Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kalah Dari RB Salzburg, Liverpool Dapat Pelajaran Penting

Reporter

image-gnews
Darwin Nunez berselebrasi bersama pemain Liverpool lain. (liverpoolfc.com)
Darwin Nunez berselebrasi bersama pemain Liverpool lain. (liverpoolfc.com)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaLiverpool menelan kekalahan dalam laga persahabatan melawan klub Austria, RB Salzburg. Bermain di Red Bull Arena Salzburg, Kamis dini hari, 28 Juli 2022 waktu Indonesia, Liverpool menyerah 0-1 lewat gol Benjamin Sesko pada menit 31.  

Kekalahan itu menjadi sinyal peringatan bagi tim asuhan Jurgen Klopp. Pasalnya, Liverpool akan menghadapi juara Liga Inggris Manchester City di laga FA Community Shield pada Sabtu, 30 Juli 2022. 

Pada babak pertama terlihat Klopp sedang mencoba skema baru dengan menurunkan para pemain muda. Pemain utama seperti Mohamed Salah, Virgil van Dijk, dan Trent Alexander-Arnold mengisi bangku cadangan. 

Penampilan pemain depan RB Salzburg, Benjamin Sesko, layak diapresiasi. Penyerang berusia 19 tahun ini menunjukkan teknik bermain yang bagus sebelum mencetak gol satu-satunya di laga tersebut. 

Liverpool punya peluang emas lewat aksi Darwin Nunez. Tendangannya membentur keras tiang gawang saat berupaya mengubah kedudukan.  

Turunnya para pemain utama di babak kedua nyatanya tidak bisa mengubah keadaan. Duet Firmino, Salah, dan Diaz di lini depan gagal mengemas satu gol ke gawang tuan rumah. Laga pun ditutup dengan skor 1-0 untuk keunggulan RB Salzburg.

Usai laga, Jurgen Klopp menilai ada banyak kesalahan dilakukan para pemain di babak pertama. Menurut dia, situasi itu dimanfaatkan dengan baik oleh lawan. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kami terlalu terbuka, melebar. Kami tidak cukup terhubung di saat kehilangan bola," tutur Klopp mengutip situs resmi Liverpool, Kamis, 28 Juli 2022. 

Manajer asal Jerman itu menilai situasi itu menjadi pelajaran penting tidak hanya untuk pemain muda tapi juga seluruh skuad. Ia mengingatkan jika situasi pada babak pertama kembali terulang maka lawan bisa menggunakannya untuk serangan balik. 

Liverpool akan mengawali kompetisi Liga Inggris musim ini dengan bertandang ke markas Fulham. Kedua tim dijadwalkan bertemu pada Sabtu, 6 Agustus 2022. Namun sebelumnya, the Reds akan menghadapi Manchester City di final FA Community Shield. 

Baca: Berikut Detail Nilai Transfer Lisandro Martinez ke Manchester United dari Ajax

THE SUN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

1 hari lalu

Pemain Chelsea, Nicolas Jackson melakukan selebrasi bersama Conor Gallagher. REUTERS/David Klein
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

Chelsea mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 2-0 dalam laga tunda Liga Inggris.


Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

1 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. Reuters
Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.


Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

3 hari lalu

Pemain Arsenal Martin Odegaard bersama rekannya usai berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, London, 28 April 2024. Action Images via Reuters/Paul Childs
Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?


Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

4 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

5 hari lalu

Logo Liga Inggris.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.


Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

5 hari lalu

Pemain Manchester City Phil Foden melakukan selebrasi bersama Bernardo Silva,  Rodri dan Nathan Ake. Action Images via Reuters/Peter Cziborra
Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24


Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

5 hari lalu

Arsenal. REUTERS/Dylan Martinez
Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pekan ke-35 Liga Inggris.


Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

5 hari lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.


Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

5 hari lalu

Arsenal. REUTERS/Dylan Martinez
Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.


Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

6 hari lalu

Pelatih Manchester United Erik ten Hag. REUTERS
Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.