Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Final Liga Champions Malam Ini: Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti Waspadai Pertahanan Tangguh Borussia Dortmund

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS/Isabel Infantes
Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS/Isabel Infantes
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti mengatakan akan mewaspadai pertahanan tangguh Borussia Dortmund dalam final Liga Champions 2023/2024.

Los Blancos akan menghadapi Dortmund di laga final untuk memperebutkan trofi Liga Champions di Stadion Wembley, London, pada Minggu dinihari, 2 Juni 2024, mulai 02.00 WIB.

“Mereka layak lolos ke final karena mereka telah tampil luar biasa di babak sebelumnya, mengalahkan tim-tim yang sangat kuat seperti Atletico de Madrid dan Paris,” kata Ancelotti kepada UEFA pada Kamis.

Menurut pelatih asal Italia itu, kekuatan Dortmund saat ini ada di lini pertahanan setelah dia menyaksikan skuad asuhan Edin Terzic itu menang di dua leg semifinal melawan PSG tanpa kebobolan.

"Mereka adalah tim yang solid dan kompak dengan para pemain hebat. Pertahanan mereka melawan Paris membuat saya terpukau," lanjutnya.

Madrid berambisi untuk merebut trofi ke-15 mereka, sedangkan Borussia Dortmund kembali mencapai partai puncak Liga Champions ketiga kalinya setelah menjadi juara pada 1997 dan runner up pada 2013.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ancelotti ingin membawa Real Madrid meraih gelar juara ke-15 kali Liga Champions yang bakal jadi pengalaman terindahnya.

“Kami sangat senang bisa kembali bermain di final. Rasa gugup pasti datang, tapi kami akan membiarkannya datang selambat mungkin. Kami harus memanfaatkan momen ini, pertandingan besar ini, pertandingan terindah tahun ini, dan juga pengalaman terindah,” tutup Ancelotti.

Carlo Ancelotti akan berusaha menajamkan dua rekornya dalam laga ini. Ia akan menjadi pelatih yang paling sering tampil di final Liga Champions (6 kali) dan berusaha meraih gelar kelimanya sebagai pelatih, termasuk ddua di AC Milan.

Pilihan Editor: Profil Malik Risaldi, Debutan Timnas Indonesia asal Madura United, Pengganti Yance Sayuri

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pemiliknya Sama, Manchester City dan Girona Boleh Berlaga di Liga Champions, Manchester United dan Nice di Liga Europa

1 hari lalu

Pemain Manchester United Alejandro Garnacho melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Manchester City dalam pertandingan Final FA di Stadion Wembley, 25 Mei 2024. REUTERS/Hannah Mckay
Pemiliknya Sama, Manchester City dan Girona Boleh Berlaga di Liga Champions, Manchester United dan Nice di Liga Europa

UEFA nyatakan Manchester City dan Girona boleh berlaga di Liga Champions, serta Manchester United dan Nice dapat bermain di Liga Europa.


Toni Kroos Resmi Pensiun setelah Timnas Jerman Disingkirkan Spanyol di Perempat Final Euro 2024

1 hari lalu

Ekspresi pemain Jerman Toni Kroos dan Thomas Muller setelah dikalahkan Spanyol dalam pertandingan perempat final Euro 2024 di Stuttgart Arena, Stuttgart, 5 Juli 2024. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Toni Kroos Resmi Pensiun setelah Timnas Jerman Disingkirkan Spanyol di Perempat Final Euro 2024

Toni Kroos resmi gantung sepatu sebagai pemain profesional setelah Timnas Jerman tersingkir di perempat final Euro 2024.


Presiden LaLiga Javier Tebas Sebut Kehadiran Kylian Mbappe Tak Akan Jamin Gelar Real Madrid

2 hari lalu

Pemain Prancis Kylian Mbappe saat mengikuti latihan pasca cidera hidung di Paderborn Arena, Paderborn, 20 Juni 2024.  REUTERS/Kacper Pempel
Presiden LaLiga Javier Tebas Sebut Kehadiran Kylian Mbappe Tak Akan Jamin Gelar Real Madrid

Presiden LaLiga Javier Tebas mengungkapkan alasannya bahwa kehadiran Kylian Mbappe bukan jaminan Real Madrid bakal meraih gelar musim depan.


Bursa Transfer Real Madrid: Joselu Pindah ke Liga Qatar, Nacho ke Liga Arab Saudi

8 hari lalu

Pemain Real Madrid Joselu melakukan selebrasi. REUTERS/Juan Medina
Bursa Transfer Real Madrid: Joselu Pindah ke Liga Qatar, Nacho ke Liga Arab Saudi

Pemain Real Madrid Joselu pindah ke klub Liga Qatar, sedangkan Nacho bergabung dengan klub Liga Arab Saudi.


Joselu akan Hengkang dari Real Madrid, Simak Perjalanan Kariernya

9 hari lalu

Pemain Real Madrid Joselu melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Getafe dalam pertandingan Liga Spanyol di Coliseum Alfonso Perez, Getafe, 2 Februari 2024. Dua gol Joselu bawa Real Madrid kalahkan Getafe sekaligus kokohkan Los Blancos di puncak klasemen. REUTERS/Juan Medina
Joselu akan Hengkang dari Real Madrid, Simak Perjalanan Kariernya

Joselu akan pindah ke Qatar. Ia akan bergabung dengan klub Al Gharafa


Berita Bursa Transfer: Tinggalkan Real Madrid, Nacho Bergabung ke Al Qadsiah di Arab Saudi

9 hari lalu

Pemain Real Madrid Nacho mengangkat piala setelah memasangkan scarf di patung Fuente de las Cibeles saat perayaan usai meraih gelar Liga Champions di Cibeles Fountain, Madrid, 3 Juni 2024. Real Madrid berhasil meraih gelar Liga Champiosnnya ke-15 usai kalahkan Dortmund 2-0. REUTERS/Ana Beltran
Berita Bursa Transfer: Tinggalkan Real Madrid, Nacho Bergabung ke Al Qadsiah di Arab Saudi

Nacho telah resmi bergabung dengan klub Arab Saudi Al Qadsiah setelah meninggalkan Real Madrid akhir musim 2023/24.


Nacho Akhiri Kariernya di Real Madrid setelah 23 Tahun, Florentino Perez Ucapkan Perpisahan untuk Sang Kapten

12 hari lalu

Pemain Real Madrid Nacho mengangkat piala setelah memasangkan scarf di patung Fuente de las Cibeles saat perayaan usai meraih gelar Liga Champions di Cibeles Fountain, Madrid, 3 Juni 2024. Real Madrid berhasil meraih gelar Liga Champiosnnya ke-15 usai kalahkan Dortmund 2-0. REUTERS/Ana Beltran
Nacho Akhiri Kariernya di Real Madrid setelah 23 Tahun, Florentino Perez Ucapkan Perpisahan untuk Sang Kapten

Nacho dikabarkan bakal bergabung dengan klub Arab Saudi setelah mengakhiri kariernya bersama Real Madrid.


Perjalanan Karier Kiper Real Madrid Thibaut Courtois yang Tak Tampil di Euro 2024

16 hari lalu

Ekspresi kiper Real Madrid Thibaut Courtois saat gawangnya kebobolan saat melawan Manchester City. REUTERS/Molly Darlington
Perjalanan Karier Kiper Real Madrid Thibaut Courtois yang Tak Tampil di Euro 2024

Kiper Real Madrid Thibaut Courtois absen di Euro 2024


Jadwal Liga Spanyol Musim 2024/25 Diumumkan: Pekan Perdana Mulai 18 Agustus, El Clasico Pertama 27 Oktober

19 hari lalu

Logo La Liga Spanyol. (Reuters/Tempo)
Jadwal Liga Spanyol Musim 2024/25 Diumumkan: Pekan Perdana Mulai 18 Agustus, El Clasico Pertama 27 Oktober

Simak jadwal Liga Spanyol musim 2024/25 pekan perdana mulai 18 Agustus mendatang.


Lionel Messi Sebut Paling Sering Bertengkar dengan Sergio Ramos Ketika Keduanya Bermain di LaLiga

19 hari lalu

Sergio Ramos dan Lionel Messi saat keduanya masih bermain untuk Paris Saint-Germain (PSG). REUTERS/Eric Gaillard
Lionel Messi Sebut Paling Sering Bertengkar dengan Sergio Ramos Ketika Keduanya Bermain di LaLiga

Lionel Messi dan Sergio Ramos sering bertengkar saat masing-masing masih bermain untuk Barcelona dan Real Madrid.