Man United Bungkam West Ham, Mourinho Puji Mkhitaryan  

Reporter

Editor

Febriyan

Kamis, 1 Desember 2016 13:20 WIB

Pemain Southampton Matt Targett berebut bola dengan pemain Manchester United Henrikh Mkhitaryan saat bertanding di ajang Liga Primer Inggris di stadion Old Trafford, Inggris, 19 Agustus 2016. REUTERS

TEMPO.CO, Jakarta – Pelatih Manchester United, Jose Mourinho, memuji performa gelandang Henrikh Mkhitaryan saat mereka membungkam West Ham 4-1 pada laga Piala Liga Kamis dinihari, 1 Desember 2016. Mourinho menilai Mkhitaryan sudah mulai bisa beradaptasi setelah mengalami musim yang buruk sejak awal musim lalu.

Mourinho menilai Mkhitaryan saat ini sudah berkembang menjadi pemain seperti yang diinginkannya. Dia mengatakan performa Mkhitaryan seperti pada laga melawan West Ham itulah yang membuat mereka rela menggelontorkan dana sebesar 26 juta pound sterling atau Rp 441 miliar untuk memboyongnya dari Borussia Dortmund pada bursa transfer musim panas lalu.

Baca: Tak Dampingi MU Saat Menang, Mourinho Tetap Beri Inspirasi

“Pertandingan itu menunjukkan dengan jelas perubahannya. Dia bermain melawan Feyenord, tetapi itu adalah tim dengan profil yang lain. Saya sangat senang karena hari ini kami bermain melawan tim Liga Primer Inggris dengan kualitas Liga Primer dan karakter Liga Primer,” ujarnya.

”Kami tahu alasan kami membawa dia ke sini dan kami menunggu dia beradaptasi, dan sepertinya hal itu telah terjadi,” ucap Mou. Sejak diboyong dari Borussia Dortmund, Mkhitaryan menjalani musim yang buruk di Manchester United. Dia kalah bersaing dengan Juan Mata dan Wayne Rooney dalam perebutan posisi gelandang menyerang. Hingga saat ini, dia baru sembilan kali bermain di semua kompetisi.

Mkhitaryan menjadi motor serangan United pada laga itu. Meskipun tak mencetak gol, performa gelandang asal Armenia itu mendapat banyak pujian karena mampu membuat lini serang Manchester United lebih hidup.

Gol kemenangan United diciptakan oleh Zlatan Ibrahimovic dan Anthony Martial masing-masing dua gol. Kemenangan tersebut membawa mereka membawa United ke babak semifinal untuk menghadapi Hull City.

DAILYMAIL | FEBRIYAN

Baca:
Anaknya Cetak Gol pada Debut di Real Madrid, Ini Kata Zidane
Kiper Ini Mencetak Gol Sensasional, Lihat Videonya



Berita terkait

PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

8 jam lalu

PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

Jadon Sancho diharapkan kembali tampil gemilang pada laga leg kedua Liga Champions antara PSG vs Borussia Dortmund.

Baca Selengkapnya

Statistik Gol Erling Haaland di Liga Inggris Musim Ini, Lampaui Top Skor Sepanjang Masa Liga Inggris

9 jam lalu

Statistik Gol Erling Haaland di Liga Inggris Musim Ini, Lampaui Top Skor Sepanjang Masa Liga Inggris

Produktivitas Erling Haaland dalam mencetak gol dalam semusim melampaui striker legendaris Alan Shearer

Baca Selengkapnya

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

18 jam lalu

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

Kapten Manchester United Bruno Fernandes mengalami cedera untuk pertama kali sepanjang kariernya saat MU dipermalukan Palace di Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

19 jam lalu

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

Simak komentar Erik ten Hag setelah Manchester United dipermalukan 0-4 di markas Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

19 jam lalu

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

Manchester United terancam tak lolos ke kompetisi Eropa musim depan setelah kalah 0-4 dari Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

19 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

Manchester United mendapat malu dan kalah 0-4 di kandang Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

1 hari lalu

Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

Penyerang Liverpool Darwin Nunez diisukan masuk dalam radar Barcelona untuk menggantikan Robert Lewandowski musim depan.

Baca Selengkapnya

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

1 hari lalu

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

Dalam wawancara dengan DAZN pekan lalu, Bruno Fernandes mengatakan dia akan mempertimbangkan masa depannya di Manchester United setelah Euro 2024.

Baca Selengkapnya

Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

1 hari lalu

Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

Penampilan Arsenal yang moncer musim ini tak lepas dari kontribusi David Raya, kiper yang baru mendapat penghargaan sarung tangan emas

Baca Selengkapnya

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Pertandingan Crystal Palace vs Manchester United akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris atau Premier League musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya