Tendang Pemain Cordoba, Ronaldo Minta Maaf  

Reporter

Minggu, 25 Januari 2015 05:51 WIB

AP Photo

TEMPO.CO, Jakarta - Ronaldo mendapatkan kartu merah saat Real Madrid mengalahkan Cordoba 2-1 dalam pertandingan lanjutan La Liga Spanyol, Sabtu malam, 24 Januari 2015.(Baca: Ronaldo Dapat Kartu Merah, Madrid Tetap Menang)

Pemain terbaik dunia itu diusir wasit pada menit ke-82, saat kedudukan imbang 1-1. Ia mendapat kartu merah langsung karena menendang kaki Edimar, yang tak lagi menguasai bola. Ronaldo juga sempat meraih dagu Jose Angel Crespo, yang memprotes tindakan kasarnya itu.

Setelah diusir wasit, pemain asal Portugal itu masih berulah. Ketika meninggalkan lapangan, ia menepuk-nepuk lambang Piala Dunia Antarklub (yang baru dimenangi Madrid) seperti memanas-manasi suporter Cordoba.

Ronaldo sadar bahwa tindakannya itu salah. Seusai pertandingan itu, ia langsung meminta maaf. "Saya minta maaf kepada semuanya, khususnya kepada Edimar, atas tindakan saya yang tak dipikirkan dulu," kicau Ronaldo dalam akun Twitter-nya.

Karena tindakannya itu, Ronaldo ada kemungkinan mendapat sanksi cukup berat. Kartu merah itu merupakan yang keempat yang diraih Ronaldo di La Liga.

FOOTBALL ESPANA | YAHOO | NS

Berita Lain
Kejutan Piala FA: City Disingkirkan Middlesbrough
Chelsea Disingkirkan Bradford, Aib Mourinho
Bermain 9 Orang, Swansea Disingkirkan Blackburn
Suarez Ulang Tahun, Dicadangkan Barca Lawan Elche

Berita terkait

Cristiano Ronaldo Masuk Skuad Timnas Portugal untuk Euro 2024, Pepe Juga Disertakan

8 jam lalu

Cristiano Ronaldo Masuk Skuad Timnas Portugal untuk Euro 2024, Pepe Juga Disertakan

Cristiano Ronaldo, yang kini berusia 39 tahun, kembali dipanggil Timnas Portugal untuk Euro 2024.

Baca Selengkapnya

Toni Kroos Bela Real Madrid Terakhir Kali di Final Liga Champions, Pensiun Usai Tampil di Euro 2024

8 jam lalu

Toni Kroos Bela Real Madrid Terakhir Kali di Final Liga Champions, Pensiun Usai Tampil di Euro 2024

Toni Kroos akan tampil terakhir kalinya untuk Real Madrid di final Liga Chmpions. Setelah memperkuat Timnas Jerman di Euro 2024 ia akan pensiun.

Baca Selengkapnya

4 Pemain Kunci Borussia Dortmund untuk Jungkalkan Real Madrid di Final Liga Champions

1 hari lalu

4 Pemain Kunci Borussia Dortmund untuk Jungkalkan Real Madrid di Final Liga Champions

Keempat pemain kunci Borussia Dortmund memiliki peran penting untuk menghadapi Real Madrid di final Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Liga Champions: Jejak Borussia Dortmund dan Real Madrid di 19 Final Sebelumnya

1 hari lalu

Liga Champions: Jejak Borussia Dortmund dan Real Madrid di 19 Final Sebelumnya

Final Liga Champions akan berlangsung di Wembley, Minggu dinihari WIB, 2 Juni 2024. Borussia Dortmund dan Real Madrid akan berebut gelar juara.

Baca Selengkapnya

Lenny Kravitz Akan Meriahkan Final Liga Champions 2023-2024 yang Pertemukan Dortmund dan Real Madrid

3 hari lalu

Lenny Kravitz Akan Meriahkan Final Liga Champions 2023-2024 yang Pertemukan Dortmund dan Real Madrid

Final Liga Champions, yang mempertemukan Borussia Dortmund dan Real Madrid, akan dimeriahkan penampilan bintang rock legendaris Lenny Kravitz.

Baca Selengkapnya

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

3 hari lalu

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

Borussia Dortmund dan Real Madrid akan berhadapan di final Liga Champions 2023-2024. Ini 3 pemain bintang yang pernah berperan besar di kedua klub.

Baca Selengkapnya

Cristiano Ronaldo Jadi Atlet dengan Bayaran Tertinggi Versi Forbes, Lionel Messi Urutan Ketiga

3 hari lalu

Cristiano Ronaldo Jadi Atlet dengan Bayaran Tertinggi Versi Forbes, Lionel Messi Urutan Ketiga

Cristiano Ronaldo menduduki puncak daftar atlet dengan bayaran tertinggi versi Forbes untuk keempat kali sepanjang kariernya.

Baca Selengkapnya

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

4 hari lalu

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

Carlo Ancelotti menjadi satu-satunya pelatih yang memenangkan Liga Champions sebanyak empat kali. Simak capaian selengkapnya.

Baca Selengkapnya

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

4 hari lalu

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

Siapa saja daftar klub paling banyak gelar Liga Champions sepanjang sejarah?

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

5 hari lalu

Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

Atletico Madrid berhasil merebut tiket Liga Champions terakhir dari Liga Spanyol. Mereka lolos untuk menyusul Real Madrid, Barcelona, dan Girona.

Baca Selengkapnya