Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Arteta Perkuat Arsenal, Napoli Tanpa Higuain

image-gnews
Mikel Arteta. REUTERS/Philip Brown
Mikel Arteta. REUTERS/Philip Brown
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Arsenal menurunkan para pemain terbaik mereka ketika menghadapi Napoli, dalam pertandingan babak penyisihan Grup F di Stadion Emirates, Rabu, 2 Oktober 2013, dinihari. Sedangkan Napoli tak bisa diperkuat penyerang yang diincar Arsenal pada bursa transfer musim panas lalu, Gonzalo Higuain.

Meski Thomas Vermaelen sudah pulih dari cedera, manajer Arsenal Arsene Wenger tetap mengandalkan Per Mertesacker dan Laurent Koscielny di jantung pertahanan. bacary Sagna dan Kieran Gibbs berada di posisi bek sayap.

Absennya Theo Walcott membuat peran Aaron Ramsey dan Mesut Ozil akan semakin vital. Kembalinya Mikel Arteta memaksa Jack Wilshere duduk di bangku cadangan. Wenger juga memilih Tomas Rosicky untuk mengisi starting line-up.

Sementara itu, pelatih Napoli Rafael Benitez mengandalkan Goran Pandev di lini depan, untuk menggantikan Higuain. Giandomenico Mesto mengisi tempat Christian Maggio yang masih cedera. Jose Callejon, Marek Hamsik, serta Lorenzo Insigne jadi andalan di lini tengah.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Susunan pemain:
Arsenal:
Szczesny, Sagna, Mertesacker, Koscielny, Gibbs, Flamini, Arteta, Ramsey, Rosicky, Ozil, Giroud.

Napoli:
Reina, Mesto, Albiol, Britos, Zuniga, Inler, Behrami, Callejon, Hamsik, Insigne, Pandev.

UEFA | ANTONIUS WISHNU

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Toni Kroos Bela Real Madrid Terakhir Kali di Final Liga Champions, Pensiun Usai Tampil di Euro 2024

2 jam lalu

Pemain Real Madrid, Toni Kroos. REUTERS/Isabel Infantes
Toni Kroos Bela Real Madrid Terakhir Kali di Final Liga Champions, Pensiun Usai Tampil di Euro 2024

Toni Kroos akan tampil terakhir kalinya untuk Real Madrid di final Liga Chmpions. Setelah memperkuat Timnas Jerman di Euro 2024 ia akan pensiun.


Jadwal Bola: 6 Final Seru Menanti, Termasuk Liga Champions, Liga Europa, Piala FA, dan Liga 1

5 jam lalu

Ilustrasi sepak bola. REUTERS/Yves Herman
Jadwal Bola: 6 Final Seru Menanti, Termasuk Liga Champions, Liga Europa, Piala FA, dan Liga 1

Jadwal bola bulan Mei ini hingga awal bulan depan akan menampilkan sejumlah partai final dari kompetisi di Eropa dan dari dalam negeri.


4 Pemain Kunci Borussia Dortmund untuk Jungkalkan Real Madrid di Final Liga Champions

1 hari lalu

Para pemain Borussia Dortmund berselebrasi setelah lolos ke final Liga Champions, Rabu dinihari WIB, 7 Mei 2024. REUTERS/Sarah Meyssonnier
4 Pemain Kunci Borussia Dortmund untuk Jungkalkan Real Madrid di Final Liga Champions

Keempat pemain kunci Borussia Dortmund memiliki peran penting untuk menghadapi Real Madrid di final Liga Champions.


Liga Champions: Jejak Borussia Dortmund dan Real Madrid di 19 Final Sebelumnya

1 hari lalu

Trofi dan Logo Liga Champions. (uefa)
Liga Champions: Jejak Borussia Dortmund dan Real Madrid di 19 Final Sebelumnya

Final Liga Champions akan berlangsung di Wembley, Minggu dinihari WIB, 2 Juni 2024. Borussia Dortmund dan Real Madrid akan berebut gelar juara.


Arsenal Kembali Gagal Juara Liga Inggris, Apa Kata Mikel Arteta?

1 hari lalu

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta. Doc. Reuters/Phil Noble.
Arsenal Kembali Gagal Juara Liga Inggris, Apa Kata Mikel Arteta?

Arsenal finis di posisi kedua Liga Inggris dua kali beruntun, kalah dari Manchester City.


Arsenal Jadi Runner-up Liga Inggris 2023-2024, Mikel Arteta Tak Puas dan Bersumpah untuk Terus Mencoba

1 hari lalu

Maneger Arsenal Mikel Arteta. REUTERS/David Klein
Arsenal Jadi Runner-up Liga Inggris 2023-2024, Mikel Arteta Tak Puas dan Bersumpah untuk Terus Mencoba

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta, mengatakan bahwa timnya tidak boleh puas dengan posisi kedua di Liga Inggris.


Daftar Juara Liga Inggris setelah Manchester City Menjadi Kampiun Musim 2023-2024

1 hari lalu

Para pemain Manchester City berselebrasi. Action Images via Reuters/Paul Childs
Daftar Juara Liga Inggris setelah Manchester City Menjadi Kampiun Musim 2023-2024

Manchester City berhasil menjuarai Liga Inggris 2023-2024 setelah mengalahkan West Ham United dengan skor 3-1 pada pekan terakhir.


Hasil Liga Inggris Pekan Terakhir: Manchester City Menjadi Juara setelah Kalahkan West Ham

1 hari lalu

Para pemain Manchester City berselebrasi. Action Images via Reuters/Paul Childs
Hasil Liga Inggris Pekan Terakhir: Manchester City Menjadi Juara setelah Kalahkan West Ham

Manchester City berhasil menjuarai Liga Inggris 2023-2024 setelah mengalahkan West Ham United dalam laga terakhirnya.


Hasil Babak Pertama Liga Inggris Pekan Terakhir: Manchester City Ungguli West Ham 2-1, Arsenal Ditahan Everton 1-1

2 hari lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Hasil Babak Pertama Liga Inggris Pekan Terakhir: Manchester City Ungguli West Ham 2-1, Arsenal Ditahan Everton 1-1

Perebutan gelar Liga Inggris 2023-2024 tengah berlangsung pada pertandingan pekan terakhir, Minggu, 19 Mei 2024. Simak hasil babak pertama.


Shin Tae-yong Berikan Prediksi Juara Liga Inggris Musim Ini, Manchester City atau Arsenal?

2 hari lalu

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong dalam acara meet and greet di Mall Senayan Park, Jakarta Pusat, Minggu, 19 Mei 2024. TEMPO/Randy
Shin Tae-yong Berikan Prediksi Juara Liga Inggris Musim Ini, Manchester City atau Arsenal?

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menyampaikan prediksinya soal juara Liga Inggris 2023-2024 saat ditemui wartawan pada Minggu, 19 Mei 2024.