Mourinho Akui Sempat Salah Strategi Saat MU Tekuk Middlesbrough

Reporter

Senin, 20 Maret 2017 14:32 WIB

Jose Mourinho. AP/Dave Thompson

TEMPO.CO, Jakarta - Jose Mourinho mengakui telah membuat kekeliruan dengan menginstruksikan para pemainnya agar bermain bertahan ketika Manchester United menang 3-1 melawan Middlesbrough dalam laga pekan ke-29 Liga Inggris, Minggu.

Mourinho kemudian menyebut Antonio Valencia telah berperan positif dengan tampil menginspirasi rekan-rekannya dalam tim. Pelatih asal Portugal itu juga mengemukakan dirinya mampu memetakan jalannya pertandingan yang digelar di Riverside tersebut.

Baca: Manchester United Tinggalkan Posisi 6, Banyak Cuitan Lucu Netizen

Ia mengatakan, "Valdes membuat tiga aksi penyelematan yang fantastis sebelum kami melesakkan gol yang pertama."

"Kami mampu mengontrol pertandingan sampai lahir gol kedua dan mereka kemudian melakukan perubahan dengan memainkan Gestede dan Negredo. Mereka mengandalkan operan-operan panjang yang langsung mengarah ke kotak penalti kami."

"Kami memutuskan bertahan dengan menurunkan bek yang menyokong lini pertahanan. Dengan begitu, kami justru tertekan karena kami terkonsentrasi di kotak penalti sendiri. Situasi ini berlangsung selama 15 menit, hanya saja mereka tidak mampu mengubah irama permainan," kata pelatih asal Portugal itu.

Kelemahan timnya, menurut dia, untungnya tak sampai dimanfaatkan oleh lawan. "Mereka tidak cukup mampu menebar bahaya yang mengancam gawang kami sampai babak kedua berakhir," kata Mourinho sebagaimana dikutip dari laman Daily Star.

Marouane Fellaini dan Jesse Lingard membuat Manchester United unggul 2-0, meski Rudy Gestede sempat memberi harapan bagi Boro, julukan bagi Middlesbroug.

Machester United kini berada di posisi kelima kalsemen, unggul dua angka dari Arsenal dan tertinggal empat angka dari Liverpool.

ANTARA

Berita terkait

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

4 jam lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

9 jam lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

9 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

15 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

22 jam lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

1 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

1 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

1 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Ditekuk Newcastle, Sheffield Jadi Tim Pertama yang Terdegradasi

1 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Ditekuk Newcastle, Sheffield Jadi Tim Pertama yang Terdegradasi

Sheffield United dipastikan menjadi tim pertama yang terdegradasi dari Liga Inggris (Premier League) musim 2023/24.

Baca Selengkapnya