Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Setelah Persija Jakarta, Borneo FC Beri Isyarat Tak Lepas Pemain untuk Timnas U-23

image-gnews
Pertandingan Borneo FC vs Persija Jakarta pada pekan ke-24 Liga 1 di Stadion Batakan, Balikpapan, Selasa, 6 Februari 2024. Kredit: Tim Media Persija Jakarta.
Pertandingan Borneo FC vs Persija Jakarta pada pekan ke-24 Liga 1 di Stadion Batakan, Balikpapan, Selasa, 6 Februari 2024. Kredit: Tim Media Persija Jakarta.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Timnas Indonesia U-23 atau Timnas U-23 terancam tampil di Piala Asia U-23 2024 tidak dengan kekuatan terbaik. Sejumlah klub memberi isyarat bakal menolak melepas pemain untuk Skuad Garuda.

Timnas U-23 bakal ambil bagian pada putaran final Piala Asia U-23 2024 di Qatar pada 15 April sampai 3 Mei mendatang. Shin Tae-yong punya ambisi besar untuk menembus empat besar. Namun, ia memerlukan skuad terbaik untuk memenuhi target tersebut. 

Komposisi pemain Timnas U-23 kemungkinan tidak akan penuh. Pasalnya, kompetisi di Indonesia, Liga 1 2023-2024, tetap bergulir ketika Piala Asia U-23 2024 berlangsung. Turnamen yang tidak masuk dalam agenda FIFA membuat klub bisa menolak untuk melepas pemainnya.

Klub Liga 1 menghadapi fase krusial dalam kompetisi musim ini. Setelah Persija Jakarta enggan melepas pemainnya, Borneo FC memberi isyarat melakukan penolakan serupa. Manajer Tim Borneo FC Dandri Dauri mengungkapkan sikap klubnya tersebut. "Kami tahu pencapaian terbaik seorang atlet adalah ketika ia bisa membela tim nasional (timnas)," ucap dia, dikutip dari situs resmi klub.

"Namun, saat ini kami butuh tenaga semua pemain. Pemain punya tugas mempertahankan posisi klub di puncak klasemen, agar kami bisa tampil di Championship Series," ujar Dandri menjelaskan. Tiga pemain Borneo FC dikabarkan masuk dalam radar Shin Tae-yong seperti Fajar Fathurrahman, Komang Teguh, dan Taufany Muslihuddin.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Adapun, saat ini, Pesut Etam sedang memuncaki klasemen sementara Liga 1 2023-2024 dengan 54 poin dari 16 kemenangan, enam seri, dan baru dua kali kalah. Dengan hanya menyisakan 10 pertandingan, Borneo FC mempunyai peluang paling besar lolos ke Championship Series atau finis pada peringkat empat besar.

Tiga tim lain di bawahnya baru mengoleksi 42 poin (PSIS Semarang) dan 41 poin (Persib Bandung serta Bali United), dari jumlah main yang sama; 24 laga. Sementara itu untuk Timnas U-23 Indonesia, masuk dalam Grup A Piala Asia U-23 2024 dan bakal bersaing dengan tim tuan rumah, Australia, dan Qatar.

Pilihan Editor: 4 Catatan Menarik dari Persaingan Papan Atas Liga Inggris setelah Melewati Pekan Ke-25

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Duit Sponsor Piala Presiden 2024 Bertambah, Maruarar Sirait Ingin Tambah Hadiah untuk Tim Juara

2 jam lalu

Ketua Steering Committee Piala Presiden 2024 Maruarar Sirait saat ditemui di SCTV Tower, Senayan, Jakarta Pusat, Senin, 15 Juli 2024. TEMPO/Randy
Duit Sponsor Piala Presiden 2024 Bertambah, Maruarar Sirait Ingin Tambah Hadiah untuk Tim Juara

Ketua Steering Comitee Piala Presiden 2024 Maruarar Sirait menyatakan berniat menambah hadiah untuk juara turnamen pramusim tersebut.


Kata Pelatih Persija Jakarta setelah Kalah 0-3 dari Bali United tapi Tetap Lolos ke Semifinal Piala Presiden 2024

3 jam lalu

Pelatih Persija, Carlos Pena. Foto: pialapresiden.id
Kata Pelatih Persija Jakarta setelah Kalah 0-3 dari Bali United tapi Tetap Lolos ke Semifinal Piala Presiden 2024

Pelatih Persija Jakarta Carlos mengomentari kekalahan dari Bali United di laga terakhir penyisihan grup Piala Presiden 2024.


Hasil Piala Presiden 2024: Dikalahkan Bali United 0-3, Persija Jakarta Tetap Lolos ke Babak Semifinal

10 jam lalu

Selebrasi pemain Bali United dalam pertandingan melawan Persija Jakarta di Piala Presiden 2024. Twitter @pialapresiden2024.
Hasil Piala Presiden 2024: Dikalahkan Bali United 0-3, Persija Jakarta Tetap Lolos ke Babak Semifinal

Persija Jakarta tetap lolos ke semifinal Piala Presiden 2024 meski menelan kekalahan dari Bali United pada laga pamungkas Grup B.


Bunyi Aturan Hukum Pemberian Golden Visa di Indonesia

11 jam lalu

Pelatih Tim Nasional Sepak Bola Indonesia Shin Tae-yong (STY) usai menerima Golden Visa yang diserahkan langsung oleh Presiden Jokowi di Jakarta, Kamis, 25 Juli 2024. Pelatih dari Korea Selatan itu menjadi penerima Golden Visa pertama berkat kiprahnya membangun timnas. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Bunyi Aturan Hukum Pemberian Golden Visa di Indonesia

Peluncurannya secara simbolis ditandai dengan penyerahan Golden Visa kepada pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong asal Korea Selatan.


Bos Boeing hingga Shin Tae-yong Dapat Golden Visa dari Pemerintah RI

15 jam lalu

Presiden Jokowi (kiri) memberikan Golden Visa kepada Pelatih Sepak Bola Tim Nasional Indonesia Shin Tae-yong (keempat kiri) disaksikan oleh Menkum HAM Yasonna Laoly (kedua kiri), Dirjen Imigrasi Kemenkumham Silmy Karim (ketiga kiri), Sekretaris Kabinet Pramono Anung (kelima kiri) dalam acara peluncuran Golden Visa di Jakarta, Kamis, 25 Juli 2024. Presiden mengatakan layanan Golden Visa diharapkan dapat memberi kemudahan bagi warga negara asing (WNA) dalam berinvestasi dan berkarya di Indonesia yang menargetkan investor dan pebisnis internasional, talenta global, dan wisatawan mancanegara yang memenuhi kriteria. ANTARA/Erlangga Bregas Prakoso
Bos Boeing hingga Shin Tae-yong Dapat Golden Visa dari Pemerintah RI

Tokoh yang menerima Golden Visa antara lain pendiri ChatGP, bos Boeing Penny Burtt dan STY


Prediksi Bali United vs Persija Jakarta di Piala Presiden 2024 Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

22 jam lalu

Pesepak bola Persija Jakarta Riko Simanjuntak (bawah) dan Muhammad Ferarri (tengah) menghadang tendangan bebas pemain Arema FC saat pertandingan Piala Presiden 2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Bali, Rabu, 24 Juli 2024. ANTARA/Fikri Yusuf
Prediksi Bali United vs Persija Jakarta di Piala Presiden 2024 Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Laga Bali United vs Persija Jakarta akan menjadi laga penutup fase grup B Piala Presiden 2024. Simak jadwal live, H2H, dan prediksinya.


Diluncurkan Jokowi, Golden Visa Pertama untuk Shin Tae-yong

23 jam lalu

Presiden Jokowi (kiri) memberikan Golden Visa kepada Pelatih Sepak Bola Tim Nasional Indonesia Shin Tae-yong (keempat kiri) disaksikan oleh Menkum HAM Yasonna Laoly (kedua kiri), Dirjen Imigrasi Kemenkumham Silmy Karim (ketiga kiri), Sekretaris Kabinet Pramono Anung (kelima kiri) dalam acara peluncuran Golden Visa di Jakarta, Kamis, 25 Juli 2024. Presiden mengatakan layanan Golden Visa diharapkan dapat memberi kemudahan bagi warga negara asing (WNA) dalam berinvestasi dan berkarya di Indonesia yang menargetkan investor dan pebisnis internasional, talenta global, dan wisatawan mancanegara yang memenuhi kriteria. ANTARA/Erlangga Bregas Prakoso
Diluncurkan Jokowi, Golden Visa Pertama untuk Shin Tae-yong

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meluncurkan Golden Visa. Golden Visa pertama diberikan kepada Pelatih Tim Nasional Indonesia, Shin Tae-yong.


Hasil Piala Presiden 2024: Borneo FC vs PSM Makassar 1-1, Pesut Etam Lolos Semifinal sebagai Juara Grup A

1 hari lalu

Pesepak bola Borneo FC Tegar Islami (kiri) berebut bola dengan pesepak bola PSM Makassar Yuran Fernandes (kanan) pada pertandingan laga pertama Grup A Piala Presiden di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Kamis, 25 Juli 2024. ANTARA/Raisan Al Farisi
Hasil Piala Presiden 2024: Borneo FC vs PSM Makassar 1-1, Pesut Etam Lolos Semifinal sebagai Juara Grup A

Borneo FC memastikan maju semifinal Piala Presiden 2024 sebagai juara grup A dengan catatan tak terkalahkan di tiga laga penyisihan grup.


Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong Dapat Golden Visa dari Presiden Jokowi

1 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi, Kamis (25/7), meluncurkan Golden Visa Indonesia untuk memberi kemudahan warga negara asing atau WNA dalam berinvestasi dan berkarya di Indonesia. Presiden Jokowi didampingi Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) RI Yasonna H. Laoly menyerahkan Golden Visa kepada Pelatih Timnas Shin Tae-yong. ANTARA/Dok. Kemenkumham Jateng
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong Dapat Golden Visa dari Presiden Jokowi

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong bertekad lebih bekerja keras lagi demi kiprah sepak bola Indonesia usai dapat golden visa dari Presiden Jokowi.


Diberi Golden Visa oleh Presiden Jokowi, Shin Tae-yong Bilang Begini

1 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi, Kamis (25/7), meluncurkan Golden Visa Indonesia untuk memberi kemudahan warga negara asing atau WNA dalam berinvestasi dan berkarya di Indonesia. Presiden Jokowi didampingi Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) RI Yasonna H. Laoly menyerahkan Golden Visa kepada Pelatih Timnas Shin Tae-yong. ANTARA/Dok. Kemenkumham Jateng
Diberi Golden Visa oleh Presiden Jokowi, Shin Tae-yong Bilang Begini

Pelatih Tim Nasional sepak bola Indonesia Shin Tae-yong mendapatkan Golden Visa yang diserahkan langsung oleh Presiden Jokowi.