Liga 2: Persiraja Berbekal Tayangan Televisi Hadapi Persik

Reporter

Tempo.co

Kamis, 21 November 2019 19:10 WIB

Pemain Persiraja Banda Aceh, Defri Riski, merayakan gol yang diciptakannya dalam laga melawan PSMS Medan di Stadion H. Dimurthala, Banda Aceh pada Kamis, 15 Agustus 2019. TEMPO / IIL ASKAR MONDZA

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Persiraja Banda Aceh, Hendri Susilo, mengatakan belum mengenal permainan Persik Kediri. Sebab, kedua kesebelasan belum pernah bertemu sepanjang kompetisi Liga 2 Indonesia musim 2019 bergulir.

Persiraja akan menghadapi Persik di babak semifinal Liga 2. Laga kedua tim digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali pada Jumat, 22 November 2019. "Kami sejak di penyisihan beda grup jadi kami agak kesulitan juga," kata Hendri.

Di penyisihan grup, Persiraja berada di Grup Barat. Sementara Persik bergabung di Grup Timur. Kedua tim juga berada di grup yang berbeda saat melaju ke babak 8 besar. Persiraja di Grup A dan Persik di grup B.

Meskipun belum pernah saling berhadapan di musim ini, Hendri tidak tinggal diam. Ia berupaya keras mencari informasi soal Persik. "Jadi, selama ini saya lihat mereka bermain dari televisi," kata mantan pelatih PS Sumbawa Barat tersebut.

Dari pengamatan Hendri, Persik merupakan tim kuat. Klub berjuluk Macan Putih itu mempunyai kombinasi pemain muda dan senior yang berimbang. Oleh sebab itu, Persiraja harus ekstra waspada semua potensi yang dimiliki Persik.

Advertising
Advertising

"Persik pada awal kompetisi tidak diunggulkan sama sekali, tapi melejit sampai semifinal. Artinya tim Kediri ini luar biasa bagus. Jadi kami harus lebih hati-hati," tutur pelatih berusia 53 tahun ini.

LIGA INDONESIA

Berita terkait

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

9 hari lalu

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

Persebaya Surabaya berhasil menutup perjalanan di Liga 1 2023-2024 dengan kemenangan atas Persik Kediri.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

9 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

Pertandingan bertajuk Derby Jawa Timur antara Persebaya Surabaya vs Persik Kediri akan terjadi pada pekan ke-34 Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persik Kediri vs PSS Sleman Berakhir Imbang 4-4, Flavio Silva Hattrick

13 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persik Kediri vs PSS Sleman Berakhir Imbang 4-4, Flavio Silva Hattrick

Persik Kediri gagal menuai poin penuh saat menjamu PSS Sleman pada pekan ke-33 Liga 1 2023-2024 di Stadion Brawijaya.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1, Persik vs Persita Imbang 1-1

17 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1, Persik vs Persita Imbang 1-1

Persib Bandung mengalahkan Persebaya Surabaya pada pekan ke-32 BRI Liga 1 2023-2024 dengan skor 3-1. David Da Silva mencetak tiga gol dalam laga itu.

Baca Selengkapnya

Soal Dugaan Match Fixing Laga Bhayangkara FC vs Persik Kediri di Liga 1, Ini Kata Erick Thohir

18 hari lalu

Soal Dugaan Match Fixing Laga Bhayangkara FC vs Persik Kediri di Liga 1, Ini Kata Erick Thohir

Erick Thohir mengirim surat ke Komite Disiplin PSSI menanggapi laporan dugaan match fixing di laga Bhayangkara FC vs Persik Kediri.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-31: Bhayangkara FC vs Persik Kediri 7-0, PSM Makassar vs PSIS Semarang 3-1

21 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-31: Bhayangkara FC vs Persik Kediri 7-0, PSM Makassar vs PSIS Semarang 3-1

Banjir gol terjadi pada lanjutan pekan ke-31 Liga 1 2023-2024, Selasa malam, 16 April 2024. Total ada 11 gol yang tercipta dalam dua laga.

Baca Selengkapnya

Persik Kediri Berduka, Fisioterapis Marcelo Araujo Meninggal karena Serangan Jantung

24 hari lalu

Persik Kediri Berduka, Fisioterapis Marcelo Araujo Meninggal karena Serangan Jantung

Manajemen Persik Kediri mengungkapkan bahwa fisioterapi tim Persik Kediri Marcelo Araujo meninggal dunia.

Baca Selengkapnya

Profil M. Tahir, Gelandang Bertahan dari Papua yang Bawa PSBS Biak Juara Liga 2

27 hari lalu

Profil M. Tahir, Gelandang Bertahan dari Papua yang Bawa PSBS Biak Juara Liga 2

M. Tahir adalah seorang pesepakbola profesional Indonesia yang saat ini bermain untuk klub PSBS Biak di Liga 1, berikut profilnya.

Baca Selengkapnya

Persiraja Banda Aceh Tunggu Penjelasan PSSI Soal Sanksi Larangan Transfer dari FIFA

33 hari lalu

Persiraja Banda Aceh Tunggu Penjelasan PSSI Soal Sanksi Larangan Transfer dari FIFA

Persiraja Banda Aceh masih menunggu hasil kajian dan penjelasan dari PSSI soal sanksi yang telah dijatuhkan federasi sepak bola FIFA.

Baca Selengkapnya

Persija Jakarta dan 4 Klub Indonesia Dihukum FIFA dengan 'Registration Ban', Begini Penjelasannya

35 hari lalu

Persija Jakarta dan 4 Klub Indonesia Dihukum FIFA dengan 'Registration Ban', Begini Penjelasannya

Persija Jakarta dan empat klub Indonesia lainnya dihukum FIFA dengan larangan mendaftarkan pemain baru.

Baca Selengkapnya