Timnas Uji Coba Lawan Vietnam Lewat Laga Kandang dan Tandang  

Reporter

Selasa, 27 September 2016 09:51 WIB

Irfan Bachdim merayakan gol bersama dua rekannya saat Timnas Indonesia mengalahkan Malaysia 3-0 dalam uji coba di Solo, Selasa malam, 6 September 2016. Twitter/@PSSI_IFA

TEMPO.CO, Jakarta - Tim nasional Indonesia terus mempersiapkan diri melakukan pemusatan latihan di Kota Solo, salah satunya persiapan melakukan uji coba melawan Vietnam di Indonesia pada 9 Oktober mendatang.

"Kami terus melakukan latihan, baik pagi maupun sore, untuk persiapan mengikuti kejuaraan AFF Cup 2016, dan salah satunya melakukan uji coba melawan Vietnam, baik home maupun away," kata pelatih timnas Indonesia, Alfred Riedl, setelah memimpin latihan timnas di Stadion Manahan, Solo, Senin sore.

Menurut Riedl, sejak melakukan pemusatan latihan di Solo, Boaz Salossa dan kawan sudah ada progres meski baru sedikit-sedikit. Riedl mengatakan tim pelatih telah melakukan teknik dan peningkatan stamina pemain yang masih perlu terus berlatih sebelum mereka mengikuti kejuaraan AFF tahun ini.

Riedl membutuhkan tiga kali pertandingan uji coba, baik di dalam maupun luar negeri, dan pertandingan melawan Vietnam sudah dipastikan akan digelar. Namun Riedl mengaku belum mengetahui secara pasti di stadion mana timnas akan berhadapan melawan Vietnam.

"Timnas yang pasti beruji coba melawan Vietnam di Indonesia dan kedua di Negara Vietnam," ujarnya. Menurut Riedl, dia belum mengetahui uji coba dengan tim internasional lainnya karena yang mengatur pihak manajemen.

Menyinggung kondisi Evan Dimas yang sebelumnya mengalami cedera saat latihan, Riedl mengatakan Evan hanya mengalami cedera ringan dan dia sudah kembali ikut latihan bersama pemain lainnya.

"Saya memang sempat cedera sedikit ketarik pahanya. Namun saya kini sudah pulih dan ikut latihan," tutur Evan seusai latihan.

Adapun timnas Indonesia, dari informasi yang beredar, akan kembali melakukan uji coba internasional kedua melawan Vietnam pada 9 Oktober mendatang. Uji coba home timnas melawan Vietnam digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, sedangkan away di Vietnam.

Uji coba pertama Indonesia melawan Malaysia di Stadion Manahan, Solo, pada 6 September 2016, berhasil dimenangi tim tuan rumah dengan skor 3-0.

ANTARA

Berita terkait

Duo Persija Jakarta Bertekad Tingkatkan Kemampuan Usai Tampil Bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

6 jam lalu

Duo Persija Jakarta Bertekad Tingkatkan Kemampuan Usai Tampil Bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

Pemain Persija Jakarta Rayhan Hannan dan Dony Tri Pamungkas etik pelajaran berharga usai tampil bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

PSIS Semarang Resmi Lepas Alfeandra Dewangga ke Timnas U-23 Indonesia untuk Laga Lawan Guinea

6 jam lalu

PSIS Semarang Resmi Lepas Alfeandra Dewangga ke Timnas U-23 Indonesia untuk Laga Lawan Guinea

CEO PSIS Semarang Yoyok Sukawi berharap Alfeandra Dewangga bisa menambah kekuatan Timnas U-23 Indonesia di playoff Olimipadei Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Ketua Umum PSSI Erick Thohir: Generasi Emas Sepak Bola Indonesia Telah Lahir

8 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir: Generasi Emas Sepak Bola Indonesia Telah Lahir

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan generasi emas sepak bola Indonesia telah lahir tercermin dari prestasi timnas Indonesia U-23.

Baca Selengkapnya

Jelang Indonesia vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024, Ivar Jenner Akui Para Pemain Kelelahan

11 jam lalu

Jelang Indonesia vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024, Ivar Jenner Akui Para Pemain Kelelahan

Ivar Jenner menegaskan kemenangan menjadi harga mati yang harus diraih Timnas U-23 pada laga Indonesia vs Guinea pada playoff Olimpiade 2024.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia U-23 Tiba di Paris, Erick Thohir Ingin Persiapan Hadapi Guinea Lebih Optimal

13 jam lalu

Timnas Indonesia U-23 Tiba di Paris, Erick Thohir Ingin Persiapan Hadapi Guinea Lebih Optimal

Erick Thohir ingin persiapan Timnas Indonesia menghadapi playoff Olimpiade Paris 2024 melawan Guinea, pada 9 Mei mendatang berjalan optimal.

Baca Selengkapnya

3 Masalah Timnas Indonesia U-23 Jelang Lawan Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024

13 jam lalu

3 Masalah Timnas Indonesia U-23 Jelang Lawan Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024

Pengamat sepak bola Mohamad Kusnaeni mengungkapkan tiga masalah Timnas Indonesia U-23 yang harus diperbaiki sebelum melawan Guinea.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia U-23 Tiba di Paris untuk Laga Playoff Olimpiade Paris 2024 Lawan Guinea

13 jam lalu

Timnas Indonesia U-23 Tiba di Paris untuk Laga Playoff Olimpiade Paris 2024 Lawan Guinea

Timnas Indonesia U-23 telah tiba di ibu kota Prancis, Paris, untuk memainkan pertandingan playoff melawan Guinea.

Baca Selengkapnya

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Tampil saat Venezia Menang dan Dekati Tiket Promosi ke Serie A Liga Italia

19 jam lalu

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Tampil saat Venezia Menang dan Dekati Tiket Promosi ke Serie A Liga Italia

Pemain timnas Indonesia Jay Idzes kembali tampil saaat timnya, Venezia, mengalahkan Feralpi Salo 2-1 pada pekan ke-37 Serie B Liga Italia.

Baca Selengkapnya

3 Fakta Penting Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis 9 Mei

23 jam lalu

3 Fakta Penting Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis 9 Mei

Simak tiga fakta penting laga timnas U-23 Indonesia vs Guinea di playoff Olimpiade Paris 2024, salah satunya pertandingan digelar tertutup.

Baca Selengkapnya

Roberto Mancini Sebut 4 Pemain Timnas U-23 Indonesia Ini Layak Main di Serie B Italia

1 hari lalu

Roberto Mancini Sebut 4 Pemain Timnas U-23 Indonesia Ini Layak Main di Serie B Italia

Pelatih timnas Arab Saudi Roberto Mancini memuji penampilan Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya