Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gary Neville: Cristiano Ronaldo Bisa Membuat Man United Alami Musim yang Hebat

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Cristiano Ronaldo. REUTERS/Massimo Pinca
Cristiano Ronaldo. REUTERS/Massimo Pinca
Iklan

TEMPO.CO, JakartaGary Neville menilai kedatangan Cristiano Ronaldo ke Manchester United bisa membuat tim berjulukan Setan Merah itu menjalani musim yang hebat.

Dikutip dari Sky Sports, Sabtu, Gary Neville melihat jika kedatangan Ronaldo itu memberikan harapan MU bisa bersaing dengan tim-tim besar lainnya di Liga Premier Inggris.

"Sedikit menakutkan melihat Chelsea minggu lalu, mengetahui City akan menjadi kuat, Liverpool memiliki kembali Virgil van Dijk, bahwa United bisa berkembang tapi berakhir di posisi bawahnya. Tapi berita ini (kedatangan Ronaldo ke MU) memberikan saya harapan bahwa mereka bisa memiliki musim yang hebat," ujar Neville, yang juga mantan pemain MU itu.

Selanjutnya Neville menyebut Ronaldo adalah satu di antara pemain terbaik yang pernah ada dan beranggapan itu merupakan hal yang dibutuhkan oleh Manchester United.

Kembalinya Ronaldo ke MU merupakan berita yang luar biasa menurut Neville dan rumor soal kepergian megabintang itu ke Manchester City membuat suporter United tersiksa.

"Ini adalah satu di antara pemain terbaik yang pernah ada, lupakan Manchester United, ini adalah salah satu yang terbaik sepanjang masa."

"Ini adalah berita yang fantastis. Sedikit nostalgia, di mana tidak selalu bekerja di sepak bola, ide Ronaldo pergi ke Manchester City adalah penyiksaan untuk fans United," ujar Neville.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selanjutnya mantan kapten Manchester United itu menilai Ronaldo datang untuk memenangi trofi, penghargaan pribadi dan membuat Liga Premier berkobar yang diharapkan semua orang.

"Ronaldo datang untuk memenangkan trofi, penghargaan pribadi, membakar Liga Premier. Ini adalah Ronaldo yang berbeda, semua orang mengharapkan itu," jelas Neville.

Neville dan Ronaldo tercatat pernah bermain bersama di Manchester United pada tahun 2003 hingga 2009 dan berhasil menyumbangkan beberapa piala.

Ketika dua pemain tersebut bermain bersama di Manchester United, tercatat keduanya berhasil menyumbangkan 3 gelar Liga Premier Inggris, 2 gelar Piala Liga, 1 gelar Piala FA dan 1 gelar Liga Champions.

Baca Juga: Kata Perpisahan Menyentuh dari Ronaldo untuk Juventus

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Menpora Dito Ariotedjo Bahas Kerja Sama dengan Klub Al Nassr yang Diperkuat Cristiano Ronaldo

4 menit lalu

Menpora RI Dito Ariotedjo (kiri) bersama dengan CEO Al Nassr Club Co, Guido Fienga (kanan). (ANTARA/Kemenpora)
Menpora Dito Ariotedjo Bahas Kerja Sama dengan Klub Al Nassr yang Diperkuat Cristiano Ronaldo

Menpora RI Dito Ariotedjo membahas kerja sama olahraga dengan klub sepak bola Arab Saudi yang diperkuat Cristiano Ronaldo, Al Nassr.


Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

1 hari lalu

Pemain Arsenal Martin Odegaard bersama rekannya usai berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, London, 28 April 2024. Action Images via Reuters/Paul Childs
Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?


Mengintip Liburan Mewah di Laut Merah ala Cristiano Ronaldo

2 hari lalu

Cristiano Ronaldo berlibur di Laut Merah Arab Saudi (@Instagram/@cristiano)
Mengintip Liburan Mewah di Laut Merah ala Cristiano Ronaldo

Ronaldo memotret Laut Merah dan menandai kunjungannya ke The St. Regis Resort Red Sea, sebuah properti mewah yang menjadi perhatian.


Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

2 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

3 hari lalu

Logo Liga Inggris.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.


Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

3 hari lalu

Pemain Manchester City Phil Foden melakukan selebrasi bersama Bernardo Silva,  Rodri dan Nathan Ake. Action Images via Reuters/Peter Cziborra
Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24


Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

3 hari lalu

Arsenal. REUTERS/Dylan Martinez
Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pekan ke-35 Liga Inggris.


Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

3 hari lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.


Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

3 hari lalu

Arsenal. REUTERS/Dylan Martinez
Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.


Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

4 hari lalu

Pelatih Manchester United Erik ten Hag. REUTERS
Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.