Blatter

Badan sepak bola dunia atau FIFA mengumumkan bahwa mereka telah mengajukan gugatan kriminal terhadap mantan presidennya, Sepp Blatter.

Baca Selengkapnya

Tanggapan FIFA Setelah Presiden Mereka, Gianni Infantino, Diselidiki Jaksa Swiss

3 Agustus 2020

Tanggapan FIFA Setelah Presiden Mereka, Gianni Infantino, Diselidiki Jaksa Swiss

Badan sepak bola dunia FIFA menyatakan pihak berwenang Swiss tidak mempunyai alasan untuk meluncurkan penyelidikan kriminal atas Gianni Infantino.

Baca Selengkapnya

Kasus Pelecehan Seks, FIFA Skors Presiden Sepak Bola Haiti

26 Mei 2020

Kasus Pelecehan Seks, FIFA Skors Presiden Sepak Bola Haiti

Badan sepak bola dunia (FIFA) menskors presiden federasi sepak bola Haiti Yves Jean-Bart terkait kasus pelecehan seks.

Baca Selengkapnya

FIFA Desak Swiss Lanjutkan Penyelidikan Kasus Hukum Sepp Blatter

3 Mei 2020

FIFA Desak Swiss Lanjutkan Penyelidikan Kasus Hukum Sepp Blatter

Badan Sepak Bola Dunia atau FIFA mendesak Kejaksaan Agung Swiss melanjutkan proses penyelidikannya terhadap kasus pelanggaran hukum Sepp Blatter.

Baca Selengkapnya

Rusia dan Qatar Bantah Isu Suap di Piala Dunia 2018 dan 2022

8 April 2020

Rusia dan Qatar Bantah Isu Suap di Piala Dunia 2018 dan 2022

Rusia dan Qatar membantah isu bahwa mereka melakukan suap untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia 2018 dan 2022.

Baca Selengkapnya