Liga 1: Unggul Jumlah Pemain, PSM Libas Persipura 5-1

Reporter

Sabtu, 3 Juni 2017 23:30 WIB

Selebrasi para pemain PSM Makassar. ANTARA/Sahrul Manda

TEMPO.CO, Makassar - PSM Makassar semakin kokoh di puncak klasemen Liga 1 Indonesia, usai mengalahkan Persipura Jayapura dengan skor 5-1 di Stadion Mattoangin, Makassar, Sabtu malam, 3 Juni 2017.

Baca Juga: PSM Makassar vs Persipura, Perebutan Puncak Klasemen Liga 1


Pertandingan baru berjalan 2 menit, Persipura harus kehilangan seorang pemainnya. Wasit Abdul Rahman Salasa memberikan kartu merah untuk penyerang Persipura Marinus Wanewar karena menanduk bek kiri Reva Adi Utama. Sebelumnya wasit mengganjar kartu kuning buat Reva setelah melanggar gelandang Priska Womsiwor.


Empat menit berselang, PSM unggul 1-0 melalui Reinaldo Elias yang memanfaatkan umpan Titus Bonai. Reinaldo yang menang duel dengan bek Dominggus Fakdawer, berhasil mengecoh kiper Persipura Yoo Jae-hoon. Di menit 31, PSM menambah keunggulan menjadi 2-0 lewat tendangan bebas Marc Anthony Klok. Hingga turun minum skor tak berubah, PSM unggul 2-0 atas Persipura.

Di babak kedua, pelatih Persipura Liestiadi memasukkan penyerang asal Brasil Addison Alves menggantikan Priska. Namun PSM yang kembali menambah gol melalui Willjan Pluim dan Anthony Klok.


Simak Juga: Liga 1: Diwarnai Aksi Walk Out Sriwijaya, PSM Menang 1-0

Di menit 63, Willjan Pluim melewati dua pemain Persipura dan memberi umpan silang kepada Reinaldo. Pemain kelahiran Brasil ini langsung melesakkan bola ke gawang Persipura. Enam menit kemudian Addsion Alves mencetak gol untuk Persipura setelah tendangannya tak dapat dibendung kiper PSM. Hingga babak kedua usai PSM tetap unggul atas Persipura dengan skor 5-1.

DIDIT HARIYADI

Advertising
Advertising

Berita terkait

Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

1 hari lalu

Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

Dalam pertandingan semifinal Championship Series Liga 1 ini, Bali United lebih dulu main di kandang sebelum bertandang ke Persib Bandung.

Baca Selengkapnya

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

1 hari lalu

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

Jadwal Championships Series Liga 1 2023-2024 sudah dirilis. Leg pertama digelar 14 dan 15 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

5 hari lalu

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

Bek veteran Persija Jakarta Maman Abdurahman bersyukur mendapat kesempatan bermain bersama putranya, Rafa Abdurrahman, pada pertandingan Liga 1.

Baca Selengkapnya

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

6 hari lalu

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

6 hari lalu

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

RANS Nusantara FC dipastikan terdegradasi dari Liga 1 setelah kalah 2-3 dari tuan rumah PSM Makassar pada pekan ke-34, Selasa, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

6 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

Madura United meraih satu tiket tersisa untuk melangkah ke babak Championship Series Liga 1 2023-2024. Bagaimana rekap hasil pekan terakhir?

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

6 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

Empat tim masih berjuang menghindari zona degradasi pada pekan terakhir fase reguler Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

8 hari lalu

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

Persebaya Surabaya berhasil menutup perjalanan di Liga 1 2023-2024 dengan kemenangan atas Persik Kediri.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

8 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

Pertandingan bertajuk Derby Jawa Timur antara Persebaya Surabaya vs Persik Kediri akan terjadi pada pekan ke-34 Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Profil Maulwi Saelan Cs, Tentara Bawa Harum Timnas Indonesia di Olimpiade Melbourne 1956

8 hari lalu

Profil Maulwi Saelan Cs, Tentara Bawa Harum Timnas Indonesia di Olimpiade Melbourne 1956

Timnas Indonesia pernah berlaga di Olimpiade Melbourne pada 29 November 1956. Maulwi Saelan cs berhasil melaju hingga perempat final.

Baca Selengkapnya