Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menpora Jawab Rumor Soal Piala Dunia U-20 Tak Masuk Kalender AFC

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Timnas U-19. Pssi.org
Timnas U-19. Pssi.org
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali menanggapi kabar soal agenda Piala Dunia U-20 2021 yang tak masuk dalam kalender resmi konfederasi sepak bola Asia AFC untuk 2021.

Menurut Zainudin, agenda yang masuk dalam kalender AFC untuk tahun depan merupakan agenda-agenda yang mengalami pergeseran dari tahun 2020 ke 2021.

“Apa yang beredar di masyarakat tentang agenda di AFC itu sebenarnya kalau dilihat adalah agenda-agenda yang tadinya (digelar) 2020 kemudian pindah ke 2021. Jadi kalau yang terjadwal existing di 2021 itu tidak ada masalah,” ujar Menpora di Kantor Kemenpora, Jakarta, Rabu.

AFC pada Sabtu (31/10) merilis kalender AFC untuk 2021. Di sana tidak terdapat jadwal Piala Dunia U-20 2021 yang akan berlangsung pada 20 Mei-12 Juni 2021 di enam kota/kabupaten di Indonesia. Demikian juga dengan agenda Piala Asia U-19 yang belum tercantum dalam kalender tersebut.

Berbagai spekulasi pun muncul, termasuk rumor yang mengatakan bahwa Piala Dunia U-20 2021 di Indonesia akan diundur karena masih adanya kekhawatiran jika pandemi COVID-19 belum berakhir hingga tahun depan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menpora meminta kepada masyarakat untuk tidak mudah terpengaruh dengan kabar yang beredar. Ia menegaskan bahwa pelaksanaan FIFA World Cup U-20 2021 hingga saat ini masih sesuai dengan jadwal yang sudah ditetapkan.

“Sekali lagi kepada masyarakat harap tidak terpengaruh dengan berita itu dan saya tegaskan bahwa pelaksanaan kejuaraan FIFA World Cup U-20 2021 di Indonesia tetap masih sesuai dengan jadwal yang sudah disampaikan,” kata dia menegaskan.

Baca Juga: Ketua Umum PSSI Tanggapi Rumor Piala Dunia U-20 Akan Diundur

Zainudin menambahkan persiapan untuk kejuaraan sepak bola dunia itu juga masih terus digeber. Susunan panitia penyelenggara (INAFOC) pun, menurut dia, tetap disiapkan dan dirampungkan untuk segera disampaikan ke FIFA.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Menpora Dito Ariotedjo: Final Proliga 2024 Akan Dibuat Seperti Laga Red Sparks Melawan Indonesia All Stars

5 hari lalu

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Dito Ariotedjo. TEMPO/Intan Setiawanty
Menpora Dito Ariotedjo: Final Proliga 2024 Akan Dibuat Seperti Laga Red Sparks Melawan Indonesia All Stars

Setelah kedatangan Red Sparks, Menpora Dito Ariotedjo yakin ekosistem bola voli Indonesia akan semakin maju.


Jadwal Red Sparks vs Indonesia All Stars, Menpora Dito Ariotedjo: 11 Ribu Tiket Terjual, Sudah Nyaris Sold Out

8 hari lalu

Rombongan klub Red Sparks dari Korea Selatan di Jakarta. ANTARA/Kemenpora RI
Jadwal Red Sparks vs Indonesia All Stars, Menpora Dito Ariotedjo: 11 Ribu Tiket Terjual, Sudah Nyaris Sold Out

Menpora Dito Ariotedjo mengatakan tiket Red Sparks melawan Indonesia All Stars nyaris sold out.


Mengenal Wasit Nasrullo Kabirov yang Diprotes oleh Erick Thohir

8 hari lalu

Nasrullo Kabirov. (Foto: Antara/AFC)
Mengenal Wasit Nasrullo Kabirov yang Diprotes oleh Erick Thohir

Keputusan kontroversial wasit Nasrullo Kabirov dalam laga pembuka Piala Asia U-23 2024 antara timnas Indonesia melawan Qatar


Menpora Dito Ariotedjo Sebut Kehadiran Red Sparks yang Diperkuat Megawati Hangestri Momentum Angkat Kiprah Voli Indonesia

8 hari lalu

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo memberikam keterangan usai pertemuan bersama ofisial dan pemain tim bola voli asal Korea Selatan Red Sparks di Kantor Kemenporta, Jakarta, Rabu (17/4/2024). (ANTARA/Aloysius Lewokeda)
Menpora Dito Ariotedjo Sebut Kehadiran Red Sparks yang Diperkuat Megawati Hangestri Momentum Angkat Kiprah Voli Indonesia

Red Sparks yang diperkuat Megawati Hangestri akan bertanding melawan Indonesia All Star pada Sabtu, 20 April 2024, di Indonesia Arena, Senayan.


Protes ke AFC Soal Wasit Nasrullo Kabirov di Piala Asia U-23, Ini Biaya yang Harus Dikeluarkan PSSI

9 hari lalu

Manager Timnas Indonesia, Kombes Sumardji. (foto: istimewa)
Protes ke AFC Soal Wasit Nasrullo Kabirov di Piala Asia U-23, Ini Biaya yang Harus Dikeluarkan PSSI

Ketua BTN Sumardji mengungkapkan tujuan PSSI melayangkan protes ke AFC bukan untuk mengubah hasil pertandingan Timnas U-23 Indonesia vs Qatar.


PSSI Kirim 4 Cuplikan Video Laga Indonesia vs Qatar untuk Protes ke AFC Soal Kepemimpinan Wasit

10 hari lalu

Ketua Badan Timnas Indonesia Sumardji saat ditemui di Lapangan A Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis  10 Agustus 2023. TEMPO/Randy
PSSI Kirim 4 Cuplikan Video Laga Indonesia vs Qatar untuk Protes ke AFC Soal Kepemimpinan Wasit

Ketua BTN Sumardji mengatakan PSSI melengkapi dokumen protes ke AFC terkait kepemimpinan wasit pada laga Timnas U-23 Indonesia vs Qatar.


PSSI Resmi Layangkan Protes ke AFC Soal Kepemimpinan Wasit, Singgung Kartu Merah Ivar Jenner

10 hari lalu

Pesepak bola Timnas U-23 Indonesia Marselino Ferdinan (kanan) membayangi pergerakan dari pesepak bola Timnas U-23 Qatar Saifeldeen Hassan Fadlalla (kiri) pada Kualifikasi Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hamad, Doha, Qatar, Senin 15 April 2024. ANTARA FOTO/HO-PSSI
PSSI Resmi Layangkan Protes ke AFC Soal Kepemimpinan Wasit, Singgung Kartu Merah Ivar Jenner

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menilai wasit tidak seharusnya memberi kartu kuning kedua untuk Ivar Jenner.


Setahun Lalu Kisruh Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Ganjar dan Wayan Koster Menolak

11 hari lalu

Unggahan instagram Diego Michiel soal pembatalan posisi Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 dengan memasang foto Gubernur I Wayan Koster dan Ganjar Pranowo. (Instagram/@diegomichiels24)
Setahun Lalu Kisruh Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Ganjar dan Wayan Koster Menolak

Piala Dunia U-20 2023 gagal dilaksanakan di Indonesia. Pro-kontra terus terjadi hingga akhir Maret 2023, Ganjar dan Wayan Koster di barisan penolak.


8 Fakta Menarik Tentang Piala Asia U-23 2024, Termasuk Soal Timnas Indonesia

11 hari lalu

Timnas U-23 Indonesia menjalani pemusatan latihan di Dubai, 3 April 2024. PSSI
8 Fakta Menarik Tentang Piala Asia U-23 2024, Termasuk Soal Timnas Indonesia

Piala Asia U-23 2024 akan berlangsung di Qatar, mulai 15 April hingga 3 Mei. Simak 8 fakta menarik soal turnamen ini, termasuk soal Timnas Indonesia.


Timnas Indonesia U-23 Skuad Termuda di Piala Asia U-23 2024, Terbanyak Panggil Pemain Level Senior

13 hari lalu

Timnas U-23 Indonesia menjalani pemusatan latihan di Dubai, 3 April 2024. PSSI
Timnas Indonesia U-23 Skuad Termuda di Piala Asia U-23 2024, Terbanyak Panggil Pemain Level Senior

AFC telah resmi mengumumkan daftar skuad final untuk 16 kontestan Piala Asia U-23 2024. Timnas Indonesia U-23 menjadi yang termuda di turnamen.