Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Timnas U-20 Indonesia Gelar Pemusatan Latihan di Qatar Mulai 22 Desember, Diikuti 26 Pemain

Editor

Sapto Yunus

image-gnews
Pelatih Indra Sjafri. PSSI.org
Pelatih Indra Sjafri. PSSI.org
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPSSI akan menggelar pemusatan latihan timnas U-20 Indonesia mulai 22 Desember 2023 di Doha, Qatar. Pemusatan latihan tersebut akan diikuti oleh 26 pemain. Menurut pelatih Indra Sjafri, sebagian besar pemain yang dipanggil adalah pemain timnas Indonesia U-17 pada Piala Dunia U-17 2023.

"Bismillah kami memulai persiapan awal tim U-20 Indonesia pada pekan ini di Qatar. Pemain-pemain yang dipanggil di awal pemusatan latihan ini yakni sebagian besar pemain tim U-17 pada Piala Dunia U-17 2023 yang notabene kelahiran 2006 dan 2007. Selain itu, pemain-pemain kelahiran 2005 yang bermain di Liga 1 dan 2," kata Indra seperti dikutip dari situs web resmi PSSI pada Kamis, 21 Desember 2023.

Pada tahun depan, timnas U-20 Indonesia akan mengikuti sejumlah turnamen seperti Piala AFF U-19 2024, Kualifikasi AFC U-20 2025, dan Kualifikasi Piala Dunia U-20 2025 di Chile.

Indra optimistis timnas U-20 Indonesia lolos ke Piala Dunia U-20 2025 di Chile. Apalagi, pada 2018, ia nyaris meloloskan timnas U-19 Indonesia ke Piala Dunia U-20 2019. Saat itu, Indonesia tinggal selangkah lagi lolos tetapi kalah 0-2 dari Jepang di babak 8 besar Piala Asia U-19 2018. Dengan skuad saat ini yang mempunyai pengalaman bermain di Piala Dunia U-17 2023, ia berharap target lolos ke Piala Dunia U-20 2025 tercapai.

"Susunan pemain tentu ada promosi dan degradasi. Jadi kami terbuka kepada siapa pun pemain, termasuk pemain keturunan bila memenuhi kriteria yang kami inginkan termasuk regulasi umur, pasti kami berikan kesempatan masuk tim U-20 Indonesia. Kami juga terbuka terhadap kritik, semoga persiapan tim U-20 lancar dan meraih hasil terbaik di turnamen-turnamen yang diikuti," ujar Indra.

Berikut ini daftar 26 pemain yang ikut pemusatan latihan timnas U-20 Indonesia di Qatar:

1. Ji Da Bin (ASIOP)

2. Kadek Arel (Bali United)

3. Azriel Aimar (Barito Putera)

4. Alexandro Felix (Barito Putera)

5. Muhammad Iqbal Gwijangge (Barito Putera)

6. Muhammad Iqbal S. (Bhayangkara FC)

7. Ferre Murari (Bhayangkara FC)

8. Ramadhan Yusuf (Bhayangkara FC)

9. Andrika Fathir (Borneo FC)

10. Rizdjar Nurviat (Borneo FC)

11. Hugo Samir (Borneo FC)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

12. Muhammad Kafiatur (Dewa United)

13. Muhammad Riski A. (Madura United)

14. Muhammad Rafly I. (Malut United)

15. Dony Tri Pamungkas (Persija Jakarta)

16. Muhammad Ibrah (Persija Jakarta)

17. Arlyansyah Abdulmanan (Persija Jakarta)

18. Nathan Fariel (Persija Jakarta)

19. Muhammad Nabil (Persija Jakarta)

20. Muhammad Syamsul (Persikabo)

21. Arkhan Kaka (Persis Solo)

22. Rifky Tofani (Malut United)

23. Tonci Shouter (PPLP Papua)

24. Sulthan Zaky (PSM Makassar)

25. Muhammad Mufli (PSM Makassar) 

26. Ikram Algiffari (PPLP Sumbar)

Pilihan editor: Lionel Messi dan Inter Miami akan Memulai MLS Musim 2024 pada 21 Februari

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Timnas Indonesia U-19 vs Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024 Sabtu Malam Ini, Indra Sjafri: Laga Penuh Gengsi

35 menit lalu

Pelatih Timnas Indonesia U-19 Indra Sjafri. TEMPO/Randy
Timnas Indonesia U-19 vs Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024 Sabtu Malam Ini, Indra Sjafri: Laga Penuh Gengsi

Timnas Indonesia U-19 akan menghadapi Malaysia di semifinal Piala AFF U-19 2024 pada Sabtu malam, 27 Juli.


Semifinal Piala AFF U-19 2024: Indra Sjafri Pastikan Welber Jardim Bisa Tampil di Laga Indonesia vs Malaysia

2 jam lalu

Pemain Timnas Indonesia U-19 Welber Jardim (tengah) saat mengikuti latihan jelang pertandingan semifinal ASEAN U-19 Boys Championship atau AFF U-19 di Lapangan THOR, Surabaya, Jawa Timur, Jumat (26/7/2024), menjelang bertemu Malaysia U-19 dalam semifinal ASEAN U-19 Boys Championship atau AFF U-19 di Stadion Gelora Bung Tomo pada Sabtu (27/72024). (ANTARA FOTO/Rizal Hanafi)
Semifinal Piala AFF U-19 2024: Indra Sjafri Pastikan Welber Jardim Bisa Tampil di Laga Indonesia vs Malaysia

Pelatih Timnas Indonesia U-19 Indra Sjafri menegaskan Welber Jardim siap turun melawan Malaysia pada laga semifinal Piala AFF U-19 2024.


Ada VAR saat Semifinal Piala AFF U-19 2024, Indra Sjafri: Saya Lebih Percaya Manusia

3 jam lalu

Pelatih Timnas U-19 Indonesia Indra Sjafri saat memberikan keterangan dalam konferensi pers usai mengalahkan Timor Leste 6-2 di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, Selasa 23 Juli 2024. | TEMPO/Hanaa Septiana
Ada VAR saat Semifinal Piala AFF U-19 2024, Indra Sjafri: Saya Lebih Percaya Manusia

Laga semifinal Piala AFF U-19 2024 antara Timnas U-19 Indonesia vs Malaysia akan berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo.


Duel Indonesia vs Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024, Indra Sjafri Tak Peduli Rekor Buruk Garuda Muda

10 jam lalu

Pelatih Timnas U-19 Indonesia, Indra Sjafri (kiri) dan Pelatih Malaysia U-19, Juan Torres Garrido saat konferensi pers menjelang semifinal Piala AFF U-19 2024 di Hotel Wyndham Surabaya, 26 Juli 2024. Foto: TEMPO/Hanaa Septiana
Duel Indonesia vs Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024, Indra Sjafri Tak Peduli Rekor Buruk Garuda Muda

Timnas U-19 Indonesia akan melawan Malaysia pada babak semifinal Piala AFF U-19 2024 di Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya besok, Sabtu 27 Juli 2024.


Piala AFF U-19 2024: Head-to-Head Timnas U-19 Indonesia vs Malaysia, Garuda Muda Dihantui Rekor Buruk

18 jam lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia Kadek Arel Priyatna (kiri) menyundul bola dihadang penjaga gawang Timnas Timor Leste Alexandre Oscar Lima (kanan) dalam pertandingan penyisihan Grup A Piala ASEAN U-19 Boys Championship atau AFF U-19 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Selasa, 23 Juli 2024. Kemenangan ini membawa Timnas Indonesia U-19 berhasil memastikan diri lolos ke semifinal Piala AFF U-19 2024 dengan status juara Grup A. ANTARA FOTO/Rizal Hanafi
Piala AFF U-19 2024: Head-to-Head Timnas U-19 Indonesia vs Malaysia, Garuda Muda Dihantui Rekor Buruk

Laga Timnas U-19 Indonesia vs Malaysia akan tersaji dalam laga semifinal ASEAN U-19 Boys Championship atau Piala AFF U-19 2024.


Kondisi Terkini Welber Jardim Jelang Laga Timnas U-19 Indonesia vs Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024

19 jam lalu

Pemain Timnas U-20 Indonesia Welber Jardim saat ditemui di Lapangan B Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat, 24 Mei 2024. TEMPO/ Randy
Kondisi Terkini Welber Jardim Jelang Laga Timnas U-19 Indonesia vs Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024

Manajer dan pelatih Timnas U-19 Indonesia memastikan Welber Jardim tidak mengalami cedera serius menjelang laga kontra Malaysia di semifinal Piala AFF U-19 2024.


Prediksi Timnas U-19 Indonesia vs Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

20 jam lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia Muhammad Iqbal Gwijangge (kedua kiri) menyundul bola ke gawang Timnas Filipina dalam pertandingan penyisihan Grup A Piala ASEAN U-19 Boys Championship atau AFF U-19 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Rabu 17 Juli 2024. ANTARA FOTO/Rizal Hanafi
Prediksi Timnas U-19 Indonesia vs Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Duel Timnas U-19 Indonesia vs Malaysia akan terjadi dalam laga semifinal Piala AFF U-19 2024. Skuad Garuda punya rekor buruk.


Semifinal Piala AFF U-19 2024: Hadapi Timnas Indonesia, Pelatih Malaysia Soroti Minimnya Waktu Pemulihan

1 hari lalu

Penggawa Malaysia U-19 berselebrasi merayakan gol pada laga Grup C Piala AFF U-19 atau ASEAN U-19 Boys Championship 2024 yang berakhir dengan skor 1-1 melawan Thailand U-19 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Kamis (25/7/2024). (ANTARA FOTO/Rizal Hanafi).
Semifinal Piala AFF U-19 2024: Hadapi Timnas Indonesia, Pelatih Malaysia Soroti Minimnya Waktu Pemulihan

Pelatih Timnas Malaysia U-19 Juan Torres Garrido mengatakan akan memberikan perlawanan terbaik melawan Indonesia pada semifinal Piala AFF U-19 2024.


Hasil Piala AFF U-19 2024: Malaysia Jadi Lawan Timnas U-19 Indonesia di Semifinal

1 hari lalu

Malaysia vs Thailand di Piala AFF U-19 2024. Instagram/Famalaysia
Hasil Piala AFF U-19 2024: Malaysia Jadi Lawan Timnas U-19 Indonesia di Semifinal

Timnas U-19 Indonesia hadapi Malaysia di semifinal Piala AFF U-19 2024, sementara Australia melawan Thailand.


Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong Dapat Golden Visa dari Presiden Jokowi

1 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi, Kamis (25/7), meluncurkan Golden Visa Indonesia untuk memberi kemudahan warga negara asing atau WNA dalam berinvestasi dan berkarya di Indonesia. Presiden Jokowi didampingi Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) RI Yasonna H. Laoly menyerahkan Golden Visa kepada Pelatih Timnas Shin Tae-yong. ANTARA/Dok. Kemenkumham Jateng
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong Dapat Golden Visa dari Presiden Jokowi

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong bertekad lebih bekerja keras lagi demi kiprah sepak bola Indonesia usai dapat golden visa dari Presiden Jokowi.