Houllier: Liverpool Bisa Juara Liga Inggris Musim Ini

Reporter

Jumat, 30 September 2016 22:05 WIB

Liverpool's Philippe Coutinho, right, celebrates scoring his side's fourth goal of the game with Sadio Mane during their Premier League match Liverpool versus Hull City at Anfield, Liverpool, England, Sept. 24, 2016. (Dave Howarth/PA via AP)

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan pelatih Liverpool, Gerard Houllier, menyatakan skuad berjuluk The Reds tersebut bisa menjuarai Liga Primer Inggris musim ini.

The Reds menikmati awal musim yang menjanjikan di Liga Primer musim ini dengan meraih kemenangan atas dua tim tangguh, Arsenal dengan skor 4-3 dan Chelsea 2-1, serta akhir pekan lalu menghabisi Hull City 5-1 di Stadion Anfield.

Hasil-hasil tersebut menjadikan Liverpool disebut sebagai favorit penantang juara Liga Primer musim 2016-2017 dan Houllier tidak menampik anggapan tersebut. Namun, dalam pandangannya, Liverpool juga masih harus mengeluarkan sesuatu yang lebih dari apa yang mereka tunjukkan sekarang.

"Mereka cukup bagus untuk menjuarai liga. Mereka menghibur dan juga benar-benar efisien. Anda harus melihat sejumlah gol yang mereka buat. Mereka memiliki filosofi baru dan saya menyukai pelatihnya (Juergen Klopp). Namun segala hal terbaik harus segera datang," lata Houllier.

Liverpool saat ini duduk di posisi keempat klasemen sementara Liga Primer dengan koleksi 13 angka, terpaut lima poin dari Manchester City yang berada di posisi paling atas.

Jordan Henderson dan kawan-kawan akan meneruskan perjuangan dengan bertandang ke kandang satu-satunya klub Wales yang berkompetisi di Liga Primer Inggris, Swansea City, Stadion Liberty, pada Sabtu, 1 Oktober 2016, mulai pukul 18.30 WIB.

Pertandingan pekan ketujuh Liga Primer tersebut direncanakan dipimpin wasit Michael Oliver dan disiarkan secara langsung BeIN Sports 1.

BISNIS.COM

Baca:
Asisten Pelatih Southampton Terjerat Kasus Serupa Allardyce
MU Menang di Liga Europa, Mourinho Puji Rooney dan Ibra
Inter Kalah Lagi di Liga Europa, Begini Analisis De Boer

Berita terkait

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

7 jam lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

Dua klub papan atas Liga Inggris, Manchester City dan Arsenal, tetap bersaing ketat dalam perebutan gelar juara. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Haaland Borong 4 Gol, Manchester City Kalahkan Wolves 5-1

10 jam lalu

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Haaland Borong 4 Gol, Manchester City Kalahkan Wolves 5-1

Erling Haaland memboronhg 4 gol saat Manchester City taklukkan Wolves 5-1 di Liga Inggris pekan ke-36.

Baca Selengkapnya

Prediksi Manchester City vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Manchester City vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Manchester City akan menjamu Wolverhampton Wanderers dalam lanjutan Liga Inggris 2023-2024 di Stadion Etihad pada Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Arsenal vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Terkini Tim, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Arsenal vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Laga Arsenal vs Bournemouth akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners diunggulkan memetik kemenangan.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

2 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

Chelsea mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 2-0 dalam laga tunda Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

3 hari lalu

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.

Baca Selengkapnya

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

5 hari lalu

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?

Baca Selengkapnya

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

6 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

6 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

6 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24

Baca Selengkapnya