Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Klub Liga Italia Juventus Resmi Umumkan Thiago Motta sebagai Pelatih Baru

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Thiago Motta. (Antara/AFP)
Thiago Motta. (Antara/AFP)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Klub raksasa Italia Juventus pada Rabu, 12 Juni 2024, secara resmi mengumumkan Thiago Motta sebagai pelatih baru, menggantikan Massimiliano Allegri yang dipecat pada bulan lalu.

“Sudah resmi, pelatih Juventus selanjutnya akan dijabat oleh Thiago Motta. Pria Italia-Brasil itu dikontrak Juventus sampai 30 Juni 2027,” demikian pernyataan Juventus seperti dikutip dari laman resmi klub.

Motta sebelumnya melatih tim Liga Italia lainnya, Bologna. Ia sukses membawa klub itu lolos ke Liga Champions untuk pertama kalinya sepanjang sejarah mereka, dengan menduduki posisi kelima di klasemen akhir musim 2023/2024.

“Saya benar-benar gembira untuk memulai babak baru sebagai pemimpin klub besar seperti Juventus. Saya berterima kasih kepada para pemilik dan manajemen, yang dapat memastikan ambisi saya untuk tetap mengibarkan bendera Juventus setinggi-tingginya dan menyenangkan para penggemar,” kata Motta.

Kontrak Motta di Bologna memang telah habis pada akhir musim lalu, dan ia memilih untuk hengkang dari klub itu dan memulai petualangan baru di Turin.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Motta saat ini berusia 41 tahun dan menghabiskan seluruh karier kepelatihannya di Italia. Ia pertama kali melatih Genoa pada Oktober 2019 dan hanya bertahan di sana selama sepuluh pertandingan, untuk kemudian menjadi pelatih Spezia dan Bologna.

Ia lahir di Brasil, tetapi memiliki kewarganegaraan Italia dan telah tampil 30 kali untuk timnas Italia, dengan koleksi satu gol.

Karier bermainnya mulai menarik perhatian publik saat memperkuat Genoa pada 2008, kemudian saat ia berseragam Inter Milan sampai Januari 2012. Motta mengakhiri karier bermainnya di raksasa Prancis, PSG, yang dibelanya dari 2012 sampai 2018.

Pilihan Editor: Timnas Indonesia Lolos, Kapan Drawing dan Jadwal Pertandingan Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Liverpool Berminat dengan Kenan Yildiz, Mengenal Pesepak Bola Asal Turki Ini

4 hari lalu

Aksi pemain Juventus, Kenan Yildiz menjebol gawang Frosinone dalam laga perempat final Coppa Italia di Allianz Stadium, Turin, Italia, 11 Januari 2024. Hasil ini mengantarkan Juventus ke semifnal Coppa Italia dan akan menghadapi Lazio yang lebih dulu lolos dengan menyingkirkan AS Roma 1-0.  REUTERS/Massimo Pinca
Liverpool Berminat dengan Kenan Yildiz, Mengenal Pesepak Bola Asal Turki Ini

Liverpool mengincar pemain muda Juventus Kenan Yildiz


Mengenal Sosok Paulo Fonseca, Pelatih Baru AC Milan Pengganti Pioli

10 hari lalu

Paulo Fonseca. REUTERS/Alberto Lingria
Mengenal Sosok Paulo Fonseca, Pelatih Baru AC Milan Pengganti Pioli

Mantan pelatih AS Roma Paulo Fonseca ditunjuk untuk menjadi pelatih baru AC Milan.


Paulo Fonseca Jadi Pelatih Baru AC Milan, Gantikan Stefano Pioli

10 hari lalu

Pelatih Paulo Fonseca. (twitter/@asroma)
Paulo Fonseca Jadi Pelatih Baru AC Milan, Gantikan Stefano Pioli

Paulo Fonseca menangani LOSC Lille dalam dua tahun terakhir sebelum akhirnya menerima pinangan AC Milan.


Profil Thiago Motta, Pelatih Anyar Juventus yang Punya Gaya Main Menyerang

11 hari lalu

Thiago Motta. REUTERS
Profil Thiago Motta, Pelatih Anyar Juventus yang Punya Gaya Main Menyerang

Thiago Motta bertekad membawa Juventus kembali berjaya di Italia dan Eropa.


Resmi Jadi Pelatih Baru Juventus, 5 Hal Ini Jadi Prioritas Utama Thiago Motta

11 hari lalu

Thiago Motta. REUTERS
Resmi Jadi Pelatih Baru Juventus, 5 Hal Ini Jadi Prioritas Utama Thiago Motta

Thiago Motta dikontrak sebagai pelatih Juventus hingga Juni 2027, menggantikan Massimiliano Allegri yang dipecat bulan lalu.


Berita Liga Italia: Antonio Conte Ditunjuk Jadi Pelatih Baru Napoli, Dikontrak 3 Tahun

18 hari lalu

Antonio Conte. REUTERS/Hannah McKay
Berita Liga Italia: Antonio Conte Ditunjuk Jadi Pelatih Baru Napoli, Dikontrak 3 Tahun

Antonio Conte ditunjuk sebagai pelatih baru Napoli. Ia dituntut membangkitkan klub itu setelah gagal mempertahankan gelar juara Liga Italia.


Venezia, yang Diperkuat Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes, Promosi ke Serie A Liga Italia

21 hari lalu

Jay Idzes. (Instagram/@jayidzes)
Venezia, yang Diperkuat Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes, Promosi ke Serie A Liga Italia

Venezia, yang diperkuat oleh pemain timnas Indonesia Jay Idzes, menjadi tim ketiga yang berhasil promosi ke strata tertinggi Liga Italia (Serie A).


Berita Liga Italia: Pemilik Baru Inter Milan Jamin Stabilitas Keuangan Klub

27 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Alessandro Garofalo
Berita Liga Italia: Pemilik Baru Inter Milan Jamin Stabilitas Keuangan Klub

Pemilik baru Inter Milan perusahaan asal Amerika, Oaktree, berjanji untuk menjamin stabilitas keuangan klub.


AC Milan vs Salernitana 3-3, Stefano Pioli dan Olivier Giroud Ucapkan Salam Perpisahan

29 hari lalu

Stefano Pioli. REUTERS
AC Milan vs Salernitana 3-3, Stefano Pioli dan Olivier Giroud Ucapkan Salam Perpisahan

AC Milan mengakhiri kiprahnya di Liga Italia musim ini dengan hasil imbang 3-3 atas Salernitana. Laga perpisahan Stefano Pioli dan Olivier Giroud.


Juventus Segera Umumkan Thiago Motta sebagai Pelatih Baru untuk Gantikan Allegri

30 hari lalu

Thiago Motta. (Antara/AFP)
Juventus Segera Umumkan Thiago Motta sebagai Pelatih Baru untuk Gantikan Allegri

Klub Liga Italia Juventus dikabarkan siap mengumumkan Thiago Motta sebagai pelatih anyar mereka.