Lolos dari Grup, 3 Alasan Prancis Kian Dijagokan Jadi Juara

Reporter

Kamis, 16 Juni 2016 04:43 WIB

Pemain Prancis, Dimitri Payet melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Rumania, dalam Piala Eropa grup A di Saint-Denis, Prancis, 10 Juni 2016. REUTERS/Lee Smith

TEMPO.CO-Prancis menjadi tim pertama yang lolos dari fase grup setelah menghempaskan Albania 2-0 pada Kamis, 16 Juni 2016. Kemenangan itu membuat Prancis mengantongi 6 angka dari 2 kemenangan.


Gol kemenangan dipersembahkan oleh penyerang Antoine Griezmann yang masuk pada babak kedua menggantikan Kingsley Coman. Ia memecah kebuntuan Prancis pada menit ke-89 dengan gol lewat sundulan kepala.

Baca juga:
Siapa Juara Euro 2016: Percaya Gurita Atau Statistika? Magis Spanyol atau Pragmatis Prancis?


Albania yang berusaha mengejar ketertinggalan di waktu tersisa justru kembali kebobolan. Dimitri Payet berhasil memanfaatkan serangan balik Prancis dengan sepakan melengkung ke sisi kiri gawang Berisha paa menit 94.


Lolosnya Prancis dari fase grup membuat tim ini semakin difavoritkan sebagai calon juara. Setidaknya tiga alasan kenapa tim tuan rumah amat diunggulkan.

1. Penampilan Lumayan Keren

Penampilan Prancis lumayan bagus saat mengalahkan Rumania 2-1 dan kemudian menghancurkan Albania 2-0. Bintang muda, Antoine Griezmann, yang semula banyak dikritik kini menunjukkan tajinya. Penampilan Payet pun semakin bagus.

2. Faktor sejarah
Prancis yang sudah dua kali menjuarai Piala Eropa ( 1984 dan 2000) diuntungkan oleh faktor sejarah. Ini menambahkan keyakinan tim. Dalam sejarahnya, negara ini selalu beruntung jika menjadi tuan rumah. Pada 1984 Prancis menjadi tuan rumah sekaligus menjuarai Piala Eropa. Pada 1998 Prancis pun menjuarai Piala Dunia saat berposisi sebagai tuan rumah. Menjadi tuan rumah rupanya sering memunculkan faktor X yang seolah menambah kedigdayaan Prancis.

3. Difavoritkan sejak awal
Sejak awal, Prancis difavoritkan. Status ini terlihat tak membebani tapi terlihat justru berdampak positif bagi tim. Popularitas tim Prancis itu terlihat dari hasil riset dilakukan Forza Football yang melibatkan 30 ribu orang pengguna telepon seluler dari 24 negara yang tampil dalam Piala Eropa. Prancis menempatkan posisi pertama sebagai favorit juara (dipilih oleh 23, 56 persen), kemudian disusul Jerman ( 21,37 persen), Portugal ( 13,75 persen), dan Spanyol (5,83 persen).


FEBRIYAN | DS | GUARDIAN


Advertising
Advertising

Baca juga:
Prancis, Jerman, atau…: Ini Rahasia Calon Juara Euro 2016!
Begini Cara Mudah Mendeteksi Calon Juara Euro 2016
Euro, Copa, Dominasi Eropa

Berita terkait

Daftar 20 Tim yang Lolos ke Piala Eropa 2024 Lewat Jalur Kualifikasi

52 hari lalu

Daftar 20 Tim yang Lolos ke Piala Eropa 2024 Lewat Jalur Kualifikasi

Fase grup babak kualifikasi Euro 2024 atau Piala Eropa 2024 telah berakhir.

Baca Selengkapnya

Profil Simon Tahamata, Legenda Klub Ajax Amsterdam Keturunan Maluku

6 Maret 2024

Profil Simon Tahamata, Legenda Klub Ajax Amsterdam Keturunan Maluku

Fans Ajax Amsterdam melepas salah seorang legenda klubnya, Simon Tahamata yang keturunan Maluku. "Oom Simon Terima Kasih" tulisan di spanduk.

Baca Selengkapnya

Harry Kane Ingin Bantu Timnas Inggris Juara Euro 2028, Berharap Kondisinya Prima 8 Tahun ke Depan

11 Oktober 2023

Harry Kane Ingin Bantu Timnas Inggris Juara Euro 2028, Berharap Kondisinya Prima 8 Tahun ke Depan

Harry Kane ingin membantu Timnas Inggris memenangkan trofi Euro 2028 di kandang sendiri. Kebugaran tubuh menjadi tantangan.

Baca Selengkapnya

Prediksi Spanyol vs Ukraina di Semifinal Piala Eropa U-21 2023: Jadwal, Rekor Pertemuan, Formasi

5 Juli 2023

Prediksi Spanyol vs Ukraina di Semifinal Piala Eropa U-21 2023: Jadwal, Rekor Pertemuan, Formasi

Pertandingan antara Spanyol vs Ukraina akan tersaji pada laga semifinal Piala Eropa U-21 2023.

Baca Selengkapnya

Maskot Euro 2024 Diluncurkan, Namanya akan Ditentukan Lewat Voting

21 Juni 2023

Maskot Euro 2024 Diluncurkan, Namanya akan Ditentukan Lewat Voting

Jerman memperkenalkan maskot untuk Piala Eropa 2024 atau Euro 2024 yang berbentuk seekor beruang.

Baca Selengkapnya

10 Pemain di Laga Internasional Terbanyak, Ada Cristiano Ronaldo Hingga Lothar Matthaus

21 Juni 2023

10 Pemain di Laga Internasional Terbanyak, Ada Cristiano Ronaldo Hingga Lothar Matthaus

Cristiano Ronaldo kembali mencatatkan rekor bersama timnas Portugal sebagai pemain dengan penampilan terbanyak

Baca Selengkapnya

Kualifikasi Piala Eropa 2024: Prancis Vs Belanda Skor 4 - 0, Ini Profil Kylian Mbappe dan Virgil van Dijk

25 Maret 2023

Kualifikasi Piala Eropa 2024: Prancis Vs Belanda Skor 4 - 0, Ini Profil Kylian Mbappe dan Virgil van Dijk

Timnas Prancis Vs Belanda dengan skor 4-0 pada kualifikasi Piala Eropa 2024. Ini profil 2 kapten kesebelasan itu, Mbappe dan Virgil van Dijk

Baca Selengkapnya

Profil Tai Abed Kassus, Gelandang Timnas Israel Yang Main Untuk PSV Eindhoven

24 Maret 2023

Profil Tai Abed Kassus, Gelandang Timnas Israel Yang Main Untuk PSV Eindhoven

Timnas Israel dihuni oleh sejumlah pemain yang merumput di Eropa. Finalis Piala Eropa U-19 itu diperkuat oleh Tai Abed, gelandang PSV Eindhoven

Baca Selengkapnya

Pelatih Baru Timnas Spanyol Luis de la Fuente Lakukan Perombakan Besar: Ansu Fati, Ferran Torres, Jordi Alba Tercoret

18 Maret 2023

Pelatih Baru Timnas Spanyol Luis de la Fuente Lakukan Perombakan Besar: Ansu Fati, Ferran Torres, Jordi Alba Tercoret

Pelatih baru Timnas Spanyol Luis de la Fuente melakukan perombakan besar ketika memanggil pemain untuk Kualifikasi Euro 2024.

Baca Selengkapnya

Sergio Ramos Resmi Pensiun dari Timnas Spanyol, Kirim Pesan Menyentuh

24 Februari 2023

Sergio Ramos Resmi Pensiun dari Timnas Spanyol, Kirim Pesan Menyentuh

Sergio Ramos mengumumkan pengunduran dirinya dari timnas Spanyol pada Kamis, 23 Februari 2023. Tak masuk dari rencana pelatih baru Luis de la Fuente.

Baca Selengkapnya