Timnas Indonesia Hadapi Puerto Riko, Duel Aroma Spanyol

Reporter

Senin, 12 Juni 2017 15:22 WIB

Pesepak bola Timnas Indonesia U-16 Brylian Negiehta Dwiki Aldama (tengah) melakukan selebrasi usai berhasil mencetak gol ke gawang Timnas Singapura U-16 Nicky Melvin Singh (kanan) dalam pertandingam persahabatan di Stadion Wibawa Mukti, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, 8 Juni 2017. ANTARA FOTO

TEMPO.CO, Jakarta - Timnas Indonesia akan menghadapi Tim nasional Puerto Riko dalam pertandingan persahabatan di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Selasa, 13 Juni 2017. Pelatih, timnas Puerto Rico, Carlos Garcia yang berpaspor Spanyol mengatakan telah mengantongi gaya permainan dan kekuatan timnas U-22 yang dilatih rekan senegaranya Luis Milla Aspas.

"Saya melihat bagaimana Milla mengutamakan kerja sama tim dan tidak bergantung kepada satu individu saja.," kata pelatih berusia 55 tahun itu.

Baca Juga: Timnas Indonesia Tekuk Kamboja 2-0, Bachdim & Gian Zola Cetak Gol

Cantarero mengagumi Luis Milla sebagai mantan pesepakbola yang hebat karena pernah memperkuat 2 klub besar Spanyol, Real Madrid dan Barcelona, serta timnas Spanyol. Karena sama-sama berasal dari Spanyol, Cantarero dan Milla memiliki banyak kesamaan cara pandang terhadap sepakbola.

"Dulu orang-orang berkata bahwa Brasil dan Argentina adalah model yang harus diikuti dalam pengembangan sepakbola. Kini orang-orang mengatakan hal yang sama terhadap sepakbola Spanyol. Adalah hal yang rasional bahwa saya dan Milla berbagi visi yang sama setelah apa yang sudah diraih sepakbola Spanyol selama beberapa tahun terakhir,"ujarnya.

Usai tiba di Yogyakarta Jumat pekan silam, Puerto Riko yang berada di peringkat 133 FIFA melakukan uji coba melawan klub Liga 3 Protaba Bantul di Stadion Sultan Agung, Bantul, keesokan harinya. Di laga itu, Puerto Riko menang telak dengan skor 6-0.

Simak Juga: Timnas U-22 vs Bali United, Luis Milla Lirik Irfan Bachdim

Pelatih Puerto Riko, Carlos Garcia Cantarero mengatakan, laga uji coba itu merupakan bagian dari persiapan pematangan strategi timnya sebelum menghadapi Timnas Indonesia. "Ini adalah pertandingan yang penting bagi kami, para pemain kami tidak selalu berkumpul bersama. Karena itu kami datang lebih awal dan memulai proses ini sebaik mungkin dan memperlakukan laga melawan Indonesia dengan rasa hormat. Karena bagi kami ini adalah hal yang penting," ujar Cantarero.

PSSI | HOTMA

Berita terkait

Elkan Baggott Dipanggil untuk Bela Timnas Indonesia Hadapi Guinea, PSSI Tunggu Respons Bristol Rovers

2 hari lalu

Elkan Baggott Dipanggil untuk Bela Timnas Indonesia Hadapi Guinea, PSSI Tunggu Respons Bristol Rovers

PSSI memanggil Elkan William Tio Baggott atau Elkan Baggott untuk memperkuat Timnas Indonesia U-23 pada babak playoff menuju Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Piala Asia U-23 2024 Berakhir, Ini Kata Menpora, Erick Thohir, hingga Shin Tae-yong Usai Laga Indonesia vs Irak

2 hari lalu

Piala Asia U-23 2024 Berakhir, Ini Kata Menpora, Erick Thohir, hingga Shin Tae-yong Usai Laga Indonesia vs Irak

Sejumlah pihak mengomentari hasil pertandingan Timnas Indonesia vs Irak dalam laga perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 lalu.

Baca Selengkapnya

Mengenal Calvin Verdonk yang sedang Proses Naturalisasi

4 hari lalu

Mengenal Calvin Verdonk yang sedang Proses Naturalisasi

Ketua PSSI Erick Thohir mengatakan, Calvin Verdonk dan Jens Raven menjalani proses naturalisasi

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Konfirmasi Proses Naturalisasi Calvin Verdonk dan Jens Raven Sedang Berjalan

5 hari lalu

Erick Thohir Konfirmasi Proses Naturalisasi Calvin Verdonk dan Jens Raven Sedang Berjalan

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan Calvin Verdonk dan Jens Raven diproyeksikan untuk memperkuat Timnas Indonesia.

Baca Selengkapnya

Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Perebutan Posisi 3 Piala Asia U-23 2024 Kamis 2 Mei, Kejar Tiket ke Olimpiade Paris 2024

6 hari lalu

Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Perebutan Posisi 3 Piala Asia U-23 2024 Kamis 2 Mei, Kejar Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memotivasi timnas U-23 Indonesia usai kalah di semifinal Piala Asia U-23 2024 untuk kejar tiket Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

6 hari lalu

Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong berhasil bawa Garuda Muda ke perempat final Piala Asia U-23 2024. Berikut sisi lain Coach Shin.

Baca Selengkapnya

Fakta Menarik Shin Tae-yong yang Sukses Bawa Timnas U-23 Indonesia ke Semifinal Piala Asia U-23 2024

6 hari lalu

Fakta Menarik Shin Tae-yong yang Sukses Bawa Timnas U-23 Indonesia ke Semifinal Piala Asia U-23 2024

Sejumlah fakta menarik Shin Tae-yong yang sukses bawa timnas U-23 Indonesia ke semifinal Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Sukses Timnas Indonesia di Piala Asia U-23, PSSI Diminta Perkuat Peminaan Atlet Usia Muda

7 hari lalu

Sukses Timnas Indonesia di Piala Asia U-23, PSSI Diminta Perkuat Peminaan Atlet Usia Muda

Mantan pemain Timnas Indonesia, Bambang Nurdiansyah, meminta PSSI semakin menggiatkan pembinaan atlet sepakbola usia muda.

Baca Selengkapnya

Piala Asia U-23, Serba-serbi Peluang Timnas Indonesia menuju Final

8 hari lalu

Piala Asia U-23, Serba-serbi Peluang Timnas Indonesia menuju Final

Timnas Indonesia akan menghadapi Uzbekistan laga semifinal Piala Asia U-23, pada Senin, 29 April 2024

Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Ungkap Belum Tanda Tangan Kontrak Baru Usai Bawa Timnas U-23 Indonesia ke Semifinal Piala Asia U-23 2024

10 hari lalu

Shin Tae-yong Ungkap Belum Tanda Tangan Kontrak Baru Usai Bawa Timnas U-23 Indonesia ke Semifinal Piala Asia U-23 2024

Shin Tae-yong enggan berkomentar banyak soal masa depannya bersama timnas Indonesia karena belum menandatangani perpanjangan kontrak dari PSSI.

Baca Selengkapnya