Volkswagen Akan Kurangi Kucuran Dana untuk VfL Wolfsburg

Reporter

Rabu, 31 Mei 2017 10:38 WIB

Pemain VfL Wolfsburg, Ricardo Rodriguez berduel dengan pemain KAA Gent, Thomas Foket pada pertandingan Liga Champions di Ghelamco Arena, Ghent, Belgia, 17 Februari 2016. REUTERS/Francois Lenoir

TEMPO.CO, Jakarta - Pabrikan Jerman, Volkswagen, berencana mengurangi kucuran dana untuk klub sepak bola mereka, VfL Wolfsburg, meski tim tersebut baru saja dipastikan akan tetap berlaga di kasta sepak bola tertinggi Jerman, Bundesliga.

Hal itu disampaikan oleh anggota dewan direksi eksekutif VW, Francisco Javier Garcia Sanz, pada Selasa (30 mei 2017) terkait kucuran dana senilai 90 juta euro (sekira Rp 1,34 triliun) yang selama ini dikeluarkan VW setiap musimnya untuk Wolfsburg.

Meski demikian belum ada keterangan lebih lanjut mengenai berapa besar dana yang akan dikurangi untuk Wolfsburg dari VW, yang belakangan harus menguras miliaran euro untuk ganti rugi skandal uji emisi mesin diesel mereka yang terkuak sejak September 2015 lalu.

"Manajemen dan komite eksekutif dewan pengawas akan duduk lebih lanjut untuk menganalisa performa musim Wolfsburg. Kemudian kami akan mengambil keputusan," kata Garcia Sanz yang juga duduk sebagai salah satu dewan pengawas Wolfsburg.

Wolfsburg baru saja memastikan mereka akan tetap berlaga di Bundesliga musim depan setelah memenangi laga playoff melawan klub kasta kedua, Eintracht Braunschweid, dengan skor agregat 2-0 seusai meraih kemenangan 1-0 di laga kedua.

Klub yang memenangi Piala Jerman 2015 dan melangkah hingga babak perempat final Liga Champions 2015-2016 tersebut mengalami performa buruk musim lalu hingga harus menutup musim dengan finis di peringkat ketiga dari bawah klasemen Bundesliga, demikian Reuters.


ANTARA

Berita terkait

Jadwal Bola Sabtu 18 Mei 2024: Persib vs Bali United di Semifinal Liga 1, Juga Ada Liga Jerman dan Liga Italia

17 jam lalu

Jadwal Bola Sabtu 18 Mei 2024: Persib vs Bali United di Semifinal Liga 1, Juga Ada Liga Jerman dan Liga Italia

Jadwal bola pada Sabtu, 18 Mei 2024, akan menampilkan Championship Series Liga 1, Liga Italia, dan Liga Jerman.

Baca Selengkapnya

Kota Metropolitan di Jerman yang Nyaman Dijelajahi dengan Berjalan Kaki

1 hari lalu

Kota Metropolitan di Jerman yang Nyaman Dijelajahi dengan Berjalan Kaki

Tidak hanya di Jerman, Munich juga kota yang paling nyaman berjalan kaki di Eropa

Baca Selengkapnya

Wawancara Eksklusif Duta Besar Ina Lepel: Begini Cara Jerman Atasi Kekurangan Tenaga Kerja Terampil

3 hari lalu

Wawancara Eksklusif Duta Besar Ina Lepel: Begini Cara Jerman Atasi Kekurangan Tenaga Kerja Terampil

Dubes Jerman untuk Indonesia menjelaskan tentang UU terbaru yang diterapkan untuk mengatasi kekurangan tenaga kerja terampil di Jerman.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: 9 Negara Tolak Keanggotaan Palestina di PBB hingga Serangan Bom Nuklir ke Gaza

3 hari lalu

Top 3 Dunia: 9 Negara Tolak Keanggotaan Palestina di PBB hingga Serangan Bom Nuklir ke Gaza

Berita Top 3 Dunia pada Selasa 14 Mei 2024 diawali oleh alasan 9 negara menolak Palestina menjadi anggota penuh PBB.

Baca Selengkapnya

Kerja dan Tinggal di Jerman Semakin Mudah dengan Peraturan Baru, Simak Ketentuannya

4 hari lalu

Kerja dan Tinggal di Jerman Semakin Mudah dengan Peraturan Baru, Simak Ketentuannya

Berikut peraturan baru untuk mempermudah proses mencari kerja di Jerman bagi warga negara di luar Uni Eropa.

Baca Selengkapnya

Jerman Berminat Investasi dan Penasaran dengan IKN

4 hari lalu

Jerman Berminat Investasi dan Penasaran dengan IKN

Dubes Jerman Ina Lepel mengatakan ada minat dari negaranya untuk berinvestasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Senator AS Sarankan Israel Serang Gaza dengan Bom Nuklir

4 hari lalu

Senator AS Sarankan Israel Serang Gaza dengan Bom Nuklir

Senator AS Lindsey Graham melontarkan pernyataan kontroversial terkait agresi Israel di Gaza. Ia menyarankan Israel membom nuklir Gaza

Baca Selengkapnya

Bayer Leverkusen Pertajam Rekor Tak Terkalahkan Jadi 50 Pertandingan, Pelatih Xabi Alonso Bidik Target Baru

5 hari lalu

Bayer Leverkusen Pertajam Rekor Tak Terkalahkan Jadi 50 Pertandingan, Pelatih Xabi Alonso Bidik Target Baru

Bayer Leverkusen memperpanjang rekor tidak terkalahkan mereka di musim ini menjadi 50 pertandingan setelah mengalahkan Bochum 5-0 di Liga Jerman.

Baca Selengkapnya

Diincar Jerman, Penghiliran Nikel Jalan Terus

7 hari lalu

Diincar Jerman, Penghiliran Nikel Jalan Terus

Pemerintah Jerman masih menginginkan produk nikel mentah Indonesia. Namun pemerintah Indonesia tetap akan jalankan penghiliran industri nikel.

Baca Selengkapnya

Maxton Hall - The World Between Us Serial Romantis Beda Status Sosial Tayang 9 Mei

10 hari lalu

Maxton Hall - The World Between Us Serial Romantis Beda Status Sosial Tayang 9 Mei

Maxton Hall - The World Between Us diadaptasi dari novel terlaris pemenang penghargaan, Save Me, karya Mona Kasten.

Baca Selengkapnya