Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kylian Mbappe dan Thuram Bersaudara Masuk Skuad Prancis untuk Kualifikasi Euro 2024

Editor

Sapto Yunus

image-gnews
Penyerang Prancis Kylian Mbappe melakukan selebrasi setelah menetak gol ke gawang Wales dalam pertandingan persahabatan di  Allianz Riviera, Nice, 3 Juni 2021. Prancis menang 3-0 atas Wales dalam laga persahabatan jelang Piala Eropa 2021. REUTERS/Eric Gaillard
Penyerang Prancis Kylian Mbappe melakukan selebrasi setelah menetak gol ke gawang Wales dalam pertandingan persahabatan di Allianz Riviera, Nice, 3 Juni 2021. Prancis menang 3-0 atas Wales dalam laga persahabatan jelang Piala Eropa 2021. REUTERS/Eric Gaillard
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPelatih timnas Prancis, Didier Deschamps, pada Kamis, 16 Maret 2023, memanggil Kylian Mbappe serta kakak beradik Khephren dan Marcus Thuram untuk kualifikasi Euro 2024 melawan Belanda dan Irlandia pekan depan. 

Khephren dan Marcus adalah putra mantan bek Prancis Lilian Thuram, yang bermain bersama Deschamps saat Prancis menjuarai Piala Dunia 1998 dan Euro 2000. Ini untuk kedua kalinya Deschamps memilih kakak adik dalam skuatnya. Sebelumnya, Lucas dan Theo Hernandez bermain untuk Prancis di Piala Dunia 2022 Qatar bersama dengan penyerang Marcus Thuram.

Marcus Thuram adalah kakak dari gelandang berusia 21 tahun Khephren, yang dipanggil untuk pertama kalinya setelah tampil mengesankan bersama klub Liga Prancis, Nice, musim ini.

Pemain timnas Prancis, Marcus Thuram berebut bola dengan pemain timnas Swedia, Marcus Danielsson dalam kualifikasi UEFA Nations League grup C, di Stade de France, Saint-Denis, Prancis, 17 November 2020. REUTERS/Gonzalo Fuentes

Prancis akan menjamu Belanda di Stade de France pada 24 Maret dan melawan Irlandia di Dublin tiga hari kemudian. Prancis kalah di final Piala Dunia 2022 melalui tendangan penalti setelah bermain imbang 3-3 dengan Argentina, yang mengalahkan Belanda melalui adu penalti dalam pertandingan perempat final yang menegangkan.

Kiper veteran Hugo Lloris dan bek tengah Raphael Varane, yang sama-sama menjuarai Piala Dunia 2018, pensiun dari tim nasional setelah kalah dari Argentina. Deschamps sedang membangun kembali skuadnya dan memanggil kiper Lens, Brice Samba, dan bek tengah Chelsea, Wesley Fofana, untuk pertama kalinya.

Dengan pensiunnya Lloris, Deschamps harus memilih kapten baru dengan penyerang Paris Saint-Germain (PSG) Mbappe menjadi kandidat utamanya. Mbappe menjadi pemain kedua yang mencetak hat-trick di final Piala Dunia saat Prancis kalah dari Argentina.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengenal Mahamadou Diawara, Pesepak Bola Prancis yang Memilih Hengkang dari Timnas U-19

3 hari lalu

Mahamadou Diawara. (Instagram/@m_dwr8)
Mengenal Mahamadou Diawara, Pesepak Bola Prancis yang Memilih Hengkang dari Timnas U-19

Mahamadou Diawara meninggalkan timnas U-19 Prancis, karena ia tidak diperbolehkan berpuasa selama latihan


3 Berita Bursa Transfer Terkini: Kylian Mbappe, Sofyan Amrabat, hingga Girona Bidik Layvin Kurzawa dari PSG

3 hari lalu

Pemain PSG, Kylian Mbappe melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Real Sociedad dalam Leg Kedua Liga Champions di Reale Arena, San Sebastian, Spanyol, 5 Maret 2024. REUTERS/Juan Medina
3 Berita Bursa Transfer Terkini: Kylian Mbappe, Sofyan Amrabat, hingga Girona Bidik Layvin Kurzawa dari PSG

Berikut ringkasan berita terkini bursa transfer yang meliputi kepindahan Kylian Mbappe ke Real Madrid, Sofyan Amrabat, dan manuver Girona.


Mengenang Kisah Karim Benzema Catatkan Hat-trick Beruntun di Real Madrid saat Berpuasa

4 hari lalu

Karim Benzema saat masih membela Real Madrid. REUTERS/Juan Medina
Mengenang Kisah Karim Benzema Catatkan Hat-trick Beruntun di Real Madrid saat Berpuasa

Karim Benzema pernah membuktikan bahwa berpuasa tak jadi halangan untuk tampil cemerlang dan menjadi bintang di lapangan sepak bola.


Dilarang Berpuasa Saat Latihan, Mahamadou Diawara Pilih Tinggalkan Timnas Prancis U-19

5 hari lalu

Mahamadou Diawara. (Instagram/@m_dwr8)
Dilarang Berpuasa Saat Latihan, Mahamadou Diawara Pilih Tinggalkan Timnas Prancis U-19

Mahamadou Diawara, bintang muda Prancis beragama islam, memilih meninggalkan Timnas U-19 karena tidak diperbolehkan menjalankan ibadah puasa.


Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

5 hari lalu

Pemain Timnas Prancis Kylian Mbappe dan pemain Jerman Joshua Kimmich dalam laga persahabatan, 23 Maret 2024. REUTERS/Benoit Tessier
Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

Timnas Jerman berhasil mengalahkan Prancis dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.


Real Madrid Segera Dapatkan Kylian Mbappe, Apa Reaksi Barcelona?

5 hari lalu

Kylian Mbappe. REUTERS/Juan Medina
Real Madrid Segera Dapatkan Kylian Mbappe, Apa Reaksi Barcelona?

Presiden Barcelona, Joan Laporta, berkomentar soal Real Madrid yang dikabarkan akan mendatangkan Kylian Mbappe.


Prediksi Prancis vs Jerman dalam Laga Uji Coba Malam Ini: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan pemain

6 hari lalu

Pemain Timnas Prancis, Dayot Upamecano melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Timnas Belanda dalam Kualifikasi Piala Eropa 2024 di Stade de France, Saint-Denis, Prancis, 24 Maret 2023. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Prediksi Prancis vs Jerman dalam Laga Uji Coba Malam Ini: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan pemain

Pertandingan antara Prancis vs Jerman akan tersaji dalam pertandingan uji coba di Stadion Groupama, Minggu, 24 Maret 2024, pada pukul 03.00 WIB.


Daftar 20 Tim yang Lolos ke Piala Eropa 2024 Lewat Jalur Kualifikasi

7 hari lalu

Logo Euro 2024.
Daftar 20 Tim yang Lolos ke Piala Eropa 2024 Lewat Jalur Kualifikasi

Fase grup babak kualifikasi Euro 2024 atau Piala Eropa 2024 telah berakhir.


Jim Ratcliffe: Manchester United Tak Akan Jorjoran Beli Pemain Sekaliber Bellingham atau Mbappe

9 hari lalu

Jim Ratcliffe. REUTERS
Jim Ratcliffe: Manchester United Tak Akan Jorjoran Beli Pemain Sekaliber Bellingham atau Mbappe

Jim Ratcliffe menyatakan Manchester United tidak akan jorjoran di bursa transfer hanya untuk membeli pemain sekaliber Bellingham atau Mbappe.


Paul Pogba Diskors 4 Tahun karena Doping, Didier Deschamps: Pintu Timnas Prancis Masih Terbuka

12 hari lalu

Paul Pogba. Foto : Instagram
Paul Pogba Diskors 4 Tahun karena Doping, Didier Deschamps: Pintu Timnas Prancis Masih Terbuka

Pelatih Timnas Prancis Didier Deschamps mengungkapkan ia sudah berkomunikasi dengan Paul Pogba yang tengah kena skorsing.