Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Indra Sjafri Pastikan Egy Maulana Perkuat Timnas U-23

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Egy Maulana Vikri. (instagram/@egymaulanavikri)
Egy Maulana Vikri. (instagram/@egymaulanavikri)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih tim nasional usia di bawah 23 tahun atau Timnas U-23 Indra Sjafri mengatakan sudah mempunyai kerangka pemain untuk skuadnya. Saat ini sebanyak 23 pemain yang tampil di kualifikasi Piala AFC U-23 2020 beberapa waktu lalu masuk dalam daftar pemusatan latihan nasional menuju SEA Games. Namun tim pelatih masih membuka peluang kehadiran pemain-pemain baru.

Indra mengatakan sesuai dengan regulasi SEA Games, peserta atau tim nasional bisa mengajukan 40 pemain (entry by name), tapi hanya 20 pemain saja yang bisa dibawa pelatih. Mantan pelatih Bali United itu menyatakan sumber utama materi pemain Timnas U-23 berasal dari klub. "Untuk Pelatnas kali ini saya tidak panggil yang main reguler di klub karena ingin melihat potensi pemain baru," ucap Indra di Stadion Madya, Jakarta, Rabu, 24 Juli 2019.

Dua pemain yang tidak dipanggil Indra ialah Egy Maulana Vikri dan Saddil Ramdani. Keduanya saat ini tengah membela klubnya di luar negeri. Meski tak bergabung, Indra menyebut, kedua pemain masuk dalam kerangka Timnas U-23. "Egy dibolehkan klub-nya dan 80 persen bisa main. Begitu juga dengan Saddil," kata pelatih asal Sumatera Barat itu.

Ihwal Saddil, Indra menilai, tidak ada kesulitan untuk bergabung ke skuad U-23. Sebab, pemain sayap itu bermain untuk klub Malaysia. Meski demikian, tim pelatih akan memastikan kedua pemain, khususnya Egy bisa bermain di SEA Games.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Indra menyatakan sudah meminta Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) untuk berkirim surat kepada klub agar mengizinkan pemainnya membela Timnas saat SEA Games nanti. Indra nampaknya tak ingin kejadian yang menimpa Ezra Walian kembali terulang.

Pemain berdarah campuran Indonesia-Belanda itu tak bisa membela Indonesia saat kualifikasi Piala AFC U-23 2020 beberapa waktu lalu karena terganjal aturan FIFA. "Saya minta kesepakatan dengan PSSI agar dua bulan sebelum SEA Games semua pemain kumpul," Kata Indra Sjafri.

ADITYA BUDIMAN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Indra Sjafri: 7 Pemain Belanda Keturunan Indonesia Setuju untuk Bergabung dengan Timnas U-20 Indonesia

2 jam lalu

Pelatih Timnas U-20 Indonesia Indra Sjafri (tengah) memberikan instruksi kepada para pemain Timnas U-20 Indonesia saat mengikuti pemusatan latihan di Lapangan A, Kompleks Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat, 3 Mei 2024.  ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Indra Sjafri: 7 Pemain Belanda Keturunan Indonesia Setuju untuk Bergabung dengan Timnas U-20 Indonesia

Indra Sjafri mengungkapkan tujuh pemain asal Belanda yang memiliki darah Indonesia setuju untuk bergabung dengan Timnas U-20 Indonesia.


Timnas U-20 Indonesia Bakal Pemusatan Latihan di Markas Klub Italia Como 1907

9 jam lalu

Sejumlah pemain Timnas U-20 Indonesia melakukan pemanasan saat mengikuti pemusatan latihan di Lapangan A, Kompleks Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat, 3 Mei 2024. Timnas U-20 Indonesia melakukan pemusatan latihan hingga 31 Mei 2024 di Jakarta guna mempersiapkan Piala AFF U-19 2024 serta kualifikasi Piala Asia U-20 2025. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Timnas U-20 Indonesia Bakal Pemusatan Latihan di Markas Klub Italia Como 1907

Pemusatan latihan (TC) ini dilakukan untuk persiapan Timnas U-20 Indonesia yang akan berlaga di Turnamen Toulon 2024.


Indra Sjafri Kembali Ikuti Kursus FIFA Technical Leadership Diploma

1 hari lalu

Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri (jongkok, ketiga kanan) dan peserta lain, saat mengikuti kursus FIFA Technical Leadership Diploma (TLD) di Kampus KNVB, Zeist, Belanda. ANTARA/PSSI
Indra Sjafri Kembali Ikuti Kursus FIFA Technical Leadership Diploma

Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri mengikuti lanjutan kursus direktur teknik yang berjudul FIFA Technical Leadership Diploma (TLD) di Belanda.


Erick Thohir Sebut Pemain Timnas U-23 Punya 3 Bekal Jika Gabung Timnas Indonesia Senior di Kualifikasi Piala Dunia 2026

3 hari lalu

Timnas Indonesia U-23. PSSI.org
Erick Thohir Sebut Pemain Timnas U-23 Punya 3 Bekal Jika Gabung Timnas Indonesia Senior di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menjelaskan tiga bekal yang dimiliki pemain Timnas U-23 jika bergabung dengan Timnas Indonesia senior.


PSSI akan Pasang Target Tinggi untuk Shin Tae-yong setelah Tembus Empat Besar Piala Asia U-23 2024

4 hari lalu

Shin Tae-yong. PSSI.org
PSSI akan Pasang Target Tinggi untuk Shin Tae-yong setelah Tembus Empat Besar Piala Asia U-23 2024

Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI Arya Sinulingga memastikan pihaknya akan memberi target tinggi untuk Shin Tae-yong.


Ilham Rio Fahmi Akui Petik Pelajaran Penting selama Berlaga di Piala Asia U-23 2024

4 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia U-23 Rio Fahmi saat melawan Uzbekistan U-23 pada semifinal Piala Asia U-23. Foto : PSSI
Ilham Rio Fahmi Akui Petik Pelajaran Penting selama Berlaga di Piala Asia U-23 2024

Pemain Timnas U-23 Indonesia Ilham Rio Fahmi senang mendapat kesempatan melawan tim-tim kuat di Piala Asia U-23 2024.


Ketika Shin Tae-yong Menangis dan Pemain Ingin Walkout di Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

4 hari lalu

Shin Tae-yong. PSSI.org
Ketika Shin Tae-yong Menangis dan Pemain Ingin Walkout di Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

Ernando Ari dan Ilham Rio Fahmi menceritakan suasana ruang ganti usai Timnas U-23 Indonesia gagal lolos ke Olimpiade Paris 2024.


Ernando Ari Ungkap Pesan Shin Tae-yong ke Pemain Timnas U-23 Indonesia Usai Gagal Lolos Olimpiade

4 hari lalu

Pemain Timnas U-23 Indonesia Ernando Ari saat ditemui di Hotel Fairmont, Jakarta Pusat, Sabtu, 11 Mei 2024. TEMPO/Randy
Ernando Ari Ungkap Pesan Shin Tae-yong ke Pemain Timnas U-23 Indonesia Usai Gagal Lolos Olimpiade

Ernando Ari meminta Shin Tae-yong agar tidak terlena dengan pencapaian Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.


Witan Sulaeman Anggap Chemistry Para Pemain Timnas Indonesia Makin Baik Usai Piala Asia U-23

4 hari lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia U-23 Witan Sulaeman berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas Yordania U-23 pada Kualifikasi Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Minggu, 21 April 2024. ANTARA FOTO/HO-PSSI
Witan Sulaeman Anggap Chemistry Para Pemain Timnas Indonesia Makin Baik Usai Piala Asia U-23

Witan Sulaeman mengatakan ikatan mental atau chemistry antara para pemain sudah terjalin dengan baik selama Piala Asia U-23 2024.


Usai Piala Asia U-23, Shin Tae-yong Yakin Masa Depan Sepak Bola Indonesia Cerah

4 hari lalu

Shin Tae-yong. PSSI.org
Usai Piala Asia U-23, Shin Tae-yong Yakin Masa Depan Sepak Bola Indonesia Cerah

Pelatih Timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong (STY) menilai bahwa masa depan sepak bola Tanah Air akan cerah. Skuad sudah mumpuni untuk turnamen besar?