Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Piala Super Eropa, Ini 5 Alasan Bayern Munchen Akan Bungkam Sevilla

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Para pemain Bayern Munchen merayakan keberhasilannya meraih gelar Liga Champions usai berhasil mengalahkan PSG dalam pertandingan final Liga Champions di  Estadio da Luz, Lisbon, Portugal, 24 Agustus 2020. Bayern Munchen kalahkan PSG lewat gol tunggal Coman.  Miguel A. Lopes/Pool via REUTERS
Para pemain Bayern Munchen merayakan keberhasilannya meraih gelar Liga Champions usai berhasil mengalahkan PSG dalam pertandingan final Liga Champions di Estadio da Luz, Lisbon, Portugal, 24 Agustus 2020. Bayern Munchen kalahkan PSG lewat gol tunggal Coman. Miguel A. Lopes/Pool via REUTERS
Iklan

4. Dua Jangkar Terbaik di Dunia

Kepergian Thiago Alcantara ke Liverpool memang membuat banyak pihak terkejut. Akan tetapi, hengkangnya gelandang asal Spanyol itu dianggap tak terasa jika melihat performa Leon Goretzka dan Joshua Kimmich di lini tengah Bayern Munchen.

Goretzka bahkan telah menggeser posisi Thiago di susunan pemain inti Bayern Munchen sejak kompetisi kembali digulir musim lalu. Hansi Flick lebih mempercayai pemain asal Jerman tersebut karena dianggap lebih kuat dalam hal menghalau serangan lawan.

Tak hanya kuat dalam bertahan, Goretzka juga membuktikan dirinya piawai dalam mencetak gol dari luar kotak penalti pada laga kontra Schalke.

Sementara Joshua Kimmich dianggap sebagai gelandang jangkar terbaik di dunia saat ini. Musim lalu dia tercatat sebagai pemain dengan jangkauan lari terbanyak di Liga Jerman.

Kimmich dan Goretzka dinilai akan membuat Bayern Munchen mendominasi lini tengah. Apalagi Sevilla telah kehilangan sosok sentral mereka, Ever Banega. Pemain asal Argentina itu hengkang ke klub Arab, Al-Shahab setelah kontraknya di Sevilla habis akhir musim lalu.

5. Pertahanan Penuh Tenaga

Bayern Munchen mungkin akan kehilangan David Alaba di lini belakang, namun Pelatih Hansi Flick disebut memiliki banyak opsi. Pada laga kontra Schalke, Flick memainkan Niklas Sule sebagai tandem Jerome Boateng.

Duet ini dianggap cukup padu setelah berhasil membuat gawang Manuel Neuer tak banyak terancam oleh lawan.

Selain Niklas Sule, Bayern Munchen juga masih memiliki Lucas Hernandez untuk diduetkan dengan Boateng. Eks pemain Atletico Madrid ini juga sangat berguna karena bisa bermain di beberapa posisi.

Akhir poekan kemarin dia diturunkan sebagai bek kiri, menggantikan Alphonso Davies yang diistirahatkan karena baru pulih dari cedera. Davies sendiri dinilai akan mampu bermain kontra Sevilla.

Di posisi bek kanan, Benjamin Pavard menjadi jaminan bagi Bayern Munchen. Pemain yang ikut mengantarkan Prancis menjuarai Piala Dunia 2018 itu tak tergantikan di skuad FC Hollywood.

Selain kelima alasan di atas, Bayern Munchen juga layak diunggulkan untuk memenangkan laga ini karena mereka praktis memiliki persiapan yang lebih baik. Bayern Munchen telah menjalani pertandingan di ajang Liga Jerman sementara Sevilla praktis hanya memenangkan laga uji coba kontra Levante dengan skor 3-2.

Laga Piala Super Eropa antara Bayern Munchen vs Sevilla akan berlangsung pada Jumat dini hari pukul 02.00 WIB. Laga ini akan disiarkan secara langsung oleh SCTV

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ralf Rangnick Tolak Tawaran Jadi Pelatih Bayern Munchen, Fokus Piala Eropa 2024 Bersama Austria

1 hari lalu

Manajer interim MU Ralf Rangnick mengawasi anak asuhnya dalam pertandingan Sepak Bola Liga Premier di Old Trafford, Manchester, Ahad, 5 Desember 2021. REUTERS/Phil Noble
Ralf Rangnick Tolak Tawaran Jadi Pelatih Bayern Munchen, Fokus Piala Eropa 2024 Bersama Austria

Pelatih Timnas Austria, Ralf Rangnick, resmi menolak tawaran Bayern Munchen untuk menggantikan Thomas Tuchel musim depan.


Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

2 hari lalu

Pemain Bayern Munchen Harry Kane. REUTERS/Angelika Warmuth
Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

Penyerang Bayern Munchen, Harry Kane, mengungkapkan kekecewaannya setelah timnya hanya bermain imbang di leg pertama semifinal Liga Champions.


Hasil 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions Dianggap Menguntungkan Real Madrid, Apa Kata Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel?

2 hari lalu

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel. REUTERS
Hasil 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions Dianggap Menguntungkan Real Madrid, Apa Kata Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel?

Bayern Munchen menjadi korban dari efisiensi mematikan Real Madrid dalam hasil imbang 2-2 dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions.


Hasil Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid Berakhir 2-2, Simak Komentar 4 Pundit Eropa, Termasuk Glenn Hoddle dan Michael Owen

2 hari lalu

Pemain Real Madrid Vinicius Junior mencetak gol penalti ke gawang Bayern Munchen di leg pertama semifinal Liga Champions, 30 April 2024. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Hasil Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid Berakhir 2-2, Simak Komentar 4 Pundit Eropa, Termasuk Glenn Hoddle dan Michael Owen

Real Madrid menahan Bayern Munchen dengan skor 2-2 pada leg pertama semifinal Liga Champions. Simak penilaian empat komentartor Eropa.


Liga Champions: Bayern Munchen Tahan Real Madrid 2-2, Begini Kata Harry Kane setelah Cetak Gol dan Jaga Harapan Raih Trofi

2 hari lalu

Pemain Bayern Munchen Harry Kane. REUTERS/Angelika Warmuth
Liga Champions: Bayern Munchen Tahan Real Madrid 2-2, Begini Kata Harry Kane setelah Cetak Gol dan Jaga Harapan Raih Trofi

Harry Kane menjaga harapan untuk meraih trofi di musim pertamanya bersama Bayern Munchen setelah membawa timnya bermain 2-2 saat menjamu Real Madrid.


Hasil Liga Champions Leg Pertama Semifinal: Bayern Munchen vs Real Madrid 2-2, Vinicius Jr Bikin Brace

2 hari lalu

Pemain Real Madrid, Vinicius Junior. REUTERS/Isabel Infantes
Hasil Liga Champions Leg Pertama Semifinal: Bayern Munchen vs Real Madrid 2-2, Vinicius Jr Bikin Brace

Pertandingan Bayern Munchen vs Real Madrid tersaji pada leg pertama semifinal Liga Champions berakhir imbang 2-2.


Bayern Munchen vs Real Madrid di Liga Champions, Thomas Tuchel Berharap Terbantu Atmosfer Allianz Arena

3 hari lalu

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel. REUTERS
Bayern Munchen vs Real Madrid di Liga Champions, Thomas Tuchel Berharap Terbantu Atmosfer Allianz Arena

Manajer Bayern Munchen Thomas Tuchel berharap dukungan total pendukung Die Roten saat menjamu Real Madrid di semifinal Liga Champions.


Bayern Munchen vs Real Madrid, Carlo Ancelotti Ogah Remehkan Die Roten

3 hari lalu

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS
Bayern Munchen vs Real Madrid, Carlo Ancelotti Ogah Remehkan Die Roten

Bayern Munchen vs Real Madrid akan tersaji pada leg pertama babak semifinal Liga Champions di Allianz Arena pada Rabu dinihari.


3 Fakta Menarik Semifinal Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid, Borussia Dortmund vs PSG

3 hari lalu

Pemandangan umum trofi Liga Champions beserta hasil pengundian perempat final di layar lebar di UEFA Headquarters, Nyon, Swiss, 15 Maret 2024. EUTERS/Denis Balibouse
3 Fakta Menarik Semifinal Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid, Borussia Dortmund vs PSG

Pertandingan leg pertama babak semifinal Liga Champions antara Bayern Munchen vs Real Madrid akan digelar di Stadion Allianz Arena, Rabu dinihari.


Prediksi Bayern Munchen vs Real Madrid di Semifinal Liga Champions: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

3 hari lalu

Pemain Bayern Munchen Joshua Kimmich melakukan selebrasi bersama rekannya usai mencetak gol ke gawang Arsenal dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Allianz Arena, Munich, 18 April 2024. Bayern Munchen berhasil lolos ke semifinal lewat gol tunggal Kimmich yang membuat aggregat 3-2 atas Arsenal. REUTERS/Angelika Warmuth
Prediksi Bayern Munchen vs Real Madrid di Semifinal Liga Champions: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Duel Bayern Munchen vs Real Madrid akan tersaji pada leg pertama babak semifinal Liga Champions 2023-2024. Mengapa Real Madrid lebih diunggulkan?