Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hadapi AS Roma di Final Liga Europa Malam Ini, Pelatih Sevilla: Harus Tenang dan Tidak Menjadi Gila

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pelatih Sevilla, Jose Mendilibar saat melihat anak diiknya berlatih di Puskas Arena, Budapest, Hungaria, 30 Mei 2023. Sevilla bersiap untuk bertanding melawan AS Roma dalam Final Liga Eropa. REUTERS/John Sibley
Pelatih Sevilla, Jose Mendilibar saat melihat anak diiknya berlatih di Puskas Arena, Budapest, Hungaria, 30 Mei 2023. Sevilla bersiap untuk bertanding melawan AS Roma dalam Final Liga Eropa. REUTERS/John Sibley
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Sevilla Jose Luis Mendilibar mengatakan bermain tenang akan menjadi kunci bagi timnya saat menghadapi AS Roma pada final UEFA Europa League (UEL) atau Liga Europa 2022/2023.

Kedua tim akan berhadapan di Puskas Arena, Kamis dinihari, 1 Juni 2023,  mulai 02.00 WIB dalam laga yang disiarkan SCTV.

Mendilibar menilai laga melawan tim wakil Italia nanti akan berbeda dengan kala melawan Manchester United di babak delapan besar yang saat itu berakhir dengan kemenangan agregat 5-3.

“Kuncinya mungkin tenang setiap saat, untuk mengetahui bagaimana menikmati permainan menit demi menit dan tidak menjadi gila,” kata Mendilibar dalam konferensi persnya, dilansir dari laman resmi Sevilla, Rabu.

“Ini tidak akan sama dengan di Manchester, karena ini adalah tim Italia dan pada dasarnya mereka telah pergi dari bawah ke atas dan mereka telah bersaing dengan baik. Kita harus tahu bagaimana bersaing seperti mereka,” kata dia.

Mendilibar ditunjuk sebagai pelatih Sevilla pada Maret 2023. Ia pun mengaku sangat bersemangat menatap final pertamanya di turnamen antar klub Eropa selama periode melatih sebuah klub.

"Tentu saja saya bersemangat. Saya baru dalam semua ini dan saya harus berterima kasih kepada para pemain, mereka bukan orang baru dalam hal ini dan merekalah yang harus memajukan pertandingan. Saya Saya tenang. Bersemangat, tentu saja, tapi saya tidak gila,” kata Mendilibar.

Jelang pertandingan di final UEL nanti, pelatih 62 tahun itu tidak terlalu fokus kepada kekuatan tim lawan yang dihuni Lorenzo Pellegrini dan kawan-kawan. Ia mengatakan lebih fokus kepada timnya karena percaya bahwa timnya dapat mengalahkan segala tim.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Saya telah menjalani sesi latihan secara normal dan saya tidak akan gila memikirkan lawan. Saya lebih memikirkan tentang pemain saya, mendapatkan yang memiliki ketukan tersedia dan tidak ada yang lain,” kata Mendilibar.

“Mereka telah memberi saya alasan untuk berpikir bahwa saya dapat mempercayai mereka. Tim mana pun dapat mengalahkan Anda dan kami dapat mengalahkan siapa pun,” tambahnya.

Berkomentar tentang tim lawan, Mendilibar mengatakan tim asuhan Jose Mourinho itu merupakan tim yang memiliki pemain bagus dalam serangan dan juga bertahan.

"Mereka memiliki banyak pemain bagus dalam serangan tetapi mereka bagus dalam bertahan. Mereka memiliki pertahanan tiga orang yang bagus dengan dua bek sayap, dan gelandang yang sulit untuk menciptakan masalah,” kata Mendilibar.

Jika menang dalam laga final Liga Europa nanti, maka Sevilla akan semakin mengukuhkan diri sebagai tim yang mengoleksi gelar UEL terbanyak yaitu tujuh kali juara.

Pilihan Editor: Prediksi Sergio Busquets untuk Final Liga Champions Man City vs Inter

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal dan Prediksi Lask vs Liverpool di Liga Europa Kamis Malam 21 September, Disiarkan Langsung SCTV

15 jam lalu

Pemain Liverpool Andrew Robertson membobol gawang Wolverhampton Wanderers yang dikawal Jose Sa dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Molineux, Wolverhampton, 16 September 2023. REUTERS/Dylan Martinez
Jadwal dan Prediksi Lask vs Liverpool di Liga Europa Kamis Malam 21 September, Disiarkan Langsung SCTV

Jadwal Lask vs Liverpool akan hadir pada pekan pertama Grup E Liga Europa, Kamis, 21 September 2023. Simak prediksinya.


Jadwal Bola Kamis 21 September 2023: Timnas U-24 di Asian Games, PSM di Piala AFC, Juga Ada Liga Europa dan Liga Conference

16 jam lalu

Pesepak bola Timnas U-24 Indonesia Mohammad Haykal Alhafiz (kiri) menyundul bola saat melawan Kirgistan dalam pertandingan kualifikasi Grup F Asian Games 2023 di Zhejiang Normal University East Stadium, Hangzhou, Cina, Selasa, 19 September 2023. Kemenangan Indonesia tercipta berkat gol Ramai Rumakiek dan Hugo Samir. ANTARA FOTO/HO-NOC Indonesia/Naif Al'As
Jadwal Bola Kamis 21 September 2023: Timnas U-24 di Asian Games, PSM di Piala AFC, Juga Ada Liga Europa dan Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis hingga Jumat dinihari, 21-22 September 2023, akan menampilkan Asian Games 2023, Piala AFC, Liga Europa, dan Liga Conference.


Kata Roberto De Zerbi Jelang Brighton vs AEK Athens di Liga Europa Jumat Dini Hari

20 jam lalu

Manajer Brighton & Hove Albion Roberto De Zerbi. Action Images via Reuters/Matthew Childs/
Kata Roberto De Zerbi Jelang Brighton vs AEK Athens di Liga Europa Jumat Dini Hari

Roberto De Zerbi meminta para pemainnya melupakan kemenangan atas Manchester United dan berfokus ke Liga Europa.


Lukaku dan Dybala Tampil Bersama untuk Pertama Kali, AS Roma Raih Kemenangan Perdana, Tekuk Empoli 7-0

3 hari lalu

Pemain AS Roma Romelu Lukaku. REUTERS/Alberto Lingria
Lukaku dan Dybala Tampil Bersama untuk Pertama Kali, AS Roma Raih Kemenangan Perdana, Tekuk Empoli 7-0

Romelu Lukaku dan Paulo Dybala tampil bersama untuk pertama kalinya di Liga Italia. AS Roma pun berhasil meraih kemenangan pertamanya.


10 Hukuman Akibat Doping di Liga Italia: dari Pep Guardiola, Edgar Davids, hingga Jaap Stam

8 hari lalu

Pelatih Manchester City Pep Guardiola. Action Images via Reuters/Peter Cziborra
10 Hukuman Akibat Doping di Liga Italia: dari Pep Guardiola, Edgar Davids, hingga Jaap Stam

Pep Guardiola dua kali dinyatakan positif doping dan dilarang bermain selama empat bulan meskipun belakangan dibebaskan dari tuduhan.


Romelu Lukaku Pernah Nasihati Jeremy Doku untuk Tidak Bergabung dengan Chelsea

8 hari lalu

Jeremy Doku. REUTERS
Romelu Lukaku Pernah Nasihati Jeremy Doku untuk Tidak Bergabung dengan Chelsea

Jeremy Doku hampir bergabung dengan Chelsea ketika dia berusia 15 tahun.


Federico Chiesa dan Lorenzo Pellegrini Keluar dari Skuad Italia untuk Kualifikasi Euro 2024

13 hari lalu

Pemain Juventus Federico Chiesa. REUTERS/Alberto Lingria
Federico Chiesa dan Lorenzo Pellegrini Keluar dari Skuad Italia untuk Kualifikasi Euro 2024

Federico Chiesa dan Lorenzo Pellegrini menderita cedera otot menjelang Kualifikasi Euro 2024.


Tampil Buruk di Awal Liga Spanyol 2023-2024, Villarreal Pecat Pelatih Quique Setien

16 hari lalu

Quique Setien. REUTERS
Tampil Buruk di Awal Liga Spanyol 2023-2024, Villarreal Pecat Pelatih Quique Setien

Villarreal lolos ke Liga Europa setelah mencapai tempat kelima di Liga Spanyol musim lalu.


Kylian Mbappe soal Sergio Ramos ke Sevilla: Raja Telah Kembali

16 hari lalu

Pemain PSG, Sergio Ramos tiba di bandara menjelang pertandingan persahabatan antara PSG melawan Riyadh All Star XI, gabungan antara pemain klub Al Nassr dan Al Hilal di Bandara Internasional King Khalid, Riyadh, Arab Saudi, 19 Januari 2023. REUTERS/Ahmed Yosri
Kylian Mbappe soal Sergio Ramos ke Sevilla: Raja Telah Kembali

Hubungan antara Kylian Mbappe dan Sergio Ramos selalu lebih dari sekedar mesra.


Berita Bursa Transfer: Sergio Ramos Kembali Perkuat Sevilla yang Ia Tinggalkan 18 Tahun Lalu

16 hari lalu

Bek PSG Sergio Ramos dalam pertandingan babak 16 besar Piala Prancis melawan Olympique de Marseille di Orange Velodrome, Marseille, 8 Februari 2023. REUTERS/Eric Gaillard
Berita Bursa Transfer: Sergio Ramos Kembali Perkuat Sevilla yang Ia Tinggalkan 18 Tahun Lalu

Sergio Ramos yang bebas transfer setelah kontraknya di PSG habis resmi kembali memperkuat klub masa kecilnya, Sevilla.