Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Timnas Indonesia vs Filipina Selasa Malam Ini, Jokowi Yakin Skuad Garuda Menang dan Mau Nonton Langsung

image-gnews
Presiden Jokowi didampingi Ketum PSSI Erick Thohir (tengah) dan Menpora Dito Ariotedjo (kiri) menyaksikan pertandingan Indonesia vs Irak dalam laga lanjutan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Kamis, 6 Juni 2024. Timnas Indonesia kalah dengan skor 0-2. ANTARA/Dhemas Reviyanto
Presiden Jokowi didampingi Ketum PSSI Erick Thohir (tengah) dan Menpora Dito Ariotedjo (kiri) menyaksikan pertandingan Indonesia vs Irak dalam laga lanjutan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Kamis, 6 Juni 2024. Timnas Indonesia kalah dengan skor 0-2. ANTARA/Dhemas Reviyanto
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo meyakini Timnas Indonesia akan bisa mengalahkan Filipina pada pertandingan terakhir putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Laga ini akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa, 11 Juni 2024, mulai 19.30 WIB.

Di sela-sela kegiatannya di Jakarta, Presiden Jokowi ditanya mengenai laga Timnas Indonesia melawan Filipina. "Menang," ujarnya memberikan jawabnya singkat, seperti dikutip dari Antara, Selasa.

Saat wartawan menanyakan prediksi skor pertandingan nanti, Jokowi tak mau menjawab. Dia malah kembali menegaskan keyakinannya, "Menang."

Ia memastikan akan menonton langsung pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2026 itu. "Nonton. (Pasti) menang," ucapnya.

Timnas Indonesia membutuhkan kemenangan atas Filipina untuk memastikan lolos ke putaran ketiga. Saat ini, tim asuhan Shin Tae-yong berada di peringkat kedua klasemen Grup F dengan tujuh poin di belakang Irak yang sudah memastikan lolos ke fase berikutnya. Sedangkan Filipina, yang berada di posisi juru kunci sudah dipastikan tersingkir.

Vietnam yang berada di peringkat ketiga grup ini dengan enam poin, masih berpeluang lolos. Mereka akan bermain di markas Irak di laga terakhir putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 ini pada Rabu besok.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menjelang pertemuan antara dua negara asal Asia Tenggara ini, Indonesia diunggulkan karena memiliki catatan dominan ketika menghadapi The Azkals. Tercatat dari 25 pertandingan di berbagai ajang, Skuad Garuda mencatat 20 kemenangan, empat kali imbang, dan hanya sekali kalah. 

Sementara itu, pada 10 pertemuan terakhir kedua negara, Indonesia tetap lebih baik dengan catatan lima kemenangan, empat laga berakhir imbang dan sekali kalah. Satu-satunya kemenangan Filipina terjadi pada Piala AFF 2014 silam, Kurnia Meiga dan kolega ketika itu takluk dengan skor telak 0-4.

Meskipun begitu, Indonesia tetap harus mewaspadai Filipina karena pada pertemuan terakhir kedua negara di Manila, November tahun lalu, laga berakhir dengan skor imbang 1-1. Rizky Ridho dan rekan-rekannya harus bekerja keras untuk bisa mengamankan kemenangan demi lolos ke putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Pilihan Editor: Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Filipina: Calvin Verdonk dan Jay Idzes Starter?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Maarten Paes Kecewa dengan Kepemimpinan Wasit saat Timnas Indonesia Ditahan Bahrian 2-2 di Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026

3 menit lalu

Kiper timnas Indonesia Maarten Paes. Foto : Kita garuda
Maarten Paes Kecewa dengan Kepemimpinan Wasit saat Timnas Indonesia Ditahan Bahrian 2-2 di Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Penjaga gawang Timnas Indonesia, Maarten Paes, mengeluhkan kepemimpinan wasit Ahmed Al Kaf pada laga putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.


Jokowi Tetapkan BSD sebagai Kawasan Ekonomi Khusus Sebelum Pensiun, Apa pertimbangannya?

36 menit lalu

Pengendara melintas di depan landmark BSD CITY Jalan Raya Serpong, Serpong, Tangerang Selatan, Banten, Senin, 25 Maret 2024. Kawasan Terpadu Bumi Serpong Damai (BSD) menjadi salah satu Proyek Strategis Nasional (PSN)  yang ditetapkan pemerintah dan akan dikembangkan menjadi Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) yang mengembangkan pendidikan, riset kesehatan, ekonomi digital, pengembangan teknologi, layanan kesehatan dan biomedical. ANTARA/Muhammad Iqbal
Jokowi Tetapkan BSD sebagai Kawasan Ekonomi Khusus Sebelum Pensiun, Apa pertimbangannya?

Pada ujung masa jabatannya, Jokowi teken keputusan BSD milik Grup Sinar Mas menjadi Kawasan Ekonomi Khusus. Ada hubungannya dengan investasi di IKN?


Cinta Timnas Indonesia, Tantri KOTAK Siap Bernyanyi di GBK Tanpa Bayaran

41 menit lalu

Tantri Kotak/Foto: Instagram/Tantri Syalindri
Cinta Timnas Indonesia, Tantri KOTAK Siap Bernyanyi di GBK Tanpa Bayaran

Tantri KOTAK menawarkan diri bernyanyi Tanah Air di Stadion GBK sebagai bentuk dukungan kepada Timnas Indonesia secara gratis.


Daftar Menteri Jokowi yang Dikabarkan Lanjut di Kabinet Prabowo, Ada Bahlil hingga Pratikno

1 jam lalu

Presiden Jokowi dan Presiden terpilih Prabowo tampak berbincang di depan Istana Negara, Ibu Kota Nusantara, Kalimantan Timur, pada Kamis, 12 September 2024. Foto Tim Media Prabowo
Daftar Menteri Jokowi yang Dikabarkan Lanjut di Kabinet Prabowo, Ada Bahlil hingga Pratikno

Sejumlah menteri Jokowi dikabarkan akan masuk kabinet Prabowo. Beberapa di antaranya adalah nama-nama yang diusulkan kepada Prabowo.


Jokowi Instruksikan Bahlil untuk Sederhanakan Perizinan di ESDM: Negara Cepat Akan Kalahkan yang Lambat

1 jam lalu

Presiden Joko Widodo bersama Mentri ESDM Bahlil Lahadalia saat menghadiri Malam Penganugerahan Penghargaan Subroto Peringatan Hari Jadi Pertambangan dan Energi di Hotel Kempinski, Jakarta, Kamis, 8 Oktober 2024. TEMPO/Muhammad Rizki Yusrial
Jokowi Instruksikan Bahlil untuk Sederhanakan Perizinan di ESDM: Negara Cepat Akan Kalahkan yang Lambat

Jokowi menyatakan, untuk menarik investasi khususnya di sektor ESDM, pemerintah perlu membuat regulasi yang sederhana.


Pemain Timnas Indonesia Sangat Marah terhadap Keputusan-keputusan Wasit Ahmed Al Kaf, Shayne Pattynama Sampai Harus Ditenangkan

1 jam lalu

Pemain timnas Indonesia dan Bahrain terlibat perselisihan seusai pertandingan putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia melawan Bahrain, di Stadion Nasional Bahrain, Riffa, Bahrain, 10 Oktober 2024. REUTERS/Hamad I Mohammed
Pemain Timnas Indonesia Sangat Marah terhadap Keputusan-keputusan Wasit Ahmed Al Kaf, Shayne Pattynama Sampai Harus Ditenangkan

Manajer Timnas Indonesia Sumardji diganjar kartu merah oleh wasit Ahmed Al Kaf karena meluapkan kemarahannya usai laga melawan Bahrain.


Jokowi Akan Resmikan Istana Negara IKN Hari ini

2 jam lalu

Prajurit TNI AD mengendarai mobil taktis Maung yang membawa duplikat bendera Pusaka Merah Putih dan salinan naskah teks proklamasi saat meninggalkan Istana Negara Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Sabtu 31 Agustus 2024. Duplikat bendera pusaka dan naskah teks proklamasi tersebut kembali ke Monumen Nasional (Monas) Jakarta seusai digunakan pada upacara kenegaraan peringatan detik- detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia di IKN pada 17 Agustus 2024 lalu. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Jokowi Akan Resmikan Istana Negara IKN Hari ini

Presiden Jokowi akan meresmikan sejumlah infrastruktur, termasuk Istana Negara, di IKN hari ini.


Amanah IKN Pindah ke Pemerintahan Prabowo, Jokowi Sudah Lepas Tangan?

2 jam lalu

Presiden Joko Widodo (kanan) berbincang dengan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono (kiri) saat mencanangkan hutan pendidikan Wanagama Nusantara di Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Jumat 13 September 2024. Wanagama Nusantara memiliki luas 621 hektare dengan pengembangan tahap awal seluas 28 hektare itu nantinya akan digunakan sebagai hutan pendidikan atau destinasi wisata dengan tanaman endemik Kalimantan. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Amanah IKN Pindah ke Pemerintahan Prabowo, Jokowi Sudah Lepas Tangan?

Keppres pemindahan ibu kota IKN diserahkan ke Prabowo, kelanjutan pembangunannya masih belum jelas.


Baliho Jokowi Viral Selain yang Dipasang Alap-Alap Jokowi Sebut Jokowi Guru Bangsa

2 jam lalu

Baliho besar bergambar Presiden Joko Widodo atau Jokowi dengan dua sisi wajah terpampang mencolok di area bundaran kampus Universitas Gadjah Mada (UGM) Jumat 8 Desember 2023. Tempo/Pribadi Wicaksono
Baliho Jokowi Viral Selain yang Dipasang Alap-Alap Jokowi Sebut Jokowi Guru Bangsa

Alap-Alap Jokowi pasang baliho Jokowi Guru Bangsa. Masih ingat baliho Jokowi Alumnus UGM Paling Memalukan di area bundaran UGM setahun lalu?


Jokowi Bertolak ke IKN Hari Ini untuk Lakukan Grondbreaking, Apa Saja yang Akan Diresmikan?

3 jam lalu

Presiden Jokowi melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking pembangunan Gedung Kantor PT Bank Mandiri (Persero) di kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, hari ini, Kamis, 29 Februari 2024. Foto: dokumentasi Biro Pers Sekretariat Presiden.
Jokowi Bertolak ke IKN Hari Ini untuk Lakukan Grondbreaking, Apa Saja yang Akan Diresmikan?

Presiden Jokowi dijadwalkan berangkat ke Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, pada hari ini, Jumat, 11 Oktober 2024.