Chelsea Telan Kekalahan di Laga Perdana Lawan Burnley

Reporter

Editor

Erwin prima

Minggu, 13 Agustus 2017 00:07 WIB

Pemain Chelsea, Alvaro Morata. (mirror.co.uk)

TEMPO.CO, Jakarta - Juara bertahan Liga Inggris Chelsea harus menelan kekalahan di laga perdana musim 2017/2018 dari Burnley di hadapan pendukungya sendiri di Stamford Bridge, London. Tim asuhan Antonio Conte ini dipaksa menyerah dengan skor 2-3 dan menjadi kekalahan pertama di laga perdana dalam 19 tahun terakhir.

Baca: Preview Chelsea Vs Burnley: Perkiraan Pemain & Fakta Penting Lain


Petaka Chelsea dimulai ketika Kapten Gary Cahill harus diusir wasit ketika diduga melanggar penyerang Burnley Steven Defour ketika pertandingan baru berlangsung 14 menit. Bermain melawan 10 orang, Burnley memanfaatkannya dengan mencetak keunggulan melalui gol Sam Vokes pada menit ke-24 memanfaatkan umpan Lowton.


Kehilangan Cahill membuat pertahanan Chelsea rapuh. Hasilnya pada menit ke-39, Stephen Ward meringsek masuk ke kiri pertahanan Chelsea dan melesakkan tendangan keras ke gawang Tibhaut Cortouis. Skor 2-0 untuk Burnley. Vokes melesakkan gol keduanya lima menit berselang memanfaatkan umpanDefour. Skor 3-0 hingga paruh pertama.


Tertinggal tiga gol, Chelsea meningkatkan intensitas serangan ke jantung pertahanan Burnley. Namun, Chelsea baru bisa memperkecil ketertinggalan mereka pada menit ke-69 melalui gol striker anyar, Alvaro Morata, memanfaatkan umpan Willian. Peluang Chelsea menyamakan kedudukan semakin berat ketika Cesc Fabregas harus diganjar kartu merah di menit ke-81.

Baca: Chelsea Diprediksi Sulit Pertahankan Gelar Juara Liga Inggris


Memegang penguasaan bola hingga 62 persen sepanjang pertandingan, tak cukup bagi Chelsea untuk melesakkan lebih banyak gol. Baru di penghujung pertandingan, David Luiz yang melakukan overlapping memanfaatkan bola pantulan Morata untuk melesakkan tendangan keras ke gawang Burnley menit ke-89. Skor 2-3 untuk kemenangan Burnley bertahan hingga akhir.


Advertising
Advertising

MIRROR.CO.UK | ARKHELAUS W.

Berita terkait

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

7 jam lalu

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.

Baca Selengkapnya

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

2 hari lalu

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?

Baca Selengkapnya

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

3 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

3 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

3 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

3 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

4 hari lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

4 hari lalu

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

4 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

4 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.

Baca Selengkapnya