Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jerman vs Skotlandia akan Jadi Laga Pembuka Putaran Final Euro 2024

Editor

Sapto Yunus

image-gnews
Pengundian Final UEFA Euro 2024 - Elbphilharmonie Hamburg, Hamburg, Jerman, 2 Desember 2023. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Pengundian Final UEFA Euro 2024 - Elbphilharmonie Hamburg, Hamburg, Jerman, 2 Desember 2023. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Iklan

TEMPO.CO, JakartaTuan rumah timnas Jerman akan menghadapi Skotlandia pada pertandingan pembukaan putaran final Euro 2024 di Munchen. Dalam undian yang berlangsung Ahad dini hari WIB, 3 Desember 2024, Jerman, pemenang tiga kali, akan memulai turnamen satu bulan penuh mulai 14 Juni hingga 14 Juli di stadion Olimpiade Berlin.

Jerman juga akan menghadapi Hungaria, yang lolos dari babak kualifikasi tanpa terkalahkan, dan Swiss di Grup A. “Ini bukan kelompok maut tetapi kelompok yang sangat kuat dan kami menantikannya,” kata manajer Jerman Julian Nagelsmann.

Tuan rumah menunjuk Nagelsmann sebagai manajer pada September lalu setelah berpisah dengan Hansi Flick menyusul kekalahan kandang 1-4 dari Jepang di uji coba, kekalahan keempat mereka dalam lima pertandingan.

Di bawah asuhan Rudi Voeller, Jerman mengalahkan Prancis, tetapi setelah Nagelsmann memulai dengan kemenangan atas Amerika Serikat, mereka kalah melawan Turki dan Austria.

"Saya optimistis, jika kami melakukan beberapa hal dalam beberapa bulan mendatang, maka kami akan memainkan Euro dengan baik. Pertandingan pertama juga memiliki tekanan khusus," kata Voeller, direktur tim nasional.

“Kami masih mempunyai beberapa masalah tetapi saya yakin Julian Nagelsmann akan menyelesaikannya,” ujar Voeller menambahkan.

Adapun juara bertahan Italia menghadapi tugas berat untuk mempertahankan gelar mereka, tergabung di Grup B bersama Spanyol, Kroasia, dan Albania. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Italia mengalahkan Spanyol melalui adu penalti di semifinal dalam perjalanan mereka memenangi Euro 2020, tetapi kalah 0-4 dari Spanyol di final 2012. Kroasia mencapai semifinal di Piala Dunia 2022.

Laga pembuka Spanyol adalah melawan Kroasia, sebelum menghadapi Italia. “Jika ini bukan grup terberat, maka ini adalah salah satu grup terberat,” kata manajer Spanyol Luis de la Fuente.

“Italia adalah juara Eropa, Kroasia selalu mencapai tahap akhir dan meskipun mereka tidak dalam kondisi terbaiknya, mereka adalah dua tim bersejarah. Dan jangan lupakan Albania, yang berada di puncak penyisihan grup,” kata dia.

REUTERS

Pilihan editor: Singapura Sebut Surat Niat Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2025 Bersama Indonesia Sudah Diserahkan ke FIFA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengenal Sosok Joselu, Pemain Pengelana yang Jadi Pahlawan Real Madrid saat Lolos ke Final Liga Champions 2023/2024

2 hari lalu

Pemain Real Madrid Joselu melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Getafe dalam pertandingan Liga Spanyol di Coliseum Alfonso Perez, Getafe, 2 Februari 2024. Dua gol Joselu bawa Real Madrid kalahkan Getafe sekaligus kokohkan Los Blancos di puncak klasemen. REUTERS/Juan Medina
Mengenal Sosok Joselu, Pemain Pengelana yang Jadi Pahlawan Real Madrid saat Lolos ke Final Liga Champions 2023/2024

Joselu meraih mimpi di Santiago Bernabeu. Penyerang Real Madrid memborong dua gol mengantar timnya lolos ke final Liga Champions 2023/2024.


Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

5 hari lalu

Penjaga gawang Arsenal, David Raya berhasil menyelamatkan gawangnya dari tendangan pemain FC Porto, Galeno dalam drama adu penalti Leg Kedua 16 Besar Liga Champions di  Emirates Stadium, London, Inggris, 12 Maret 2024. REUTERS/Hannah Mckay
Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

Penampilan Arsenal yang moncer musim ini tak lepas dari kontribusi David Raya, kiper yang baru mendapat penghargaan sarung tangan emas


Profil Marco Reus yang akan Hengkang dari Borussia Dortmund

6 hari lalu

Pemain Borussia Dortmund Marco Reus mencetak gol ke gawang PSV Eindhoven dalam pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Signal Iduna Park, Dortmund, 14 Maret 2024. REUTERS/Thilo Schmuelgen
Profil Marco Reus yang akan Hengkang dari Borussia Dortmund

Borussia Dortmund mengumumkan, Marco Reus akan meninggalkan klub akhir musim ini dan berstatus bebas transfer


Ralf Rangnick Tolak Tawaran Jadi Pelatih Bayern Munchen, Fokus Piala Eropa 2024 Bersama Austria

8 hari lalu

Manajer interim MU Ralf Rangnick mengawasi anak asuhnya dalam pertandingan Sepak Bola Liga Premier di Old Trafford, Manchester, Ahad, 5 Desember 2021. REUTERS/Phil Noble
Ralf Rangnick Tolak Tawaran Jadi Pelatih Bayern Munchen, Fokus Piala Eropa 2024 Bersama Austria

Pelatih Timnas Austria, Ralf Rangnick, resmi menolak tawaran Bayern Munchen untuk menggantikan Thomas Tuchel musim depan.


Setahun Menjabat PM Skotlandia Humza Yousaf Mengundurkan Diri, Ini Alasannya

9 hari lalu

Humza Yousaf mengambil sumpah saat ia dilantik sebagai Menteri Pertama Skotlandia di Court of Session, Edinburgh pada 29 Maret 2023. Yousaf, yang menggantikan Nicola Sturgeon sebagai ketua Partai Nasional Skotlandia (SNP), adalah Muslim pertama yang memimpin partai besar Inggris. Jane Barlow/Pool via REUTERS
Setahun Menjabat PM Skotlandia Humza Yousaf Mengundurkan Diri, Ini Alasannya

PM Skotlandia Humza Yousaf dilantik saat usianya masih 37 tahun, setahun lalu. Tak sampai setahun ia mengundurkan diri. Apa alasannya?


PM Muslim Pertama Skotlandia Memutuskan Mundur, Kenapa?

11 hari lalu

Menteri Pertama Skotlandia Humza Yousaf di Parlemen Skotlandia di Holyrood, di Edinburgh, Skotlandia, Inggris, 30 Maret 2023. REUTERS/Russell Cheyne
PM Muslim Pertama Skotlandia Memutuskan Mundur, Kenapa?

Baru setahun menjabat, PM Skotlandia Humza Yousaf yang merupakan pejabat muslim pertama mengundurkan diri sambil menangis.


Profil 4 Kiper Keturunan yang Dibidik Masuk Timnas Indonesia

18 hari lalu

Kiper FC Dallas Maarten Paes berduel dengan pemain Inter Miami Luis Suarez dalam pertandingan uji coba di Stadion Cotton Bowl, Dallas, 23 Januari 2024. Mandatory Credit: Kevin Jairaj-USA TODAY Sports
Profil 4 Kiper Keturunan yang Dibidik Masuk Timnas Indonesia

Siapa saja kiper keturunan yang dibidik jadi pemain Timnas Indonesia?


Apakah Thomas Tuchel Bisa Batalkan Putusan untuk Tinggalkan Bayern Munchen setelah Nagelsmann Perpanjang Kontrak di Timnas Jerman?

20 hari lalu

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel. REUTERS
Apakah Thomas Tuchel Bisa Batalkan Putusan untuk Tinggalkan Bayern Munchen setelah Nagelsmann Perpanjang Kontrak di Timnas Jerman?

Thomas Tuchel ditanya soal kemungkinan membatalkan putusan untuk meninggalkan Bayern Munchen setelah Julian Nagelsmann bertahan di Timnas Jerman.


Timnas Jerman Perpanjang Kontrak Julian Nagelsmann hingga 2026, Berimplikasi ke Liverpool dan Bayern Munchen

21 hari lalu

Julian Nagelsmann.  REUTERS/Thilo Schmuelgen
Timnas Jerman Perpanjang Kontrak Julian Nagelsmann hingga 2026, Berimplikasi ke Liverpool dan Bayern Munchen

Timnas Jerman resmi memperpanjang kontrak pelatih Julian Nagelsmann sampai 2026. Ada dua implikasi penting.


Tercatat 500 Penampilan Bersama Borussia Dortmund, Ini Profil Mats Hummels

22 hari lalu

Pemain Borussia Dortmund, Mats Hummels. REUTERS/Thilo Schmuelgen
Tercatat 500 Penampilan Bersama Borussia Dortmund, Ini Profil Mats Hummels

Mats Hummels kini tercatat sebagai pemain kedua dengan penampilan terbanyak bersama Borussia Dortmund