Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tim Liga Italia Lolos ke Final Liga Champions, Liga Europa, dan Liga Conference; Fenomena Apa?

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Inter Milan, Federico Dimarco, Hakan Calhanoglu dan Nicolo Barella merayakan kemenangan timnya setelah kalahkan AC Milan dalam Semifinal Liga Champions di San Siro, Milan, Italia, 16 Mei 2023. REUTERS/Claudia Greco
Pemain Inter Milan, Federico Dimarco, Hakan Calhanoglu dan Nicolo Barella merayakan kemenangan timnya setelah kalahkan AC Milan dalam Semifinal Liga Champions di San Siro, Milan, Italia, 16 Mei 2023. REUTERS/Claudia Greco
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tiga tim Liga Italia akan tampil di tiga final kompetisi Eropa yang berbeda. Inter Milan di final Liga Champions, AS Roma di Liga Europa, dan Fiorentina di Liga Champions.

Inter Milan bakal menghadapi Manchester City pada 10 Juni. AS Roma akan menantang tim langganan juara Europa League Sevilla, 1 Juni. Sementara Fiorentina akan berjibaku dengan West Ham United pada 8 Juni.

Musim ini bisa disebut sebagai momen kebangkitan tim Italia di Eropa, setelah mengalami mas sulit lebih dari satu dekade. Klub Italia telah kehilangan pamor seusai menjadi liga teratas dunia pada dekade 1980 hingga 1990-an. Ketika itu,  tim-tim Italia seperti AC Milan, Napoli, Juventus, Inter Milan hingga Parma hilir mudik mengangkat trofi Eropa.

Kesuksesan di benua Eropa terakhir kali dirasakan saat Inter Milan menjuara Liga Champions pada musim 2010, bahkan sukses meraih treble, saat dilatih Jose Mourinho.

Di Europa League, paceklik gelar sudah berlangsung lebih lama. Tim asal Italia seolah hanya sekedar numpang lewat. Terakhir kali piala kasta kedua Liga Eropa itu tiba di Italia tahun 2000 yang dibawa oleh Parma.

Torehan di Liga Conference lebih baik. Kompetisi kasta ketiga Eropa diboyong menuju ibukota Italia oleh AS Roma di era Jose Mourinho pada musim lalu.

Deretan Masalah

Awal 2000-an menjadi masa suran klub Italia. Ditinggal bintang-bintang dunia seperti Michael Platini, Ruud Gullit, Marco Van Basten, Frank Rijkard, Ronaldo da Lima dan Zinedine Zidane, Liga Italia menuai sejumlah persoalan yang pelik.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Real Madrid Jadi Klub Pertama yang Raup Pendapatan Mencapai Rp 17,5 Triliun Per Tahun

2 hari lalu

Real Madrid Jadi Klub Pertama yang Raup Pendapatan Mencapai Rp 17,5 Triliun Per Tahun

Real Madrid menjadi klub olahraga pertama di dunia yang meraup pendapatan 1,073 miliar euro atau sekitar Rp17,5 triliun per tahun.


Kembali ke Manchester United, Simak Perjalanan Karier Jadon Sancho

3 hari lalu

Jadon Sancho dari Manchester United selama pemanasan sebelum pertandingan  Persahabatan Pra Musim, Rangers vs Manchester United di Stadion Murrayfield, Edinburgh, Skotlandia, Inggris, 20 Juli 2024. Action Images via Reuters/Ed Sykes
Kembali ke Manchester United, Simak Perjalanan Karier Jadon Sancho

Jadon Sancho kembali ke Manchester United setelah melakukan pertemuan dengan Erik ten Hag pada Juli 2024


Incaran Manchester United, Mengenal Manuel Ugarte Gelandang PSG

4 hari lalu

Pemain Sporting CP Manuel Ugarte. REUTERS/David Klein/File Photo
Incaran Manchester United, Mengenal Manuel Ugarte Gelandang PSG

Manchester United atau MU dikabarkan telah mencapai kesepakatan personal dengan Manuel Ugarte


Bursa Transfer Liga Italia: Raphael Varane Segera Mendarat ke Como 1907

4 hari lalu

Bek tengah Manchester United, Raphael Varane. REUTERS/Carl Recine |
Bursa Transfer Liga Italia: Raphael Varane Segera Mendarat ke Como 1907

Klub promosi Serie A, Como 1907, selangkah lagi mendapatkan jasa bek asal Prancis Raphael Varane di bursa transfer musim panas ini.


Cesc Fabregas Senang Dipercaya Jadi Pelatih Kepala Como 1907 setelah Promosi ke Serie A Liga Italia

6 hari lalu

Pelatih Como Cesc Fabregas. Foto : Como
Cesc Fabregas Senang Dipercaya Jadi Pelatih Kepala Como 1907 setelah Promosi ke Serie A Liga Italia

Cesc Fabregas ditunjuk sebagai pelatih kepala Como 1907 setelah menjadi asisten dan pelatih sementara musim lalu.


Real Madrid Perpanjang Kontrak Luka Modric hingga Juni 2025

9 hari lalu

Pemain Real Madrid, Luka Modric. REUTERS/Jon Nazca
Real Madrid Perpanjang Kontrak Luka Modric hingga Juni 2025

Real Madrid resmi memperpanjang kontrak Luka Modric dengan durasi satu musim. Ia meraih trofi terbanyak dengan 26 trofi bersama Los Blancos.


Kylian Mbappe Resmi Jadi Pemain Baru Real Madrid, Ini Pesan-pesan Florentino Perez

9 hari lalu

Presiden Real Madrid Florentino Perez dan pemain barunya, Kylian Mbappe, saat perkenalan di Santiago Bernabeu, pada Senin, 16 Juli 2024. Doc. Real Madrid.
Kylian Mbappe Resmi Jadi Pemain Baru Real Madrid, Ini Pesan-pesan Florentino Perez

Kylian Mbappe mendapat sambutan meriah di Santiago Bernabu, Kota Madrid, pada Selasa, 16 Juli 2024. Apa kata Florentino Perez?


Berita Bursa Transfer: Alvaro Morata Bikabarkan Segera Gabung AC Milan

10 hari lalu

Pemain Spanyol Alvaro Morata mencetak gol ke gawang Kroasia dalam pertandingan Grup B Euro 2024 di Berlin Olympiastadion, Berlin, 15 Juni 2024. REUTERS/Lisi Niesner
Berita Bursa Transfer: Alvaro Morata Bikabarkan Segera Gabung AC Milan

Alvaro Morata dikabarkan bakal membela AC Milan musim depan. Milan disebutkan sepakat menebus klausul pelepasannya dari Atletico.


Kutukan Harry Kane Berlanjut di Euro 2024, Jalani 6 Laga Final Tanpa Gelar

10 hari lalu

Ekspresi pemain Inggris Harry Kane dan Bukayo Saka setelah dikalahan Spanyol pada  pada pertandingan Final EURO 2024 di Berlin Olympiastadion, Berlin, 15 Juli 2024. REUTERS/Lisi Niesner
Kutukan Harry Kane Berlanjut di Euro 2024, Jalani 6 Laga Final Tanpa Gelar

Harry Kane masih berusaha mencari gelar turnamen mayor pertamanya. Berikut daftar enam laga final yang dijalani pemain Timnas Inggris itu.


Profil Lautaro Martinez, Pahlawan Kemenangan Argentina di Final Copa America 2024

11 hari lalu

Pemain Argentina Lautaro Martinez melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Kolombia dalam pertandingan final Copa America di Hard Rock Stadium, Miami, 15 Juli 2024. REUTERS/Agustin Marcarian
Profil Lautaro Martinez, Pahlawan Kemenangan Argentina di Final Copa America 2024

Lautaro Martinez menjadi pahlawan Argentina setelah mencetak gol satu-satunya di final Copa America 2024.