Liga Champions: Manchester United Tak Mau Remehkan FC Basel

Reporter

Editor

Febriyan

Senin, 11 September 2017 11:05 WIB

Penyerang Manchester United Romelu Lukaku, melakukan selebrasi bersama rekan setimnya Daley Blind setelah berhasil mencetak gol ke gawang Swansea pada pertandingan Liga Inggris di stadion Liberty, Swansea, 19 Agustus 2017. Manchester United menang 4-0 atas Swansea. (Nick Potts/ PA via AP)

TEMPO.CO, Jakarta - Gelandang Manchester United, Ander Herrera, mengingatkan rekan-rekannya untuk tak menganggap remeh Basel FC yang akan menjadi lawan mereka pada laga Liga Champions Rabu 13 September 2017. Dia menilai tim asal Swiss itu diisi oleh pemain-pemain berbakat besar yang bisa mengejutkan mereka.

Hererra mengatakan bahwa Manchester United sangat siap untuk menjamu Basel FC di Stadion Old Trafford. Namun dia mengatakan bahwa Basel bukanlah lawan yang bisa mereka anggap enteng karena jawara Liga Swiss itu merupakan produsen pesepakbola berkualitas.

"Basel telah merajai Liga Swiss dalam beberapa tahun terakhir, mereka tim yang memiliki pemain bertalenta. Mereka telah banyak menjual pemain berkualitas ke klub besar di dunia. Kami siap menghadapi mereka tetapi kami harus tetap menghormati lawan kami," ujarnya.

Dia juga mengingatkan bahwa atmosfir Liga Champions akan berbeda dengan atmosfir Liga Inggris. Dengan absennya Manchester United dari Liga Champions musim lalu, pesepakbola asal Spanyol itu menilai mereka harus kembali beradaptasi dengan atmosfir kompetisi tertinggi di Eropa itu.

"Kami adalah klub besar bahkan mungkin yang terbesar di dunia, tetapi musim lalu kami tak bermain di Liga Champions dan musim ini kami harus melewatinya selangkah demi selangkah. Target pertama kami adalah saat menghadapi Basel. Kami tak bisa berpikir untuk memenangkan Liga Champions saat ini, kami harus melewatinya selangkah demi selangkah," lanjutnya.

Manchester United sendiri merupakan unggulan untuk menjuarai Grup A. Mereka diprediksi akan melenggang mudah ke babak 16 besar Liga Champions karena hanya akan menghadapi FC Basel, CSKA Moskow dan Benfica.

ESPNFC|FEBRIYAN

Berita terkait

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

1 hari lalu

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

Carlo Ancelotti menjadi satu-satunya pelatih yang memenangkan Liga Champions sebanyak empat kali. Simak capaian selengkapnya.

Baca Selengkapnya

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

1 hari lalu

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

Siapa saja daftar klub paling banyak gelar Liga Champions sepanjang sejarah?

Baca Selengkapnya

Jika Manchester United Mau, Burno Fernandes Ingin Bertahan di Old Trafford

1 hari lalu

Jika Manchester United Mau, Burno Fernandes Ingin Bertahan di Old Trafford

Bruno Fernandes bergabung dengan Manchester United dari Sporting Lisbon pada tahun 2020. Dengan sisa kontrak dua tahun, ia dirumorkan pergi.

Baca Selengkapnya

Liga Champions 2024-2025 Pakai Format Baru, Ini Daftar 29 Tim yang Sudah Lolos ke Babak Utama

1 hari lalu

Liga Champions 2024-2025 Pakai Format Baru, Ini Daftar 29 Tim yang Sudah Lolos ke Babak Utama

Kompetisi sepak bola antarklub kasta tertinggi di Eropa musim depan, Liga Champions 2024-2025, akan memakai format baru.

Baca Selengkapnya

Aston Villa Lolos ke Liga Champions, Komentar Luar Biasa Sir Alex Ferguson di Awal Musim Menjadi Viral

2 hari lalu

Aston Villa Lolos ke Liga Champions, Komentar Luar Biasa Sir Alex Ferguson di Awal Musim Menjadi Viral

Persaingan berebut tiket Liga Champions di Liga Inggris sudah usai dengan Aston Villa merebut tiket terakhir. Komentar lama Ferguson mejadi viral.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

2 hari lalu

Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

Atletico Madrid berhasil merebut tiket Liga Champions terakhir dari Liga Spanyol. Mereka lolos untuk menyusul Real Madrid, Barcelona, dan Girona.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Chelsea dan Manchester United Menangi Laga Tunda, Jaga Peluang Lolos ke Eropa

2 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Chelsea dan Manchester United Menangi Laga Tunda, Jaga Peluang Lolos ke Eropa

Chelsea dan Manchester United sama-sama menang dalam pertandingan tunda pekan ke-34 Liga Inggris dan menjaga peluang lolos ke kompetisi Eropa.

Baca Selengkapnya

Carlo Ancelotti Yakin Real Madrid Bisa Tampilkan Performa Puncak di Final Liga Champions 2023-2024

2 hari lalu

Carlo Ancelotti Yakin Real Madrid Bisa Tampilkan Performa Puncak di Final Liga Champions 2023-2024

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, optimistis timnya akan mampu tampil dalam performa terbaik saat menjalani Liga Champions melawan Dortmund.

Baca Selengkapnya

Bahagianya Unai Emery Usai Bawa Aston Villa Berlaga di Liga Champions Musim Depan

3 hari lalu

Bahagianya Unai Emery Usai Bawa Aston Villa Berlaga di Liga Champions Musim Depan

Unai Emery merayakan hari istimewa bersama Aston Villa setelah membawa klub Liga Inggris itu meraih satu tiket ke Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Tottenham Hotspur Gagal Lolos ke Liga Champions setelah Dikalahkan Man City, Apa Kata Ange Postecoglou?

3 hari lalu

Tottenham Hotspur Gagal Lolos ke Liga Champions setelah Dikalahkan Man City, Apa Kata Ange Postecoglou?

Tottenham Hotspur dipastikan gagal lolos ke Liga Champions musim depan karena kalah 0-2 dari Manchester City.

Baca Selengkapnya