Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Timnas U-22 Indonesia yang Raih Medali Emas SEA Games 2023 Kembali ke Tanah Air Kamis 18 Mei

image-gnews
Menpora Dito Ariotedjo, Ketua PSSI Erick Thohir, dan pemain Indonesia berpose dengan medali emas di atas podium seusai mengalahkan Thailand dalam final Sepakbola SEA Games di Stadion Nasional Olimpiade, Phnom Penh, Kamboja, 16 Mei 2023. Indonesia berhasil menang 5-2 atas Thailand. REUTERS/Chalinee Thirasupa
Menpora Dito Ariotedjo, Ketua PSSI Erick Thohir, dan pemain Indonesia berpose dengan medali emas di atas podium seusai mengalahkan Thailand dalam final Sepakbola SEA Games di Stadion Nasional Olimpiade, Phnom Penh, Kamboja, 16 Mei 2023. Indonesia berhasil menang 5-2 atas Thailand. REUTERS/Chalinee Thirasupa
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Timnas U-22 Indonesia yang baru saja meraih medali emas SEA Games 2023 di Kamboja akan kembali ke Tanah Air pada Kamis, 18 Mei 2023. Marselino Ferdinan dan rekan-rekannya dijadwalkan terbang dari Phonm Penh pada siang hari. 

Informasi kepulangan timnas Indonesia U-22 itu disampaikan tim media PSSI pada Rabu malam. Rombongan dijadwalkan terbang dari Phom Penh dengan Garuda Indonesia pada 13.00 WIB dan mendarat di Bandara Soekarno Hatta pada 16.10 WIB. 

Tim sepak bola Indonesia di bawah asuhan Indra Sjafri berhasil menyabet medali emas di ajang kejuaraan multievent dua tahunan di Asia Tenggara setelah menaklukkan Thailand 5-2 dalam laga sengit dengan babak tambahan selama 120 menit di Stadion Olympic, Phnom Penh, Kamboja, Selasa malam, 16 Mei 2023

Kelima gol Indonesia dicetak oleh Ramadhan Sananta dengan dua gol (menit ke-20 dan ke-45+5'), Irfan Jauhari (91'), Fajar Fathur Rahman (107) dan Beckham Putra (120'). 

Ramadhan yang mencetak dua gol dan Fajar dengan satu gol di final menjadi top skor bersama pemain Thailand, Nguyen Van Tung, dengan mengemas lima gol di SEA Games 2023.

Keberhasilan timnas U-22 Indonesia ini mengakhiri penantian panjang selama 32 tahun untuk bisa meraih medali emas SEA Games. Terkhir skuad Garuda menjadi juara di ajang ini pada 1991. 

Pesta Olahraga Asia Tenggara - Sepak Bola Pemain Indonesia Muhammad Ramadhan Sananta dan Ananda Raehan Alief melakukan selebrasi setelah memenangkan pertandingan final SEA Games Indonesia vs Thailand di Stadion Nasional Olimpiade, Phnom Penh, Kamboja, 16 Mei 2023. REUTERS/Chalinee Thirasupa

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Soal Rencana Konvoi Timnas U-22 Indonesia

PSSI berencana menggelar acara perayaan keberhasilan timnas U-22 Indonesia di SEA Games 2023 dengan caara konvoi bersama para pemain dan ofisial tim. Hal itu disampaikan oleh anggota Exco PSSI, Arya Sinulingga. "Jadi akan ada konvoi yang akan dilakukan pada Jumat, 19 Mei 2023, pukul delapan pagi mulai dari Monas,"  kata dia dikutip dari Skor.id.

Terkait keamanan, Arya juga mengatakan bahwa PSSI sudah berkoordinasi dengan kepolisian untuk menjaga pawai tersebut. "Kami juga sudah mengajukan surat ke kepolisian. Semoga kita bisa memberikan dukungan ke pemain dan ofisial tim atas kemenangan ini. Tetapi, semua akan kita lakukan dengan tertib."

Selain itu, Arya juga membeberkan rute konvoi yang akan dilalui timnas U-22 Indonesia. Rute berawal dari Monas dan di Stadion Utama Gelora Bung Karno. "Rutenya nanti mulai dari Monas, kemudian patung kuda, Bunderan HI, Sudirman, lalu kami akan tutup di SUBGK," ujar dia.

Pilihan Editor: PSSI Bakal Laporkan Bentrok di Final Sepak Bola SEA Games 2023 ke FIFA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Timnas Indonesia Tetap di Posisi 145 Peringkat FIFA Usai Tanpa Kemenangan di 2 Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026

18 menit lalu

Sejumlah pemain Timnas Indonesia berpose sebelum bertanding melawan Timnas Filipina dalam Kualifikasi Piala Dunia di Rizal Memorial Stadium, Manila, Filipina, 21 November 2023. REUTERS/Eloisa Lopez
Timnas Indonesia Tetap di Posisi 145 Peringkat FIFA Usai Tanpa Kemenangan di 2 Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia tetap berada di peringkat 145 dalam daftar peringkat dunia terkini FIFA yang dirilis pada Kamis, 30 November 2023.


Preview Erick Thohir soal Laga Semifinal Piala Dunia U-17 2023: Akan Seru dan Dramatis

2 hari lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dalam sesi jumpa pers Piala Dunia U-17 di Mandiri Club, Jakarta Selatan, Rabu 8 November 2023. TEMPO/Randy
Preview Erick Thohir soal Laga Semifinal Piala Dunia U-17 2023: Akan Seru dan Dramatis

Piala Dunia U-17 2023 memasuki fase akhir. Apa kata Ketua Umum PSSI Erick Thohir?


JIS Tergenang, Bung Kus Duga Ada Sisa Proyek yang Menghambat Drainase

2 hari lalu

Mohamad Kusnaeni. Instagram
JIS Tergenang, Bung Kus Duga Ada Sisa Proyek yang Menghambat Drainase

Pengamat sepak bola Mohamad Kusnaeni atau Bung Kus angkat bicara soal genangan yang terjadi di lapangan utama JIS


Inilah 5 Poin Pernyataan Exco PSSI Arya Sinulingga Soal Genangan di JIS Saat Piala Dunia U-17

3 hari lalu

Petugas saat mendorong air yang menggenangi salah satu sudut di lapangan Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta, Jumat, 24 November 2023. Hujan deras yang mengguyur kawasan tersebut membuat beberapa titik area lapangan untuk pertandingan babak perempat final Piala Dunia U-17 tergenang air. Pertandingan yang seharusnya dilaksanakan pada pukul 19.00 WIB ditunda hingga pukul 19.30 WIB. Petugas berusaha untuk menghilangkan genangan agar tidak mengganggu jalannya permainan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Inilah 5 Poin Pernyataan Exco PSSI Arya Sinulingga Soal Genangan di JIS Saat Piala Dunia U-17

Exco PSSI Arya Sinulingga memberikan tanggapan soal genangan di JIS yang terjadi jelang pertandingan babak delapan besar Piala Dunia U-17.


Diserang Warganet Akibat Lapangan JIS Becek, Perusahaan Ini Bantah Terlibat Penggantian Rumput

3 hari lalu

Suasana lapangan Jakarta International Stadium menjelang laga Brasil U-17 vs Argentina U-17 dalam lanjutan perempat final Piala Dunia U-17 2023, Jumat, 24 November 2023. TEMPO/Randy
Diserang Warganet Akibat Lapangan JIS Becek, Perusahaan Ini Bantah Terlibat Penggantian Rumput

PT Karya Rama Prima diserang warganet X akibat lapangan JIS becek pada pekan lalu. Perusahaan itu membantah terlibat penggantian rumput JIS.


Terjadi Bentrok Suporter saat Pertandingan Liga 1 Dewa United vs Persib Bandung, Ini yang Dilakukan PSSI

3 hari lalu

Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI Arya Sinulingga saat ditemui di GBK Arena, Senayan, Jakarta Pusat, Senin, 6 November 2023. TEMPO/Randy
Terjadi Bentrok Suporter saat Pertandingan Liga 1 Dewa United vs Persib Bandung, Ini yang Dilakukan PSSI

Exco PSSI Arya Sinulingga menjelaskan langkah-langkah yang sudah dilakukan setelah bentrok suporter ketika laga Liga 1 Dewa United vs Persib Bandung.


Stafsus Erick Thohir: Komisaris BUMN yang Terlibat Kampanye Harus Mundur

3 hari lalu

Staf Khusus Menteri Badan Usaha Milik Negara (Menteri BUMN) Arya Sinulingga dalam acara Ngopi BUMN di Kantor Kementerian BUMN, Jakarta Pusat, pada Kamis, 26 Oktober 2023. TEMPO/ Moh KHory Alfarizi
Stafsus Erick Thohir: Komisaris BUMN yang Terlibat Kampanye Harus Mundur

Arya Sinulingga, Staf Khusus Menteri Badan Usaha Milik Negara Erick Thohir, mengatakan komisaris BUMN yang terlibat kampanye harus mundur.


Top 3 Metro: Konflik PLN Vs Pelanggan Didenda Rp 33 Juta Berakhir, Arya Sinulingga Salahkan Drainase JIS

3 hari lalu

Petugas PLN melakukan pencatatan meteran listrik secara langsung di rumah warga di kawasan Cipulir, Jakarta, Selasa, 30 Juni 2020. PLN memastikan seluruh petugas akan melakukan pencatatan meter secara langsung ke rumah pelanggan pascabayar. TEMPO/Tony Hartawan
Top 3 Metro: Konflik PLN Vs Pelanggan Didenda Rp 33 Juta Berakhir, Arya Sinulingga Salahkan Drainase JIS

Tiga berita Top 3 Metro tentang denda Rp 33 juta yang dialami pelanggan PLN, lalu Arya Sinulingga salahkan drainase JIS bikin lapangan tergenang.


Viral Video Rumput JIS Tidak Tergenang Sebelum Diganti, Exco PSSI: Lihat Intensitas Hujannya

3 hari lalu

Petugas saat mendorong air yang menggenangi salah satu sudut di lapangan Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta, Jumat, 24 November 2023. Hujan deras yang mengguyur kawasan tersebut membuat beberapa titik area lapangan untuk pertandingan babak perempat final Piala Dunia U-17 tergenang air. Pertandingan yang seharusnya dilaksanakan pada pukul 19.00 WIB ditunda hingga pukul 19.30 WIB. Petugas berusaha untuk menghilangkan genangan agar tidak mengganggu jalannya permainan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Viral Video Rumput JIS Tidak Tergenang Sebelum Diganti, Exco PSSI: Lihat Intensitas Hujannya

Menurut Anggota Exco PSSI Arya Sinulingga, tergenangnya lapangan utama JIS pada laga Brasil vs Argentina di Piala Dunia U-17-2023 terbilang wajar.


Begini Curah Hujan di JIS saat Dua Kali Tergenang ketika Piala Dunia U-17

4 hari lalu

Petugas saat mendorong air yang menggenangi salah satu sudut di lapangan Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta, Jumat, 24 November 2023. Hujan deras yang mengguyur kawasan tersebut membuat beberapa titik area lapangan untuk pertandingan babak perempat final Piala Dunia U-17 tergenang air. Pertandingan yang seharusnya dilaksanakan pada pukul 19.00 WIB ditunda hingga pukul 19.30 WIB. Petugas berusaha untuk menghilangkan genangan agar tidak mengganggu jalannya permainan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Begini Curah Hujan di JIS saat Dua Kali Tergenang ketika Piala Dunia U-17

Lapangan utama JIS tergenang saat hujan turun pada Jumat kemarin. Seberapa deras hujan saat itu?