Prediksi AC Milan vs Juventus di Liga Italia Pekan Kesembilan Sabtu Malam Ini

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

Sabtu, 8 Oktober 2022 11:37 WIB

Pemain AC Milan berselebrasi setelah Olivier Giroud menjebol gawang Sampdoria dalam laga lanjutan Liga Italia di Stadion Comunale Luigi Ferraris, Genoa, Italia, 10 September 2022. REUTERS/Daniele Mascolo

TEMPO.CO, Jakarta - Jadwal Liga Italia pekan kesembilan Sabtu malam ini, 8 Oktober 2022, akan menampilkan laga AC Milan vs Juventus. Kedua tim akan berhadapan di San Siro, mulai pukul 23:00 WIB.

Simak sejumlah data dan fakta soal pertandingan ini, termasuk perkiraan susunan pemain, head-to-head, dan prediksinya:

Performa dan Posisi Klasemen

Laga ini akan mempertemukan dua tim unggulan yang masih tercecer dalam persaingan berebut gelar juara.

AC Milan yang merupakan juara bertahan saat ini menempati posisi kelima klasemen dengan nilai 17 dari 8 laga. Juventus, yang hanya menang sekali dalam empat laga terakhirnya, berada dua tingkat di bawahnya dengan 13 poin.

Advertising
Advertising

Hasil kontras diraih oleh kedua tim di Liga Champions tengah pekan ini. AC Milan menelan kekalahan pertama di grupnya, yakni 0-3 dari Chelsea. Sedangkan Juventus meraih kemenangan pertamanya dengan menekuk Maccabi Haifa dengan skor 3-1.

Baca Juga: Jadwal Bola Malam Ini, Termasuk di Liga Italia

Pemain Absen

Milan maupun Juventus sama-sama tidak bisa menurunkan kekuatan terbaiknya dalam duel ini. Milan masih kehilangan kiper utamanya, Mike Maignan, karena cedera. Zlatan Ibrahimovic, Divock Origi, Junior Messias, dan Alessandro Florenzi juga belum pulih.

Juventus sudah bisa memainkan Angel Di Maria yang pulih dari cedera. Paul Pogba, Federico Chiesa, dan Mattia De Sciglio masih cedera.

Perkiraan Susunan Pemain

AC Milan (4-2-3-1): Tatarusanu; Dest, Kalulu, Tomori, Hernandez; Bennacer, Tonali; Krunic, De Ketelaere, Leao; Giroud.
Pelatih: Stefano Pioli.

Juventus (3-5-2): Szczesny; Danilo, Bonucci, Bremer; Cuadrado, Locatelli, Paredes, Rabiot, Kostic; Vlahovic, Milik.
Pelatih: Massimiliano Allegri.

Head-to-Head

Pertemuan di Liga Italia: 174
AC Milan menang: 51
Juventus menang: 67.

5 Pertemuan Terakhir Kedua Tim

24-01-2022 Milan 0-0 Juventus (Serie A)
20-09-2021 Juventus 1-1 Milan (Serie A)
10-05-2021 Juventus 0-3 Milan (Serie A)
07-01-2021 Milan 1-3 Juventus (Serie A)
08-07-2020 Milan 4-2 Juventus (Serie A).

Prediksi AC Milan vs Juventus

Kedua tim memiliki peluang sama besar untuk menang dalam pertadingan Liga Italia Ini.

Selanjutnya: Jadwal Liga Italia Pekan Keembilan dan Klasemen
<!--more-->

Jadwa Liga Italia Pekan Kesembilan
(Live Bein Sports)

Sabtu, 8 Oktober 2022
20:00 WIB Sassuolo vs Inter Milan
23:00 WIB AC Milan vs Juventus.

Minggu, 9 Oktober 2022
01:45 WIB Bologna vs Sampdoria
17:30 WIB Torino vs Empoli
20:00 WIB Udinese vs Atalanta
20:00 WIB Monza vs Spezia
20:00 WIB Salernitana vs Hellas Verona
23:00 WIB Cremonese vs Napoli.

Senin, 10 Oktober 2022
01:45 WIB AS Roma vs Lecce.

Selasa, 11 Oktober 2022
01:45 WIB Fiorentina vs Lazio.

Klasemen Liga Italia

Baca Juga: Prediksi Sassuolo vs Inter Milan di Liga Italia Malam Ini

Berita terkait

Jadwal Bola Sabtu 18 Mei 2024: Persib vs Bali United di Semifinal Liga 1, Juga Ada Liga Jerman dan Liga Italia

8 jam lalu

Jadwal Bola Sabtu 18 Mei 2024: Persib vs Bali United di Semifinal Liga 1, Juga Ada Liga Jerman dan Liga Italia

Jadwal bola pada Sabtu, 18 Mei 2024, akan menampilkan Championship Series Liga 1, Liga Italia, dan Liga Jerman.

Baca Selengkapnya

Juventus Pecat Massimiliano Allegri Sehari setelah Juarai Coppa Italia 2023/2024

9 jam lalu

Juventus Pecat Massimiliano Allegri Sehari setelah Juarai Coppa Italia 2023/2024

Juventus telah resmi memecat pelatih Massimiliano Allegri hanya selang sehari setelah mereka menjadi juara Coppa Italia 2023/2024.

Baca Selengkapnya

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

23 jam lalu

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

Carlo Ancelotti menjadi satu-satunya pelatih yang memenangkan Liga Champions sebanyak empat kali. Simak capaian selengkapnya.

Baca Selengkapnya

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

1 hari lalu

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

Siapa saja daftar klub paling banyak gelar Liga Champions sepanjang sejarah?

Baca Selengkapnya

Massimiliano Allegri Diskors 2 Pertandingan karena Dapat Kartu Merah Saat Juventus Juarai Coppa Italia

1 hari lalu

Massimiliano Allegri Diskors 2 Pertandingan karena Dapat Kartu Merah Saat Juventus Juarai Coppa Italia

Massimiliano Allegri diskors untuk dua pertandingan setelah mendapat kartu merah saat Juventus menjuarai Coppa Italia.

Baca Selengkapnya

4 Fakta Menarik dari Keberhasilan Juventus Menjuarai Coppa Italia 2023-2024

2 hari lalu

4 Fakta Menarik dari Keberhasilan Juventus Menjuarai Coppa Italia 2023-2024

Juventus berhasil menjuarai Coppa Italia 2023-2024 setelah mengalahkan Atalanta 1-0. Pertajam rekor gelar di ajang ini.

Baca Selengkapnya

Juventus Juarai Coppa Italia 2023-2024, Kalahkan Atalanta 1-0 Berkat Gol Dusan Vlahovic

2 hari lalu

Juventus Juarai Coppa Italia 2023-2024, Kalahkan Atalanta 1-0 Berkat Gol Dusan Vlahovic

Juventus berhasil menjuarai Coppa Italia 2023-2024. Mereka mengalahkan Atalanta 1-0 berkat gol Dusan Vlahovic dalam final Stadio Olimpico.

Baca Selengkapnya

Duel Atalanta vs Juventus di Final Coppa Italia, Massimiliano Allegri Percaya Diri tapi Waspada

2 hari lalu

Duel Atalanta vs Juventus di Final Coppa Italia, Massimiliano Allegri Percaya Diri tapi Waspada

Pelatih Juventus Massimiliano Allegri mengatakan timnya siap memberikan kemampuan terbaik ketika menghadapi Atalanta pada final Coppa Italia.

Baca Selengkapnya

PSBS Biak Siap Dilatih Juan Esnaider Eks Pemain Real Madrid, Berikut Profilnya

3 hari lalu

PSBS Biak Siap Dilatih Juan Esnaider Eks Pemain Real Madrid, Berikut Profilnya

Juan Esnaider bersiap menjadi pelatih PSBS Biak, setelah klub ini musim depan berlaga di Liga 1. Ini profil eks pemain Real Madrid dan Juventus.

Baca Selengkapnya

Preview dan Jadwal Live Madura United vs Borneo FC di Leg Pertama Semifinal Liga 1

3 hari lalu

Preview dan Jadwal Live Madura United vs Borneo FC di Leg Pertama Semifinal Liga 1

Pertandingan Madura United vs Borneo FC akan hadir di leg pertama semifinal Championships Series Liga 1, Rabu malam ini. Simak prediksinya.

Baca Selengkapnya