Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Piala Dunia 2018: Menang Adu Penalti 4-3, Rusia Depak Spanyol

Reporter

Editor

Ariandono

image-gnews
Pemain Spanyol Andres Iniesta (kiri) dan pemain Rusia Roman Zobnin dalam pertandingan babak 16 besar Piala Dunia 2018 di Luzhniki Stadium, Moskow, 1 Juli 2018. (AP Photo/Matthias Schrader)
Pemain Spanyol Andres Iniesta (kiri) dan pemain Rusia Roman Zobnin dalam pertandingan babak 16 besar Piala Dunia 2018 di Luzhniki Stadium, Moskow, 1 Juli 2018. (AP Photo/Matthias Schrader)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Rusia lolos ke perempat final Piala Dunia 2018 setelah menang adu penalti 4-3 atas Spanyol.

Setelah diimbangi Rusia 1-1 pada babak pertama, Spanyol meningkatkan serangan pada babak kedua laga 16 besar Piala Dunia 2018 di Moskow, Minggu 1 Juli.

Setidaknya dua peluang emas bagi Spanyol tercipta di depan gawang Rusia yang dijaga Igor Akinfeev. Namun David Silva dan Isco belum mampu memaksimalkan menjadi gol.

Rusia mengganti dua pemainnya di awal babak kedua. Aleksandr Samedov digantikan Denis Cheryshev, sedangkan pencetak gol Rusia di Babak pertama, Artem Dzyuba, digantikan Fedor Smolov.

Fernando Hiero memasukkan Andres Iniesta sebagai pengganti Silva, dengan harapan alur serangan lebih lancar dari lini kedua.

Pemain bertahan Nacho yang menderita cedera juga ditarik keluar oleh Hierro. Dia memasukkan Daniel Carvajal.

Pertandingantetap berjalan dalam tempo sedang, meskipun sejumlah tenaga segar ditambahkan kedua tim.

Iniesta nyaris membuat Spanyol unggul di menit 85’. Legenda Barcelona itu melepaskan tendangan mendatar keras, namun Akinfeev secara gemilang mampu menepisnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Laga Spanyol vs Rusia lantas dijalani lewat perpanjangan waktu, setelah babak kedua usai dengan skor tetap 1-1.

Spanyol mendominasi perpanjangan waktu 15 menit pertama. Beberapa kali serangan tim Matador membahayakan gawang Akinfeev, namun semuanya mentah.

Perpanjangan waktu 15 menit kedua pun dilallui tanpa gol. Hasil laga akhirnya ditentukan lewat adu penalti.

Rusia menceploskan penalti melalui Fedor Smolov, Sergey Ignashevich, Aleksandr Golovin, dan Denis Cheryshev. Sedangkan Spanyol hanya sukses oleh Iniesta, Gerard Pique, dan Segio Ramos.

Dua eksekutor Spanyol yaitu Koke dan Iago Aspas gagal, setelah tembakan mereka dimentahkan Akinfeev.

Rusia pun menang adu penalti 4-3 atas Spanyol, dan berhak melaju perempat final Piala Dunia 2018. Lawan Rusia di perempat final ditentukan antara pemenang Denmark vs Kroasia pada Senin dini hari ini.

FMA | FIFA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengenal Stasiun Luar Angkasa Internasional atau ISS

7 jam lalu

Kosmonot Roscosmos, Sergey Prokopyev dan Dmitry Petelin melakukan perjalanan luar angkasa di luar Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS), 17 November 2022. Roscosmos/Handout via REUTERS
Mengenal Stasiun Luar Angkasa Internasional atau ISS

Stasiun Luar Angkasa Internasional atau ISS merupakan pesawat luar angkasa raksasa yang mengorbit mengelilingi bumi demi tujuan-tujuan ilmiah.


Ribuan Pendukung Desak Perdana Menteri Spanyol Tidak Mundur dari Jabatan

7 jam lalu

Puluhan massa menunjukkan dukungan kepada Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez, di Madrid, Spanyol, 28 April 2024. REUTERS/Violeta Santos Mour
Ribuan Pendukung Desak Perdana Menteri Spanyol Tidak Mundur dari Jabatan

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez mengumumkan akan mundur setelah pengadilan meluncurkan penyelidikan korupsi terhadap istrinya.


Rusia Akan Balas Jika Aset-asetnya Disita Amerika Serikat

21 jam lalu

Juru bicara Kementerian Luar Negeri Rusia Maria Zakharova berbicara saat konferensi pers di Moskow, Rusia, 4 April 2023. REUTERS/Maxim Shemetov
Rusia Akan Balas Jika Aset-asetnya Disita Amerika Serikat

Kementerian Luar Negeri Rusia mengancam negara-negara Barat akan mendapat balasan tegas jika aset-aset Rusia yang dibekukan, disita


Panglima Militer Ukraina Akui Terseok-seok Hadapi Serangan Rusia

21 jam lalu

Petugas pemadam kebakaran bekerja di lokasi pemukiman yang rusak berat selama serangan rudal Rusia, di tengah serangan Rusia di Ukraina, di kota Zviahel, wilayah Zhytomyr, Ukraina, dalam gambar yang dirilis 9 Juni 2023. Layanan pers Layanan Darurat Negara Ukraina di wilayah Zhytomyr/Handout via REUTERS
Panglima Militer Ukraina Akui Terseok-seok Hadapi Serangan Rusia

Panglima Militer Ukraina mengakui pihaknya menghadapi kesulitan dalam memerangi Rusia.


Spanyol Akan Kirim Rudal Patriot ke Ukraina

1 hari lalu

Sistem pertahanan udara Patriot memiliki empat rudal per peluncur. Rudal disimpan dan diluncurkan dari tabung aluminium yang diperkuat pada sudut tetap. Dibutuhkan 30 menit untuk mempersiapkan sistem untuk menembak. Foto : Mitary-today
Spanyol Akan Kirim Rudal Patriot ke Ukraina

Kementerian Pertahanan Spanyol tidak mengungkap berapa banyak rudal patriot untuk Ukraina. Hanya menyebut rudal tiba beberapa hari ke depan.


WSJ: Putin Mungkin Tak Perintahkan Pembunuhan Navalny

1 hari lalu

Seorang pengunjuk rasa yang mengenakan topeng Presiden Rusia Vladimir Putin memegang uang kertas palsu saat ia berdiri di depan poster Alexei Navalny menjelang pertemuan antara Presiden AS Joe Biden dan Presiden Rusia Vladimir Putin di Jenewa, Swiss, 15 Juni 2021. [REUTERS /Denis Balibouse]
WSJ: Putin Mungkin Tak Perintahkan Pembunuhan Navalny

Badan-badan intelijen AS sepakat bahwa presiden Rusia mungkin tidak memerintahkan pembunuhan Navalny "pada saat itu," menurut laporan.


Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

2 hari lalu

Jet tempur Sukhoi Su-35 melaju di sepanjang lapangan terbang selama forum teknis militer internasional
Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

Sukhoi Su-35 merupakan pesawat tempur generasi 4++ yang dilengkapi dengan teknologi canggih


Rusia Siap Kerjasama dengan Pemerintahan Baru Indonesia, Begini Hubungan Baik Kedua Negara Sejak Zaman Uni Soviet

3 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin memimpin pertemuan dengan anggota Dewan Keamanan melalui panggilan konferensi video di Moskow, Rusia, 9 September 2022. Sputnik/Gavriil Grigorov/Pool via REUTERS/File Photo
Rusia Siap Kerjasama dengan Pemerintahan Baru Indonesia, Begini Hubungan Baik Kedua Negara Sejak Zaman Uni Soviet

Pemerintah Rusia menyambut presiden baru Indonesia. Siap lanjutkan kerja sama.


Top 3 Dunia: Rusia Tawarkan Sukhoi ke RI, AS Minta Cina Buka Pintu

3 hari lalu

Veronika Novoseltseva charg d'affaires (kiri) dan Maxim Lukyanov (kanan) atase pertahanan di Kedutaan Besar Federasi Rusia untuk Indonesia dalam acara jumpa pers di Jakarta Selatan pada Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Top 3 Dunia: Rusia Tawarkan Sukhoi ke RI, AS Minta Cina Buka Pintu

Top 3 dunia adalah Rusia menawarkan Sukhoi ke RI, AS minta Cina buka pintu untuk pengusahanya hingga persiapan senjata Rusia lawan Ukraina.


PM Spanyol Ajukan Cuti Sementara Usai Istrinya Dituduh Korupsi

3 hari lalu

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez. REUTERS/Andrew Kelly
PM Spanyol Ajukan Cuti Sementara Usai Istrinya Dituduh Korupsi

PM Spanyol Pedro Sanchez adalah pendukung utama Palestina. Ia memutuskan untuk cuti sementara usai istrinya dituduh korupsi.