Juara Piala Eropa, Ronaldo Hadiahi Diri Sendiri  

Reporter

Editor

Febriyan

Sabtu, 16 Juli 2016 04:30 WIB

Pelatih timnas Portugal, Fernando Santos dan pemain unggulan Portugal, Cristiano Ronaldo mengangkat trofi Piala Eropa saat turun dari pesawat setelah memenangkan Piala Eropa mengalahkan Perancis, di Humberto Delgado di Lisbon, Portugal, 11 Juli 2016. REUTERS/Rafael Marchante

TEMPO.CO, Jakarta - Penyerang Portugal, Cristiano Ronaldo, merayakan keberhasilan negaranya menjadi juara Piala Eropa 2016 dengan menghadiahi diri sendiri sebuah mobil mewah. Ronaldo membeli mobil Bugatti Veyron seharga hampir Rp 30 miliar.

Ronaldo mengunggah foto mobil barunya itu ke akun media sosial Instagram. Mobil super itu ditebus dengan harga 1,7 juta pound sterling atau sekitar Rp 29,8 miliar. Mobil barunya itu berkelir hitam mengkilat, persis seperti macan kumbang.











The animal arrive





A photo posted by Cristiano Ronaldo (@cristiano) onJul 14, 2016 at 10:12am PDT












"The Animal telah tiba. Tuan, kamu akan segera tiba," tulis Ronaldo dalam keterangan fotonya. Mobil tersebut tiba di kediamannya di Madrid, sementara Ronaldo kini masih berlibur bersama keluarganya di Ibiza.

Bugatti Veyron adalah mobil super yang masih memegang rekor sebagai mobil tercepat di dunia. Mobil keluaran Italia itu mampu “berlari” hingga 410 kilometer per jam dan mencapai kecepatan 100 kilometer per jam hanya dalam 2,6 detik.

Ronaldo memang dikenal penyuka mobil dengan kecepatan tinggi. Dia memiliki beberapa mobil Ferarri, Lamborghini, Maserati, Porsche, hingga Audi, BMW, dan Mercedes Benz. Dia tercatat memiliki 19 sedan super dengan total nilai mencapai Rp 64,2 miliar.

MIRROR|FEBRIYAN

Advertising
Advertising

Berita terkait

Menpora Dito Ariotedjo Bahas Kerja Sama dengan Klub Al Nassr yang Diperkuat Cristiano Ronaldo

4 hari lalu

Menpora Dito Ariotedjo Bahas Kerja Sama dengan Klub Al Nassr yang Diperkuat Cristiano Ronaldo

Menpora RI Dito Ariotedjo membahas kerja sama olahraga dengan klub sepak bola Arab Saudi yang diperkuat Cristiano Ronaldo, Al Nassr.

Baca Selengkapnya

Mengintip Liburan Mewah di Laut Merah ala Cristiano Ronaldo

7 hari lalu

Mengintip Liburan Mewah di Laut Merah ala Cristiano Ronaldo

Ronaldo memotret Laut Merah dan menandai kunjungannya ke The St. Regis Resort Red Sea, sebuah properti mewah yang menjadi perhatian.

Baca Selengkapnya

Ribuan Pendukung Desak Perdana Menteri Spanyol Tidak Mundur dari Jabatan

7 hari lalu

Ribuan Pendukung Desak Perdana Menteri Spanyol Tidak Mundur dari Jabatan

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez mengumumkan akan mundur setelah pengadilan meluncurkan penyelidikan korupsi terhadap istrinya.

Baca Selengkapnya

Spanyol Akan Kirim Rudal Patriot ke Ukraina

8 hari lalu

Spanyol Akan Kirim Rudal Patriot ke Ukraina

Kementerian Pertahanan Spanyol tidak mengungkap berapa banyak rudal patriot untuk Ukraina. Hanya menyebut rudal tiba beberapa hari ke depan.

Baca Selengkapnya

PM Spanyol Ajukan Cuti Sementara Usai Istrinya Dituduh Korupsi

11 hari lalu

PM Spanyol Ajukan Cuti Sementara Usai Istrinya Dituduh Korupsi

PM Spanyol Pedro Sanchez adalah pendukung utama Palestina. Ia memutuskan untuk cuti sementara usai istrinya dituduh korupsi.

Baca Selengkapnya

Spanyol Buka Kembali Penyelidikan Spyware Israel yang Memata-matai PM Pedro Sanchez

13 hari lalu

Spanyol Buka Kembali Penyelidikan Spyware Israel yang Memata-matai PM Pedro Sanchez

Pengadilan Tinggi Spanyol membuka kembali penyelidikan atas penggunaan perangkat lunak Pegasus milik perusahaan intelijen siber Israel, NSO Group.

Baca Selengkapnya

SMP Al Azhar BSD Maju di Sea Sun International Spanyol, Apa Itu Festival Sea Sun International?

13 hari lalu

SMP Al Azhar BSD Maju di Sea Sun International Spanyol, Apa Itu Festival Sea Sun International?

Sea Sun International adalah kompetisi seni internasional tahunan di Spanyol

Baca Selengkapnya

Overtourism di Kepulauan Canary Spanyol, Ribuan Orang Protes Tuntut Perubahan Model Pariwisata

14 hari lalu

Overtourism di Kepulauan Canary Spanyol, Ribuan Orang Protes Tuntut Perubahan Model Pariwisata

Pengunjuk rasa percaya bahwa model pariwisata Kepulauan Canary tidak berkelanjutan dan harus diubah, merugikan penduduk lokal.

Baca Selengkapnya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Peta Online, Ini Alasannya

16 hari lalu

Barcelona Hapus Rute Bus dari Peta Online, Ini Alasannya

Selama bertahun-tahun, penduduk lingkungan La Salut di Barcelona harus berebut bus dengan banyak wisatawan.

Baca Selengkapnya

Dekat dengan Palestina, Ini Alasan Irlandia Mengakui Negara Palestina

20 hari lalu

Dekat dengan Palestina, Ini Alasan Irlandia Mengakui Negara Palestina

Irlandia selangkah lebih dekat mengakui negara Palestina. Perdana Menteri Irlandia Simon Harris pun menyatakan ingin melakukannya bersama Spanyol dkk.

Baca Selengkapnya