Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rekap Hasil Liga Conference: AS Roma dan Leicester City Lolos ke Perempat Final

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

Pemain AS Roma Tammy Abraham. REUTERS/Alberto Lingria
Pemain AS Roma Tammy Abraham. REUTERS/Alberto Lingria
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hasil Liga Conference pada Jumat dinihari, 18 Maret 2022, menampilkan rangkaian pertandingan leg kedua babak 16 besar. AS Roma dan Leicester City berhasil lolos ke babak perempat final.

Klub Liga Italia AS Roma bermain 1-1 saat menjamu Vitesse (Belanda). Mereka selamat dari kekalahan berkat gol Tamy Abraham pada injury time setelah kebobolan oleh gol Maximilian Wittek (62).

Hasil imbang ini mengantar Roma lolos. Mereka sudah menang 1-0 pada pertemuan pertama sehingga secara agregat unggul 2-1.

Klub Liga Inggris, Leicester City, juga berhasil melaju. Mereka kalah 1-2 saat berlaga di kandang Rennes (Prancis), namun secara agregat unggul 3-1.

Dalam laga itu, mereka kebobolan cepat oleh gol Benjamin Bourigeaud (8). Mereka sempat membalas lewat gol Wesley Fofana, tapi kemudian kebobolan lagi oleh gol Flavien Tail (78).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hasil Liga Conference:

  • Rennes vs Leicester City 2-1
    (skor akhir 2-3).
  • AZ Alkmaar vs Bodo/Glimt 2-2
    (skor 3-4).
  • Basel vs Marseille 1-2
    (skor 2-4).
  • FC Copenhagen vs PSV 0-4
    (skor 4-8).
  • AS Roma vs Vitesse 1-1
    (skor 2-1).
  • Feyenoord vs Partizan 4-1
    (skor 8-3).
  • Gent vs PAOK 1-2
    (skor 1-3).
  • LASK vs Slavia Praha 4-3
    (skor 5-7).

Tim yang lolos ke perempat final:

  • AS Roma
  • Leicester City
  • Marseilla
  • PAOK
  • Slavia Praha
  • Feyenoord
  • PSV Eindhoven
  • Bodo/Glimt.

Undian babak perempat final Liga Conference akan berlangsung Jumat malam, 18 Maret 2022, setelah drawing Liga Champions dan Liga Europa berlangsung.

Baca Juga: Rekap Hasil Liga Europa: Barcelona dan West Ham Lolos

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


UEFA Kutuk Ancaman terhadap Wasit Anthony Taylor, Jose Mourinho Kena Dakwaan

11 jam lalu

Pelatih  AS Roma Jose Mourinho. REUTERS
UEFA Kutuk Ancaman terhadap Wasit Anthony Taylor, Jose Mourinho Kena Dakwaan

UEFA mengutuk kekerasan terhadap wasit final Liga Europa Anthony Taylor dan keluarganya oleh penggemar AS Roma usai final Liga Europa.


Buang Medali hingga Cekcok dengan Wasit, Jose Mourinho Dinilai Frustasi Karena Kalah

1 hari lalu

Selama melatih Tottenham, Mourinho berhasil membawa tim itu finis di urutan keenam Liga Inggris musim lalu, tetapi gaya sepak bola yang dimainkannya membuatnya banyak mendapatkan kritik dari penggemar. REUTERS
Buang Medali hingga Cekcok dengan Wasit, Jose Mourinho Dinilai Frustasi Karena Kalah

Eks wasit Premier League, Dermot Gallagher menyebut bahwa tindakan yang dilakukan Jose Mourinho merupakan sesuatu yang tidak dapat diterima.


Anthony Taylor Diteror Mourinho dan Fans Roma Usai Final Liga Europa, Badan Wasit Liga Inggris Rilis Pernyataan

1 hari lalu

Wasit Anthoni Taylor dan pelatih AS Roma Jose Mourinho di final Liga Europa 2022-23. REUTERS/Marton Monus
Anthony Taylor Diteror Mourinho dan Fans Roma Usai Final Liga Europa, Badan Wasit Liga Inggris Rilis Pernyataan

Badan Wasit Liga Inggris merilis pernyataan soal insiden yang melibatkan Anthony Taylor dengan Jose Mourinho dan fans AS Roma usai final Liga Europa.


Hasil Piala Dunia U-20 2023: Uruguay dan Korea Selatan Lolos ke Babak Perempat Final

1 hari lalu

Piala Dunia U-20 2023.
Hasil Piala Dunia U-20 2023: Uruguay dan Korea Selatan Lolos ke Babak Perempat Final

Hasil Piala Dunia U-20 2023: Timnas Uruguay dan Korea Selatan lolos ke babak perempat final.


Jose Mourinho Cekcok dengan Wasit di Tempat Parkir setelah Laga Final Liga Europa

1 hari lalu

Pelatih  AS Roma Jose Mourinho. REUTERS
Jose Mourinho Cekcok dengan Wasit di Tempat Parkir setelah Laga Final Liga Europa

Video menunjukkan Jose Mourinho memaki wasit Anthony Taylor dan menyebutnya "sangat memalukan" setelah final Liga Europa.


Kalah dari Sevilla, Ini Deretan Aksi Kontroversial yang Pernah Dilakukan Jose Mourinho

1 hari lalu

Jose Mourinho mendapatkan banyak kritikan dari pemimpin muslim. Lantaran Jose Mourinho yang kala itu menjadi pelatih Inter Milan mengkritik Sulley Muntari yang seharusnya tidak berpuasa selama bulan Ramadan. REUTERS
Kalah dari Sevilla, Ini Deretan Aksi Kontroversial yang Pernah Dilakukan Jose Mourinho

Aksi Jose Mourinho membuang medali usai kalah dari Sevilla di Final Liga Europa menambah daftar panjang aksi kontroversialnya di dunia sepak bola.


Buntut Perkelahian Suporter di Final Liga Europa, Polisi Hungaria Tangkap 9 Orang

1 hari lalu

Tampak petugas polisi di latar depan saat suporter AS Roma menuju stadion jelang pertandingan di Puskas Arena, Budapest, Hungaria, 31 Mei 2023. REUTERS/Marton Monus
Buntut Perkelahian Suporter di Final Liga Europa, Polisi Hungaria Tangkap 9 Orang

Polisi membuka penyelidikan kriminal atas dugaan pelanggaran penyerangan kelompok di final Liga Europa.


AS Roma Gagal Raih Juara Liga Europa, Jose Mourinho Tak Yakin dengan Masa Depannya

1 hari lalu

Jose Mourinho. REUTERS
AS Roma Gagal Raih Juara Liga Europa, Jose Mourinho Tak Yakin dengan Masa Depannya

Meski AS Roma gagal meraih gelar juara Liga Europa, Jose Mourinho bangga karena pemain asuhannya telah memberikan segalanya musim ini.


AS Roma Gagal Juarai Liga Europa karena Dikalahkan Sevilla, Jose Mourinho: Saya Pulang dengan Bangga

2 hari lalu

Jose Mourinho. REUTERS
AS Roma Gagal Juarai Liga Europa karena Dikalahkan Sevilla, Jose Mourinho: Saya Pulang dengan Bangga

Jose Mourinho mengaku bangga atas pencapaian AS Roma di Liga Europa 2022-23 meski gagal juara karena kalah dari Sevilla.


Daftar Juara Liga Europa Sepanjang Masa Setelah Sevilla Mengalahkan AS Roma di Final 2023

2 hari lalu

Sevilla menjuarai Liga Europa 2022-23 setelah menang adu penalti atas AS Roma dalam final di Puskas Arena, Budapest, Hungaria, Kamis dinihari WIB, 1 Juni 2022. REUTERS/Marton Monus
Daftar Juara Liga Europa Sepanjang Masa Setelah Sevilla Mengalahkan AS Roma di Final 2023

Sevilla berhasil menjuarai Liga Europa 2022-23 setelah mengalahkan AS Roma lewat adu penalti. Kian merajai daftar juara di kompetisi ini.