Piala Konfederasi: Ronaldo Cetak Satu Gol, Portugal ke Semifinal

Reporter

Minggu, 25 Juni 2017 04:54 WIB

Pemain andalan Portugal, Cristiano Ronaldo merayakan golnya ke gawang Rusia dalam pertandingan Piala Konfederasi di Moskow, Rusia, 22 Juni 2017. REUTERS/Maxim Shemetov

TEMPO.CO, Jakarta - Portugal berhasil melenggang ke semifinal Piala Konfederasi 2017 seusai mengalahkan Selandia Baru dengan skor 4-0 pada pertandingan yang digelar di Stadion Krestovskyi, St Petersburg, Rusia, Sabtu.

Portugal lolos dengan status pemimpin Grup A perolehan tujuh poin, adapun Selandia Baru yang selalu kalah dalam tiga laga Piala Konfederasi berada di dasar klasemen.

Empat gol kemenangan Portugal disumbang kapten Cristiano Ronaldo, Bernardo Silva, Andre Silva, dan Nani.

Cristiano Ronaldo membuka keunggulan Portugal 1-0 melalui tendangan penalti menyusul pelanggaran Doyle terhadap Danilo yang diputuskan wasit melalui teknologi video asisten wasit (VAR) pada menit ke-33.

Pasukan Fernando Santos menggandakan keunggulan menjadi 2-0 berkat kerja sama Quaresma dan Eliseu dari sisi kiri yanag diselesaikan oleh Bernardo Silva menjadi gol pada menit ke-37. Skor 2-0 bertahan hingga akhir 45 menit pertama.

Portugal kembali menambah golnya melalui aksi Andre Silva yang meneruskan serangan balik yang dibangun Ricardo Quaresma pada menit kr-80.

Gol dari Luis Nani pada menit 90 menggenapkan kemenangan 4-0 atas Selandia Baru dalam laga Piala Konfederasi itu, demikian FIFA.

Susunan pemain:

Portugal (4-4-2): Patricio; Nelson Semedo, Pepe, Bruno Alves, Eliseu; Bernardo Silva, Danilo, Moutinho, Quaresma; Andre Silva, Ronaldo. Cadangan: Neto, Fonte, Sa, Carvalho, Gomes, Pizzi, Nani, Gelson Martins, Beto, Adrien Silva.

Selandia Baru (5-3-2): Marinovic; Ingham, Boxall, Durante, Smith, Doyle; McGlinchey, Rojas, Thomas; Lewis, Wood. Cadangan: Brotherton, Wynne, Tzimopoulos, Tuiloma, Barbarouses, Smeltz, Moss, Patterson, Colvey, Rufer, Roux, Williams.

ANTARA

Berita terkait

Al Hilal Juarai Liga Arab Saudi, Cristiano Ronaldo dan Al Nassr Masih Berpeluang Raih Trofi Lain

15 jam lalu

Al Hilal Juarai Liga Arab Saudi, Cristiano Ronaldo dan Al Nassr Masih Berpeluang Raih Trofi Lain

Al Hilal berhasil menjuara Liga Arab Saudi (Saydi Pro League) setelah menang 4-1 atas Al Hazm. Ronaldo dan Al Nassr masih berpeluang raih trofi.

Baca Selengkapnya

Menpora Dito Ariotedjo Bahas Kerja Sama dengan Klub Al Nassr yang Diperkuat Cristiano Ronaldo

10 hari lalu

Menpora Dito Ariotedjo Bahas Kerja Sama dengan Klub Al Nassr yang Diperkuat Cristiano Ronaldo

Menpora RI Dito Ariotedjo membahas kerja sama olahraga dengan klub sepak bola Arab Saudi yang diperkuat Cristiano Ronaldo, Al Nassr.

Baca Selengkapnya

Mengintip Liburan Mewah di Laut Merah ala Cristiano Ronaldo

13 hari lalu

Mengintip Liburan Mewah di Laut Merah ala Cristiano Ronaldo

Ronaldo memotret Laut Merah dan menandai kunjungannya ke The St. Regis Resort Red Sea, sebuah properti mewah yang menjadi perhatian.

Baca Selengkapnya

Cristiano Ronaldo Ucapkan Selamat Idul Fitri, dalam 2 Jam Dapat 'Like' 3,8 Juta

31 hari lalu

Cristiano Ronaldo Ucapkan Selamat Idul Fitri, dalam 2 Jam Dapat 'Like' 3,8 Juta

Megabintang sepak bola asal Portugal, Cristiano Ronaldo, mengucapkan selamat Idul Fitri kepada umat Islam di dunia.

Baca Selengkapnya

Perjalanan Bintang Al Nassr Sadio Mane, dari Desa Bambali Senegal hingga Jadi Superstar Lapangan Hijau

33 hari lalu

Perjalanan Bintang Al Nassr Sadio Mane, dari Desa Bambali Senegal hingga Jadi Superstar Lapangan Hijau

Pemain Al-Nassr Sadio Mane dikenal karena kedermawanannya terhadap desa Bambali, tempat tinggalnya. Berikut perjalanan karier Mane.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Super Saudi: Cristiano Ronaldo Kena Kartu Merah saat Al Nassr Tersingkir, Benzema Bikin Rekor saat Bawa Al Ittihad ke Final

33 hari lalu

Hasil Piala Super Saudi: Cristiano Ronaldo Kena Kartu Merah saat Al Nassr Tersingkir, Benzema Bikin Rekor saat Bawa Al Ittihad ke Final

Dua bintang Eropa, Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema, meraih hasil dan kondisi bertolak belakang di semifinal Piala Super Saudi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-27: Al Nassr Kalahkan Damac 1-0, Cristiano Ronaldo Jadi Cadangan

35 hari lalu

Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-27: Al Nassr Kalahkan Damac 1-0, Cristiano Ronaldo Jadi Cadangan

Al Nassr menang 1-0 di kandang Damac dalam pertandingan pekan ke-27 Liga Arab Saudi. Cristiano Ronaldo jadi cadangan dan gagal mencetak gol.

Baca Selengkapnya

Dua Kali Hattrick Beruntun Bersama Al Nassr, Cristiano Ronaldo Ungguli Lionel Messi

39 hari lalu

Dua Kali Hattrick Beruntun Bersama Al Nassr, Cristiano Ronaldo Ungguli Lionel Messi

Simak catatan hattrick Cristiano Ronaldo yang jauh lebih banyak ketimbang Lionel Messi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-26: Al Nassr Kalahkan Abha 8-0, Cristiano Ronaldo Borong 3 Gol

39 hari lalu

Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-26: Al Nassr Kalahkan Abha 8-0, Cristiano Ronaldo Borong 3 Gol

Cristiano Ronaldo memborong tiga gol saat Al Nassr menang 8-0 di kandang Abha, dalam pertandingan pekan ke-26 Liga Arab Saudi.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Rabu Dinihari 3 April: Tottenham di Liga Inggris, Juventus di Coppa Italia, Al Nassr di Liga Arab Saudi

40 hari lalu

Jadwal Bola Rabu Dinihari 3 April: Tottenham di Liga Inggris, Juventus di Coppa Italia, Al Nassr di Liga Arab Saudi

Jadwal bola pada Selasa malam ini hingga Rabu dinihari WIB, 2-3 April 2024, akan menampilkan Liga Inggris, Coppa Italia, dan Lia Arab Saudi.

Baca Selengkapnya