Klasemen Liga 2: Pembagian Grup 8 Besar dan Fakta Penting Lain

Reporter

TEMPO

Editor

Nurdin Saleh

Selasa, 22 Oktober 2019 11:13 WIB

Logo Liga 2.

TEMPO.CO, Jakarta - Kompetisi Liga 2 sudah melewati babak pertama atau atau babak penyisihan wilayah. Ada delapan tim yang sudah lolos ke babak berikutnya dan lima tim yang terdegradasi.

Simak klasemen selengkapnya:

Klasemen akhir Liga 2 Wilayah Barat

NoTimMainGolPoin
1Persiraja (lolos)22+1342
2Persita (lolos)22+1942
3Sriwijaya (lolos)22+940
4PSMS (lolos)22+437
5PSCS22+1036
6Perserang21+133
7Cilegon United22−131
8BaBel United22−430
9PSPS Riau22−826
10Persibat (degradasi)22−1325
11PSGC (degradasi)21−1419
12Persib B (degradasi)22−1612

Klasemen akhir Liga 2 Wilayah Timur

NoTimMainGolPoin
1Persik (lolos)20+1133
2Persewar (lolos)20+431
3Martapura (lolos)20031
4Mitra Kukar (lolos)20030
5Persis 20+230
6Sulut United20+529
7Persiba20-227
8PSIM20+327
9PSBS20−724
10Madura (degradasi)20−423
11Persatu (degradasi)20−1220


Berikut data dan fakta yang muncul dari babak penyisihan Wilayah Liga 2:

• Juara juara wilayah
Tim juara Wilayah Barat: Persiraja Banda Aceh.
Tim juara Wilayah Timur: Persik Kediri.

• Tim yang lolos ke babak 8 Besar
Wilayah Barat: Persiraja Banda Aceh, Persita Tangerang, Sriwijaya FC, PSMS Medan.
Wilayah Timur: Persik Kediri, Mitra Kukar, Persewar Waropen, Martapura FC.

Advertising
Advertising

• Tim yang terdegradasi
Dari Wilayah Barat: Persibat Batang, PSGC Ciamis, Blitar Bandung United.
Dari Wilayah Timur: Persatu Tuban, Madura FC.

• Skor-skor menonjol
Kemenangan terbesar: Persita vs PPSPS Riau 5-0, PSPS Riau vs PSGC Cimais 5-0
Gol terbanyak dalam satu laga: Persita vs Blitar Bantung United 4-4
Kemenangan tandang terbesar: Bandung United vs Perserang 0-3
Rata-rata gol per laga: 2,21 gol

• Top Skor
Sirvi Arfani (Persita): 13 gol

• Catatan kemenangan dan kekalahan yang menonjol
Tim paling banyak menang beruntun: Persiraja (6 laga)
Tim paling lama tak terkalahkan: Persis (9 laga)
Tim paling lama tak pernah menang: Blitar Bandung United (9 laga)
Paling lama kalah secara beruntun: PSGC (6 laga)

• Penonton
Terbanyak: Persis vs PSIM 2-1 (27.295 orang)
Rata-rata penonton: 3.442 orang.

• Pembagian grup babak 8 besar
Grup A: Persiraja, Persewar, Sriwijaya FC, Mitra Kukar.
Grup B: Persik, Persita, Martapura FC, PSMS Medan.
Jadwal babak delapan besar Liga 2 masih akan ditentukan kemudian. Nantinya akan ada tiga tim yang promosi ke Liga 1.

Berita terkait

Profil M. Tahir, Gelandang Bertahan dari Papua yang Bawa PSBS Biak Juara Liga 2

27 hari lalu

Profil M. Tahir, Gelandang Bertahan dari Papua yang Bawa PSBS Biak Juara Liga 2

M. Tahir adalah seorang pesepakbola profesional Indonesia yang saat ini bermain untuk klub PSBS Biak di Liga 1, berikut profilnya.

Baca Selengkapnya

Persikabo 1973 Dipastikan Degradasi dari Liga 1 ke Liga 2, Djajang Nurjaman Masih Ingin Bertahan?

39 hari lalu

Persikabo 1973 Dipastikan Degradasi dari Liga 1 ke Liga 2, Djajang Nurjaman Masih Ingin Bertahan?

Persikabo 1973 dipastikan terdegradasi dari Liga 1 ke Liga 2 setelah kekalahan telak 5-2 di kandang Persik Kediri pada Kamis malam, 28 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Komdis PSSI Jatuhkan Hukuman buat 5 Klub dan 2 Pemain, Semen Padang FC Mendapat Sanksi Terberat

43 hari lalu

Komdis PSSI Jatuhkan Hukuman buat 5 Klub dan 2 Pemain, Semen Padang FC Mendapat Sanksi Terberat

Komdis PSSI menjatuhkan hukuman kepada sejumlah klub dan pemain, Semen Padang FC mendapat hukuman terberat.

Baca Selengkapnya

Promosi ke Liga 1, Semen Padang FC Terancam Menjadi Tim Musafir

51 hari lalu

Promosi ke Liga 1, Semen Padang FC Terancam Menjadi Tim Musafir

Semen Padang FC sudah memastikan diri promosi ke Liga 1 musim depan. Namun, mereka terancam menjadi tim musafir saat mengarungi kompetisi nanti.

Baca Selengkapnya

Final Liga 2 Semen Padang vs PSBS Biak Berakhir Ricuh, PT LIB Bicara Soal Potensi Sanksi

58 hari lalu

Final Liga 2 Semen Padang vs PSBS Biak Berakhir Ricuh, PT LIB Bicara Soal Potensi Sanksi

Berdasarkan Kode Disiplin PSSI 2023, ada beberapa sanksi yang berpotensi didapat Semen Padang atas kericuhan di laga kontra PSBS Biak di final Liga 2.

Baca Selengkapnya

PSBS Biak Torehkan 5 Prestasi di Liga 2 2023/2024: Juara, Tim Fair Play, Pemain Terbaik, Top Skor, dan Promosi ke Liga 1

58 hari lalu

PSBS Biak Torehkan 5 Prestasi di Liga 2 2023/2024: Juara, Tim Fair Play, Pemain Terbaik, Top Skor, dan Promosi ke Liga 1

Tim PSBS Biak meraih lima prestasi di ajang Liga 2 musim 2023/2024. Mereka menjadi juara, meraih trofi fair play, juga merebut gelar pemain terbaik

Baca Selengkapnya

Kata Erick Thohir Soal Tiga Tim Liga 2 yang Promosi ke Liga 1 Musim Depan: PSBS Biak, Semen Padang, dan Malut United

58 hari lalu

Kata Erick Thohir Soal Tiga Tim Liga 2 yang Promosi ke Liga 1 Musim Depan: PSBS Biak, Semen Padang, dan Malut United

Tiga tim Liga 2 yang promosi ke Liga 1 musim depan menepis isu yang menyebut bahwa musim depan hanya ada satu tim yang promosi dan degradasi.

Baca Selengkapnya

PSBS Biak Juara Liga 2, Pertandingan Final Leg Kedua Dihentikan karena Ricuh Suporter

58 hari lalu

PSBS Biak Juara Liga 2, Pertandingan Final Leg Kedua Dihentikan karena Ricuh Suporter

PSBS Biak menjadi juara Liga 2 2023-2024 setelah menang telak atas Semen Padang FC. Laga final kedua dihentikan karena ricuh suporter.

Baca Selengkapnya

Malut United Torehkan Sejarah untuk Sepak Bola Maluku, Berhasil Promosi ke Liga 1

59 hari lalu

Malut United Torehkan Sejarah untuk Sepak Bola Maluku, Berhasil Promosi ke Liga 1

Klub Malut United asal Maluku Utara berhasil merebut posisi ketiga Liga 2 dan promosi ke Liga 1.

Baca Selengkapnya

Rebut Posisi Ketiga Liga 2 dengan Kalahkan Persiraja, Malut United Promosi ke Liga 1 Musim Depan

59 hari lalu

Rebut Posisi Ketiga Liga 2 dengan Kalahkan Persiraja, Malut United Promosi ke Liga 1 Musim Depan

Malut United berhasil promosi ke Liga 1 musim depan. Kepastian itu didapat setelah mreka merebut posisi ketiga Liga 2 musim ini.

Baca Selengkapnya