Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Fabio Oliveira Berharap Timnas U-17 Lolos Fase Grup agar Bertemu Brasil

Reporter

image-gnews
Sejumlah pesepak bola Tim Nasional Brasil U-17 mengikuti sesi latihan menjelang Piala Dunia U-17 2023 di Lapangan A, Kompleks Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa, 7 November 2023. Juara bertahan Timnas Brasil U-17 akan bertanding pada grup C Piala Dunia U-17 2023 bersama Inggris, Iran dan Kaledonia Baru. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Sejumlah pesepak bola Tim Nasional Brasil U-17 mengikuti sesi latihan menjelang Piala Dunia U-17 2023 di Lapangan A, Kompleks Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa, 7 November 2023. Juara bertahan Timnas Brasil U-17 akan bertanding pada grup C Piala Dunia U-17 2023 bersama Inggris, Iran dan Kaledonia Baru. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -- Mantan Asisten Pelatih Tim Nasional Indonesia, Fabio Oliveira, berharap Timnas U-17 Indonesia bisa lolos dari fase grup Piala Dunia U-17 2023. Dengan begitu Indonesia bisa bertemu dengan  Brasil yang merupakan tanah kelahirannya. 

Harapan itu disampaikan Fabio karena saat ini dia sedang bertugas mendampingi Tim U-17 Brasil selama penyelenggaraan Piala Dunia U-17 di Indonesia.

"Meskipun hati saya masih Brasil, tetapi saya sangat mencintai Indonesia. Mudah-mudahan, Indonesia juga bisa lolos dan nanti bertemu dengan Brasil. Itu akan menjadi sesuatu yang hal yang lebih besar lagi," ujar dia. 

Fabio mengaku dikontak langsung oleh Federasi Sepak Bola Brasil (CBF) untuk menjadi staf pendamping Tim U-17 Brasil.  Dia pun merasa sangat terhormat bisa mendampingi wakil negaranya tersebut. Selama penyelenggaraan Piala Dunia U-17 2023 ini, dia bertugas menjembatani Tim U-17 Brasil untuk beberapa hal. 

"Jadi saya bertugas memenuhi kebutuhan tim dari segi logistik, bahasa, dan menjembatani dengan media. Di kontrak atau tidak dengan federasi tidak penting, karena yang tampil di sini adalah negara saya. Saya berharap dengan bantuan yang saya berikan bisa memberikan dampak positif untuk Brasil selama tampil di kejuaraan ini dan Brasil bisa kembali juara," tutur dia. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selama mendampingi Tim U-17 Brasil, menurutnya tidak banyak hal yang diminta dari pemain, pelatih, atau ofisial. Mereka pun tidak ada keluhan. Brasil, kata Fabio, justru menilai Indonesia memiliki fasilitas yang cukup baik. 

"Sejauh ini tidak ada keluhan, bahkan dari pemain. Fasilitas sudah cukup baik, karena kita tahu bahwa federasi dan panitia pelaksana telah menjaga dan mensterilkannya. Cuaca juga tidak ada keluhan, sudah sangat bersahabat, karena di Brasil mirip-mirip seperti ini. Semua pemikiran tim sudah ke hari H saat ini, tampil untuk kemenangan," ujar dia.

Pilihan Editor: Piala Dunia U-17 2023: Brasil Kejar Trofi Kelima, Janjikan Tampilan Menghibur

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


VAR Akan Segera Diterapkan di Liga 1, PT LIB Ungkap Hanya 3 Stadion yang Memadai

41 hari lalu

Suasana uji coba VAR di Indomilk Arena, Tangerang, Senin, 25 Maret 2024. TEMPO/Randy
VAR Akan Segera Diterapkan di Liga 1, PT LIB Ungkap Hanya 3 Stadion yang Memadai

3 stadion yang memadai dipasang instalasi VAR adalah Stadion Manahan Solo, Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, dan Stadion Kapten I Wayan Dipta Bali.


Erick Thohir Bertemu Nova Arianto, Bicarakan Rencana Timnas U-16 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025

47 hari lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan wakilnya, Zainudin Amali, serta pelatih Timnas U-16 Indonesia Nova Arianto.(Instagram/@erickthohir)
Erick Thohir Bertemu Nova Arianto, Bicarakan Rencana Timnas U-16 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025

Ketua Umum PSSI Erick Thohir bertemu dengan pelatih Timnas U-16 Indonesia Nova Arianto untuk merancang rencana masuk ke Piala Dunia U-17 2025 Qatar.


Piala Dunia U-17 Digelar Tiap Tahun, Qatar Jadi Tuan Rumah Edisi 2025 dan 2029

52 hari lalu

Pesepak bola Timnas Jerman U-17 bersama tim pelatih mengangkat trofi usai menjadi juara Piala Dunia U-17 2023 setelah mengalahkan Prancis U-17 lewat adu penalti di laga final yang berlangsung di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Sabtu, 2 Desember 2023. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Piala Dunia U-17 Digelar Tiap Tahun, Qatar Jadi Tuan Rumah Edisi 2025 dan 2029

Piala Dunia U-17 akan digelar tiap tahun. Qatar ditunjuk FIFA menjadi tuan rumah untuk edisi 2025 dan 2029,


13 Acara yang Pernah Digelar JIS Mulai Pertandingan Sepak Bola, Konser Musik, hingga Kampanye Akbar

12 Februari 2024

Foto udara simpatisan capres-cawapres nomor urut 1 Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar saat memasuki lokasi kampanye akbar di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta, Sabtu 10 Februari 2024. Kampanye tersebut merupakan penutup sebelum hari pelaksanaan Pemilu 2024 pada 14 Februari 2024. ANTARA FOTO/ Erlangga Bregas Prakoso
13 Acara yang Pernah Digelar JIS Mulai Pertandingan Sepak Bola, Konser Musik, hingga Kampanye Akbar

Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar adakan kampanye terakhir di JIS. Sebelumnya, berbagai acara pernah digelar di sini. Apa saja?


Deretan Jebolan Pemain Piala Dunia U-17 2023 di Laga Timnas U-20 Indonesia vs Uzbekistan

30 Januari 2024

Selebrasi pesepak bola Timnas Indonesia U-20, Toni Firmansyah (18) usai mencetak gol saat tanding melawan pemain Timnas Thailan U-20 di laga Persahabatan, Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat, 26 Januari 2024. Laga tersebut dimenangkan oleh Timnas Thailan dengan skor 2-1. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Deretan Jebolan Pemain Piala Dunia U-17 2023 di Laga Timnas U-20 Indonesia vs Uzbekistan

Timnas U-20 Indonesia dan Uzbekistan sama-sama diperkuat sejumlah pemain yang sebelumnya tampil di Piala Dunia U-17 2023.


Bima Sakti Tak Latih Timnas U-17 Indonesia Lagi, PSSI Siapkan Penggantinya

18 Januari 2024

Pelatih Timnas Indonesia U-17, Bima Sakti  dalam persiapan Piala Dunia U-17 2023 di Jakarta, Jumat 27 Oktober 2023. pssi.org
Bima Sakti Tak Latih Timnas U-17 Indonesia Lagi, PSSI Siapkan Penggantinya

Bima Sakti kini ditugaskan menjadi asisten pelatih timnas U-20 Indonesia yang dipimpin Indra Sjafri.


Iqbal Gwijangge Diberi Peran Berbeda di Timnas U-20 Indonesia

5 Januari 2024

Pemain timnas U-20 Indonesia Iqbal Gwijangge saat ditemui di Lapangan A Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis, 4 Januari 2023. TEMPO/Randy
Iqbal Gwijangge Diberi Peran Berbeda di Timnas U-20 Indonesia

Iqbal Gwijangge tak merasa kesulitan atau terbebani untuk menjalani perubahan posisi di Timnas U-20 Indonesia.


Kaleidoskop 2023 Olahraga: Gagal Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Jangan Lupakan Tragedi Kanjuruhan

30 Desember 2023

Suporter Persebaya menyalakan lilin saat mengikuti doa bersama di Tugu Pahlawan, Surabaya, Jawa Timur, Senin 3 Oktober 2022. Doa bersama itu untuk para korban tragedi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, Malang. ANTARA FOTO/Didik Suhartono
Kaleidoskop 2023 Olahraga: Gagal Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Jangan Lupakan Tragedi Kanjuruhan

Berbagai peristiwa di dunia olahraga sepanjang 2023: Tragedi Kanjuruhan, gagal tuan rumah Piala Dunia U-20, penyelenggara Piala Dunia U-17.


Kaleidoskop Olahraga Desember 2023: Jerman Juara Piala Dunia U-17, Megawati Hangestri Masuk Tim All-Star Liga Voli Korea

29 Desember 2023

Pesepak bola Timnas Jerman U-17 bersama tim pelatih mengangkat trofi usai menjadi juara Piala Dunia U-17 2023 setelah mengalahkan Prancis U-17 lewat adu penalti di laga final yang berlangsung di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Sabtu, 2 Desember 2023. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Kaleidoskop Olahraga Desember 2023: Jerman Juara Piala Dunia U-17, Megawati Hangestri Masuk Tim All-Star Liga Voli Korea

Jerman menjadi juara Piala Dunia U-17 2023 menjadi salah satu peristiwa penting yang mengawali kaleidoskop olahraga Desember 2023.


Kaleidoskop 2023 Sepak Bola: Dibatalkannya Piala Dunia U-20 hingga Suksesnya Piala Dunia U-17

29 Desember 2023

Pesepak bola Timnas Jerman U-17 mengangkat trofi usai menjadi juara Piala Dunia U-17 2023 setelah mengalahkan Prancis U-17 lewat adu penalti di laga final yang berlangsung di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Sabtu, 2 Desember 2023. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Kaleidoskop 2023 Sepak Bola: Dibatalkannya Piala Dunia U-20 hingga Suksesnya Piala Dunia U-17

Telah banyak hal yang dilalui oleh masyarakat Indonesia, khususnya publik pecinta sepak bola tahun ini yang tercatat sebagai kaleidoskop 2023.