Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

AC Milan Bisa Mendatangkan Bintang Argentina Enzo Fernandez

Editor

Sapto Yunus

image-gnews
Pemain Argentina Enzo Fernandez. REUTERS
Pemain Argentina Enzo Fernandez. REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, JakartaAC Milan memiliki kesempatan untuk mengontrak pemain tengah Benfica dan timnas Argentina Enzo Fernandez di musim panas mendatang. Seperti dilansir Football Italia pada Rabu, 21 Desember 2022, Milan tertarik merekrut pemain 21 tahun yang tampil memikat pada Piala Dunia 2022 di Qatar tersebut.

Fernandez dianugerahi Penghargaan Pemain Muda FIFA atas kiprahnya bersama Argentina di Piala Dunia 2022. Ia berkontribusi langsung pada dua gol dalam perjalanan Albiceleste ke final. 

Fernandez sekarang menjadi salah satu prospek terpanas di Eropa menjelang jendela transfer Januari 2023. Transfer itu memberi Benfica kesempatan untuk mendapatkan uang dari talenta muda mereka.

Seperti yang disorot jurnalis olahraga Italia Gianluca Di Marzio, Milan memiliki kesempatan untuk mengontrak Fernandez ketika perantara menawarkannya ke berbagai klub Italia. Kepala Tim pemandu bakat Rossoneri, Geoffrey Moncada, adalah penggemar berat pemain berusia 21 tahun itu tetapi klub memutuskan untuk tidak melakukan pendekatan, justru berfokus pada upaya mereka pada gelandang serang mereka asal Belgia, Charles De Ketelaere.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Banyak klub top di Eropa tertarik untuk mengambil Fernandez pada bulan Januari nanti. Liverpool dilaporkan telah mengajukan tawaran yang menggiurkan kepada Fernandez, sesuatu yang akan mengecewakan Milan karena kelambanan mereka untuk bertindak.

Baca: Real Madrid Sedang Bernegosiasi dengan RB Leipzig untuk Mendatangkan Josko Gvardiol

FOOTBALL ITALIA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ketika Timnas Argentina Jadi Sasaran Ejekan Penonton di Olimpiade Paris 2024

1 hari lalu

Wasit Glenn Nyberg bicara dengan Giuliano Simeone dari Argentina dalam laga melawan Maroko di Olimpiade Paris 2023, Rabu, 24 Juli. REUTERS/Thaier Al-Sudani
Ketika Timnas Argentina Jadi Sasaran Ejekan Penonton di Olimpiade Paris 2024

Timnas Argentina menerima ejekan dari seluruh penonton saat menghadapi Maroko pada pertandingan pembuka Olimpiade Paris 2024. Ujungnya kalah.


Enzo Fernandez Lakukan Aksi Rasis Terhadap Mbappe, Apakah Pengaruhi Keharmonisan di Chelsea yang Dihuni 7 Pemain Prancis?

1 hari lalu

Pemain Argentina Enzo Fernandez. REUTERS
Enzo Fernandez Lakukan Aksi Rasis Terhadap Mbappe, Apakah Pengaruhi Keharmonisan di Chelsea yang Dihuni 7 Pemain Prancis?

Pelatih Chelsea Enzo Maresca bicara pengaruh kasus rasisme Enzo Fernandez buat keharmonisan di skuad Chelsea yang dihuni 7 pemain Prancis.


Jadwal Bola Olimpiade Paris 2024 Dimulai Rabu 24 Juli, Laga Argentina vs Maroko Jadi Pembuka

4 hari lalu

Logo Olimpiade Paris 2024. Wikipedia
Jadwal Bola Olimpiade Paris 2024 Dimulai Rabu 24 Juli, Laga Argentina vs Maroko Jadi Pembuka

Berikut pembagian grup dan jadwal pertandingan cabang olahraga sepak bola Olimpiade Paris 2024.


Liverpool Hadapi Arsenal dan Manchester United di AS, Begini Kata Arne Slot

5 hari lalu

Manajer baru Liverpool Arne Slot di pusat pelatihan di AXA Training Centre, Liverpool, 5 Juli 2024.  Arne Slot  bertemu dengan beberapa skuad baru Liverpool untuk pertama kalinya menjelang pramusim dimulai. Action Images via Reuters/Craig Brough
Liverpool Hadapi Arsenal dan Manchester United di AS, Begini Kata Arne Slot

Di AS, Liverpool akan bertemu Real Betis pada 27 Juli, Arsenal pada 1 Agustus WIB, dan Manchester United pada 4 Agustus.


Reaksi Lionel Messi soal Kasus Rasisme yang Menjerat Enzo Fernandez Usai Menang Copa America 2024

7 hari lalu

Lionel Messi dari Argentina selama latihan bersama timnas negaranya sebelum final  Copa America 2024 melawan Kolombia di Miami, Florida, Amerika Serikat, 11 Juli 2024. REUTERS/Agustin Marcarian
Reaksi Lionel Messi soal Kasus Rasisme yang Menjerat Enzo Fernandez Usai Menang Copa America 2024

Rodrigo De Paul mengungkapkan pesan Lionel Messi kepada Enzo Fernandez dan para pemain Timnas Argentina lainnya.


Wakil Menteri Olah Raga Argentina Dipecat karena Tuntut Messi Minta Maaf

8 hari lalu

Lionel Messi mengalami cedera dalam laga final Copa America 2023.  REUTERS/Agustin Marcarian
Wakil Menteri Olah Raga Argentina Dipecat karena Tuntut Messi Minta Maaf

Argentina memecat wakil menteri olah raga buntut video rasis kepada pemain Prancis.


Wakil Menteri Olahraga Argentina Dipecat Usai Desak Lionel Messi Minta Maaf atas Rasisme yang Dilakukan Enzo Fernandez

8 hari lalu

Wakil Menteri Olahraga Argentina Julio Garro. a24.com
Wakil Menteri Olahraga Argentina Dipecat Usai Desak Lionel Messi Minta Maaf atas Rasisme yang Dilakukan Enzo Fernandez

Wakil Menteri Olahraga Argentina Julio Garro menyesali pernyataannya yang meminta Lionel Messi meminta maaf ke para pemain timnas Prancis.


5 Fakta Kasus Rasisme Enzo Fernandez Saat Rayakan Juara Copa America 2024 Bersama Argentina

8 hari lalu

Pemain Argentina Enzo Fernandez. REUTERS
5 Fakta Kasus Rasisme Enzo Fernandez Saat Rayakan Juara Copa America 2024 Bersama Argentina

Enzo Fernandez melakukan tindakan rasisme bersama para pemain timnas Argentina lain saat merayakan gelar juara Copa America 2024.


Enzo Fernandez Diunfollow Rekan Tim Usai Pimpin Chant Rasis

8 hari lalu

Enzo Fernandez. FOTO/Instagram/transfers
Enzo Fernandez Diunfollow Rekan Tim Usai Pimpin Chant Rasis

Enzo Fernandez disinyalir tidak disukai pemain Prancis usai pimpin chant rasis.


Pemerintah Argentina Desak Lionel Messi Minta Maaf ke Timnas Prancis Atas Tindakan Rasis Enzo Fernandez

8 hari lalu

Pemain Timnas Argentina, Lionel Messi melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Timnas Kanada, dalam Semifinal Copa America di MetLife Stadium, East Rutherford, New Jersey, Amerika Serikat, 9 Juli 2024. REUTERS/Agustin Marcarian
Pemerintah Argentina Desak Lionel Messi Minta Maaf ke Timnas Prancis Atas Tindakan Rasis Enzo Fernandez

Lionel Messi diminta muncul ke publik dan meminta maaf ke timnas Prancis atas tindakan rasis Enzo Fernandez dan para pemain Argentina lainnya.