Komdis PSSI Jatuhkan 9 Hukuman, Elisa Basna dan Sandi Sute Kena

Reporter

Tempo.co

Editor

Nurdin Saleh

Minggu, 16 Juni 2019 05:27 WIB

Logo PSSI. (pssi.org)

TEMPO.CO, Jakarta - Komisi Disiplin PSSI atau Komdis PSSI melakukan sidang di Jakarta pada Jumat, 14 Juni 2019. Sebanyak sembilan poin hukuman dijatuhkan pada klub dan pemain.

Ada dua pemain yang terkena hukuman, yakni Sandi Sute (Persija Jakarta) dan Elisa Yahya Basna (Persebaya Surabaya).

Sandi Sute dihukum dengan larangan bermain sebanyak dua pertandingan dan denda Rp 10 juta karena menginjak pemain lawan Barito Putera pada 10 Mei. Hukuman serupa diberikan pada Elisa Basna karena menginjak pemain lawan saaat melawan PSIS Semarang 30 Mei lalu.

Klub-klub yang mendapat hukuman adalah PSIS Semarang, Persija Jakarta, Arema FC, Perseru Badak Lampung, dan Semen Padang. PSIS bahkan mendapat dua hukuman untuk dua kesalahan terpisah.

Inilah daftar putusan hasil sidang Komite Disiplin atau Komdis PSSI, Jumat, 14 Juni 2019:

Advertising
Advertising

1. Pemain Persija Jakarta, Sandi Sute
- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019
- Pertandingan: Barito Putera vs Persija Jakarta
- Tanggal kejadian: 20 Mei 2019
- Jenis pelanggaran: Menginjak pemain lawan
- Hukuman: Larangan bermain sebanyak 2 (dua) pertandingan dan denda Rp. 10.000.000

2. PSIS Semarang
- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019
- Pertandingan: PSIS Semarang vs Persija Jakarta
- Tanggal kejadian: 26 Mei 2019
- Jenis pelanggaran: Saling lempar botol dengan suporter lawan serta menyalakan petasan
- Hukuman: Denda : Rp.100.000.000

3. Persija Jakarta
- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019
- Pertandingan: PSIS Semarang vs Persija Jakarta
- Tanggal kejadian: 26 Mei 2019
- Jenis pelanggaran: Saling lempar botol dengan suporter lawan
- Hukuman: Denda : Rp.50.000.000

4. Arema FC
- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019
- Pertandingan: Arema FC vs Persela Lamongan
- Tanggal kejadian: 27 Mei 2019
- Jenis pelanggaran: Menyalakan flare serta petasan
- Hukuman: Denda : Rp.50.000.000

5. Perseru Badak Lampung FC
- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019
- Pertandingan: Kalteng Putra vs Badak Lampung FC
- Tanggal kejadian: 28 Mei 2019
- Jenis pelanggaran: Mendapatkan 6 Kartu Kuning dalam 1 pertandingan
- Hukuman: Denda : Rp.50.000.000

6. Semen Padang FC
- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019
- Pertandingan: Semen Padang FC vs Persib Bandung
- Tanggal kejadian: Shopee 29 Mei 2019
- Jenis pelanggaran: Menyalakan flare di dalam stadion lebih dari 5 kali
- Hukuman: Denda : Rp. 100.000.000

7. PSIS Semarang
- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019
- Pertandingan: Persebaya Surabaya vs PSIS Semarang
- Tanggal kejadian: 30 Mei 2019
- Jenis pelanggaran: Melempar botol ke dalam lapangan
- Hukuman: Denda : Rp.75.000.000

8. Persebaya Surabaya
- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019
- Pertandingan: Persebaya Surabaya vs PSIS Semarang
- Tanggal kejadian: 30 Mei 2019
- Jenis pelanggaran: Menyalakan flare serta smoke bomb
- Hukuman: Denda : Rp.150.000.000

9. Pemain Persebaya Surabaya, Elisa Yahya Basna
- Nama kompetisi: Shopee Liga 1 2019
- Pertandingan: Persebaya Surabaya vs PSIS Semarang
- Tanggal kejadian: 30 Mei 2019
- Jenis pelanggaran: Menginjak pemain lawan
- Hukuman: Larangan bermain sebanyak 2 (dua) pertandingan dan denda Rp. 10.000.000.

PSSI

Berita terkait

Komdis PSSI Jatuhkan Hukuman buat 5 Klub dan 2 Pemain, Semen Padang FC Mendapat Sanksi Terberat

35 hari lalu

Komdis PSSI Jatuhkan Hukuman buat 5 Klub dan 2 Pemain, Semen Padang FC Mendapat Sanksi Terberat

Komdis PSSI menjatuhkan hukuman kepada sejumlah klub dan pemain, Semen Padang FC mendapat hukuman terberat.

Baca Selengkapnya

Final Liga 2 Semen Padang vs PSBS Biak Berakhir Ricuh, PT LIB Bicara Soal Potensi Sanksi

49 hari lalu

Final Liga 2 Semen Padang vs PSBS Biak Berakhir Ricuh, PT LIB Bicara Soal Potensi Sanksi

Berdasarkan Kode Disiplin PSSI 2023, ada beberapa sanksi yang berpotensi didapat Semen Padang atas kericuhan di laga kontra PSBS Biak di final Liga 2.

Baca Selengkapnya

Berita Liga 1: Banding Diterima, PSIS Semarang Bisa Gelar Laga Kandang dengan Penonton

14 Desember 2023

Berita Liga 1: Banding Diterima, PSIS Semarang Bisa Gelar Laga Kandang dengan Penonton

PSIS Semarang hanya dijatuhi hukuman penutupan sebagian area stadion hingga Liga 1 musim 2023-2024 berakhir.

Baca Selengkapnya

Berita Liga 1: Tak Terima dengan Hukuman dari Komdis PSSI, PSIS Semarang Ajukan Banding

12 Desember 2023

Berita Liga 1: Tak Terima dengan Hukuman dari Komdis PSSI, PSIS Semarang Ajukan Banding

PSIS Semarang dihukum larangan gelar pertandingan kandang Liga 1 dengan penonton hingga akhir musim buntut ricuh antarpenonton pada 3 Desember 2023.

Baca Selengkapnya

3 Bobotoh Dilarang ke Stadion 5 Tahun Imbas Kerusuhan Persib Bandung vs Dewa United

11 Desember 2023

3 Bobotoh Dilarang ke Stadion 5 Tahun Imbas Kerusuhan Persib Bandung vs Dewa United

Komite Disiplin PSSI menjatuhkan sanksi larangan datang ke stadion seluruh Indonesia selama lima tahun kepada tiga suporter Persib Bandung.

Baca Selengkapnya

PSIS Semarang Dikenai Sanksi Pertandingan Tanpa Penonton, Apa Sebab Hukuman Itu Dijatuhkan?

8 Desember 2023

PSIS Semarang Dikenai Sanksi Pertandingan Tanpa Penonton, Apa Sebab Hukuman Itu Dijatuhkan?

Komite Disiplin PSSI menjatuhkan sanksi kepada PSIS Semarang berupa "pertandingan tanpa penonton saat menjadi tuan rumah" di Liga 1 Indonesia 2023/2024 sampai akhir musim. Pelanggaran apakah yang bisa dijatuhi sanksi ini?

Baca Selengkapnya

PSSI Jatuhkan Hukuman Denda buat Persiraja Banda Aceh karena Pengibaran Bendera Palestina oleh Suporter

4 November 2023

PSSI Jatuhkan Hukuman Denda buat Persiraja Banda Aceh karena Pengibaran Bendera Palestina oleh Suporter

Persiraja Banda Aceh mendapatkan sanksi berupa denda Rp 10 juta karena adanya pengibaran bendera Palestina ke lapangan oleh penonton usai laga Liga 2.

Baca Selengkapnya

Persija Jakarta Didenda Rp 40 Juta dan Sanksi Pembatasan Penonton Imbas Kericuhan Melawan Persib Bandung di Liga 1

14 September 2023

Persija Jakarta Didenda Rp 40 Juta dan Sanksi Pembatasan Penonton Imbas Kericuhan Melawan Persib Bandung di Liga 1

Hanif Sjahbandi dari Persija Jakarta dan Beckham Putra dari Persib Bandung juga mendapat hukuman dari Komdis PSSI.

Baca Selengkapnya

Persija Jakarta Hadapi Madura United Tanpa Andritany Ardhiyasa, Thomas Doll: Kami Punya Cahya Supriadi

13 Agustus 2023

Persija Jakarta Hadapi Madura United Tanpa Andritany Ardhiyasa, Thomas Doll: Kami Punya Cahya Supriadi

Kiper Persija Jakarta, Andritany Ardhiyasa, menjalani sanksi larangan sekali bermain karena dijatuhi sanksi oleh Komdis PSSI.

Baca Selengkapnya

Bonek Masuk Stadion di Pertandingan Liga 1, Komdis PSSI Denda Persija Jakarta dan Persebaya Surabaya Rp 25 Juta

3 Agustus 2023

Bonek Masuk Stadion di Pertandingan Liga 1, Komdis PSSI Denda Persija Jakarta dan Persebaya Surabaya Rp 25 Juta

Ini merupakan denda kedua yang diterima Persebaya Surabaya imbas kehadiran Bonek datang ke stadion tim lawan saat pertandingan Liga 1.

Baca Selengkapnya